Kaskus

Entertainment

.overseaszone.Avatar border
TS
.overseaszone.
Benarkah Pilot Asing Lebih Handal..???
Kenapa banyak pilot asing di indonesia Benarkah Pilot Asing Lebih Handal??


Setuju gak sih kalian...!! kasih komentar yaa capt

Benarkah Pilot Asing Lebih Handal..??? VSBenarkah Pilot Asing Lebih Handal..???

Pilot-pilot asing yang bekerja di maskapai penerbangan Indonesia menimbulkan banyak masalah di kalangan pilot-pilot lokal. Mulai dari kemampuan kerja sampai besarnya gaji.

Menurut Presiden Asosiasi Pilot Garuda, APG, Kapten Stephanus Geraldus, memang masalah itulah yang terjadi di Indonesia saat ini. Dan penyelesaian masalah tersebut secara keseluruhan lebih menyangkut wewenang Federasi Pilot Indonesia.

Kapten Stephanus hanya memantau hal-hal yang menyangkut Garuda saja. Karena, walaupun bagaimana, Garuda memang terkena dampaknya. Permasalahannya, motivasi utama pilot asing datang ke Indonesia adalah untuk mendapatkan pengalaman.

Biasanya mereka itu, datang dengan pengalaman kerja zero hour. Mereka datang bekerja di airline di sini untuk mendapatkan experience. Minimum yang mereka kehendaki itu, kurang lebih 1.500 jam. Itu berarti lama kerja selama kira-kira tiga tahun. Nah itu yang terjadi.
Di Garuda penghasilan mereka sesuai dengan standar internasional. Sementara pilot domestik Garuda, gajinya hanya sekitar 40 persen di bawah standar internasional. Jadi ada ketimpangan. Termasuk kesenjangan gaji seorang kapten pilot warga Indonesia, lebih kecil dari gaji co-pilot berkebangsaan asing.

Benarkah Pilot Asing Lebih Handal..???

"SalamTerbang"
0
2K
25
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan