Kaskus

News

rumahdesignsAvatar border
TS
rumahdesigns
Tips bagi yang mau buka usaha digital printing outdoor
Bagi agan2 yang rencana mau buka bisnis digital printing, ane punya beberapa tips sebelum memulai usahanya:
1. Dana harus ada lebih, tidak boleh pas pasan! (penting)
2. Jangan beli mesin china dalam kondisi second hand, beli yang baru biar mahal dikit ga apa apa yang penting aman dan lancar
3. Jangan percaya sama dealer yang jual mesin second dan memberi garansi, mesin second sudah pasti punya segudang masalah..PASTI
4. Harus hati-hati memilih dealer tempat membeli mesin, cek supply tinta bahan, dll
5. ruangan tempat mesin harus dalam keadaan baik, ada sirkulasi udara, jangn pakai ruangan yang lembab.
6. pastikan sudah memasang grounding untuk listrik, untuk menghindari mesin rusak karena petir atau arus listrik mendadak tinggi.
7. Komputer juga harus terhindar dari virus
8. pastikan punya CD cadangan untuk software nya
9. pastikan dealer punya teknisi yang bisa di telpon kapan saja
10. pasang ac diruangan mesin biar suhu udara tetap stabil, tidak panas

untuk sementara itu aja, masih berfikir kira2 apa aja...nanti ane sambung lagi.. emoticon-Smilie

Terima Kasih
0
4.8K
11
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan