- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
Polisi Main-main dengan Kasus Novel Baswedan


TS
KELIRUMOLOGI.
Polisi Main-main dengan Kasus Novel Baswedan
Minggu, 18/11/2012 18:11 WIB
Jakarta - Mantan pimpinan KPK Bibit Samad Rianto angkat bicara soal kasus Kompol Novel Baswedan di Bengkulu. Menurut Bibit, polisi bermain-main dengan kasus tersebut.
"Apa yang dilakukan polisi kepada Novel main-main. Kalau dia bersalah selesaikan pada waktu itu. Kenapa dipersoalkan dan dicari kesalahan orang," ujar Bibit.
Hal tersebut disampaikan usai menghadiri acara diskusi LPHSN (Lembaga Penegakan Hukum dan Strategi Nasional) di restoran Bumbu Desa, Cikini, Jakarta Pusat, Minggu (18/11/2012).
Menurut Bibit, Novel adalah penyidik yang baik dan berintegritas. Karena itu, dia menyayangkan ada upaya kriminalisasi tersebut.
Sementara soal beberapa penyidik dan ajudan pimpinan KPK yang mundur, Bibit menilai itu hal biasa. Khusus untuk ajudan, memang tidak bisa lama-lama menjabat.
"Di masa saya sudah mau kita ganti karena terlalu lama juga tidak bagus," ujar Bibit.
Polisi sudah membantah adaya rekayasa dalam kasus Novel. Polisi berkilah ada desakan dari keluarga korban pencuri burung walet yang ditembak Polsek Bengkulu.
[url]http://news.detik..com/read/2012/11/18/181148/2093714/10/?992204topnews[/url]
Komenya:
Iya , berita novel sudahnggak ada.
Jakarta - Mantan pimpinan KPK Bibit Samad Rianto angkat bicara soal kasus Kompol Novel Baswedan di Bengkulu. Menurut Bibit, polisi bermain-main dengan kasus tersebut.
"Apa yang dilakukan polisi kepada Novel main-main. Kalau dia bersalah selesaikan pada waktu itu. Kenapa dipersoalkan dan dicari kesalahan orang," ujar Bibit.
Hal tersebut disampaikan usai menghadiri acara diskusi LPHSN (Lembaga Penegakan Hukum dan Strategi Nasional) di restoran Bumbu Desa, Cikini, Jakarta Pusat, Minggu (18/11/2012).
Menurut Bibit, Novel adalah penyidik yang baik dan berintegritas. Karena itu, dia menyayangkan ada upaya kriminalisasi tersebut.
Sementara soal beberapa penyidik dan ajudan pimpinan KPK yang mundur, Bibit menilai itu hal biasa. Khusus untuk ajudan, memang tidak bisa lama-lama menjabat.
"Di masa saya sudah mau kita ganti karena terlalu lama juga tidak bagus," ujar Bibit.
Polisi sudah membantah adaya rekayasa dalam kasus Novel. Polisi berkilah ada desakan dari keluarga korban pencuri burung walet yang ditembak Polsek Bengkulu.
[url]http://news.detik..com/read/2012/11/18/181148/2093714/10/?992204topnews[/url]
Komenya:
Iya , berita novel sudahnggak ada.
0
1.1K
7


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan