Kaskus

News

agoengcandraAvatar border
TS
agoengcandra
Nazi's Weapons: Hi Tech, Mematikan,dan Mendahului Jamannya!
Suatu pagi, pada 23 Mei 1944, diruang kerjanya di Berghof, Adolf Hitler kedatangan Herman Goering,Erhard Milch,Adolf Galland,Albert Speer, dan Orberst Petersen. Petersen adalah direktur riset M 262 menjelaskan panjang lebar jet tempur yang sudah hampir rampung ini. Me 262 siap diterbangkan dan diharapkan menjadi senjata rahasia andalan Jerman. Maklum saja saat itu belum satu pun pesawat sekutu yang menggunakan mesin jet!
Saat petersen mempresentasikan uraiannya itu, tiba2 Fuhrer menyela, "Aku pikir jet yang kamu buat ini adalah pengebom berkecepatan tinggi? Ada berapa buah yg sudah dibuat untuk mengangkut bom?"
Erhard Milch terperangah, menjawab, "None mein Fuhrer, tidak ada tuanku, M 262 hanya dirancang menjadi pesawat tempur."
Di akhir cerita Milch dicopot dari jabatannya karena dianggap tidak bisa menerjemahkan keinginan Hitler. Hitler seorang mantan kopral dan tidak pernah mendalami iptek di perguruan tinggi, namun suara kerasnya sanggup menggentarkan hati jenderal-jenderalnya, dan tak ada seorang ilmuwan yang berani menolak keinginannya.
Perang Dunia tidak pernah sepi dari cerita, perlombaan senjata, strategi, dan kisah-kisah di berbagai front pertempuran.
Walau akhirnya Jerman kalah, namun peninggalan2 Hitler dan jenderalnya menjadi blue print pengembanga alutsista negara2 sekutu di kemudian hari. Itu adalah buah kekerasan dan keteguhan hati Hitler yang akhirnya mendorong para ilmuwan dan ahli militer Jerman membuat berbagai persenjataan hi tech yang mencengangkan dan mematikan, bahkan mendahului jamannya.

berikut beberapa "mainan" Hitler yang hi tech, mematikan, dan sempat memusingkan pimpinan2 perang sekutu di era PD II:

1. Pesawat Jet Me 262, the first operational jet fighter in the world
hasil reproduksi th 2006
Nazi's Weapons: Hi Tech, Mematikan,dan Mendahului Jamannya!

pembuatan Me 262 di bawah tanah
Nazi's Weapons: Hi Tech, Mematikan,dan Mendahului Jamannya!

kokpit Me 262
Nazi's Weapons: Hi Tech, Mematikan,dan Mendahului Jamannya!

2. The V-2 rocket: Vergeltungswaffe! The First Ballistic Missille in the World
Nazi's Weapons: Hi Tech, Mematikan,dan Mendahului Jamannya!

V2 cutaway
Nazi's Weapons: Hi Tech, Mematikan,dan Mendahului Jamannya!

Foto dari luar angkasa pertama diambil dari V2, 24 oktober 1946
Nazi's Weapons: Hi Tech, Mematikan,dan Mendahului Jamannya!

3. Stg 44 strumgewehr, the first assault riffle
Nazi's Weapons: Hi Tech, Mematikan,dan Mendahului Jamannya!

Ardennes front 1944
Nazi's Weapons: Hi Tech, Mematikan,dan Mendahului Jamannya!

the man behind the gun:
di tangan orang yang tepat, senjata akan menjadi pelindung dan bukan pemusnah.
0
4.5K
15
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan