- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
Kepada KPI, Trans Tv Akui Super Trap Cuma Rekayasa


TS
savan
Kepada KPI, Trans Tv Akui Super Trap Cuma Rekayasa
JAKARTA- Trans Tv memenuhi panggilan Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) terkait tayangan Super Trap yang memasang kamera di toilet. Dalam pertemuan tadi pagi, Trans Tv mengakui kepada KPI jika tayangan Super Trap hanya rekayasa karena sudah diatur sebelumnya.
"Kami sudah mendapatkan keterangan dari mereka. Ternyata tayangan Super Trap yang toilet itu memakai talent, hanya rekayasa. Pertemuan ini mereka mengatakan tidak ada korban karena pakai talent," ucap Ezky ditemui di kantornya, Jakarta Pusat, Rabu (28/11/2012).
Ezky menuturkan, pihak KPI tidak mempermasalahkan mengenai korban yang sebelumnya sudah direkayas. Namun, apa yang dilakukan Trans Tv merupakan pembohongan publik. Pihak Trans Tv tidak mengumumkan bahwa tayangan tersebut adalah rekayasa.
"KPI mengatakan persoalan bukan masalah korban tapi satu ada kebohongan publik bahwa tidak dikatakan dalam tayangan itu bahwa ini diperagakan oleh model. Ini adalah adegan tidak sebenarnya atau apalah," jelasnya.
"Karena dalam adegan itu seperti benar-benar menganggu persepsi orang. Karena toilet kan mau umum atau di rumah itu tempat yang privasi," tandasnya.
Sumbernya : http://celebrity.okezone.com/read/20...-cuma-rekayasa
yakin tuh cuma rekayasa??dah disemprot KPI baru deh bilang ini rekayasa
"Kami sudah mendapatkan keterangan dari mereka. Ternyata tayangan Super Trap yang toilet itu memakai talent, hanya rekayasa. Pertemuan ini mereka mengatakan tidak ada korban karena pakai talent," ucap Ezky ditemui di kantornya, Jakarta Pusat, Rabu (28/11/2012).
Ezky menuturkan, pihak KPI tidak mempermasalahkan mengenai korban yang sebelumnya sudah direkayas. Namun, apa yang dilakukan Trans Tv merupakan pembohongan publik. Pihak Trans Tv tidak mengumumkan bahwa tayangan tersebut adalah rekayasa.
"KPI mengatakan persoalan bukan masalah korban tapi satu ada kebohongan publik bahwa tidak dikatakan dalam tayangan itu bahwa ini diperagakan oleh model. Ini adalah adegan tidak sebenarnya atau apalah," jelasnya.
"Karena dalam adegan itu seperti benar-benar menganggu persepsi orang. Karena toilet kan mau umum atau di rumah itu tempat yang privasi," tandasnya.
Sumbernya : http://celebrity.okezone.com/read/20...-cuma-rekayasa
yakin tuh cuma rekayasa??dah disemprot KPI baru deh bilang ini rekayasa
0
6.4K
83


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan