- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
Mebel Minimalis Bakal Jadi Trend 2013 Berkat EksMud yang Tambah Banyak!


TS
masmaskiri
Mebel Minimalis Bakal Jadi Trend 2013 Berkat EksMud yang Tambah Banyak!
Sumber : http://www.rumah.com/berita-properti
Tren furnitur 2013 masih akan didominasi gaya modern minimalis. Tingginya konsumen dengan kualifikasi eksekutif muda menjadikan desain modern minimalis menjadi primadona.
Effendi Law, Managing Director PT Latexindo Internusa mengatakan, menjamurnya apartemen di pusat kota saat ini membuat pasar furnitur didominasi oleh para eksekutif muda. Para eksekutif muda ini membutuhkan furnitur yang mendukung gaya hidup dan mobilitas mereka.
“Kebanyakan yang tinggal di apartemen adalah para eksekutif muda yang baru pulang sekolah di luar negeri. Gaya hidup dan kebutuhan mereka pasti berbeda. Mereka lebih suka furnitur yang kecil, kompak, dan modern,” kata Effendi di Jakarta, Selasa (6/11).
Menurut Effendi, saat ini semakin jelas terlihat adanya pergeseran nilai yang menjadi pertimbangan bagi konsumen dalam memilih furnitur. Daya tahan sebuah furnitur sudah bukan menjadi pertimbangan utama, melainkan lebih menitikberatkan pada faktor estetika atau keindahan.
“Furnitur itu boleh saja awet, tapi itu bukan hal yang utama, karena kesannya jadi membosankan. Furnitur dengan model yang chic, modern, dan cantik akan lebih dipertimbangkan,” ujar dia.
SELENGKAPNYA
Tren furnitur 2013 masih akan didominasi gaya modern minimalis. Tingginya konsumen dengan kualifikasi eksekutif muda menjadikan desain modern minimalis menjadi primadona.
Effendi Law, Managing Director PT Latexindo Internusa mengatakan, menjamurnya apartemen di pusat kota saat ini membuat pasar furnitur didominasi oleh para eksekutif muda. Para eksekutif muda ini membutuhkan furnitur yang mendukung gaya hidup dan mobilitas mereka.
“Kebanyakan yang tinggal di apartemen adalah para eksekutif muda yang baru pulang sekolah di luar negeri. Gaya hidup dan kebutuhan mereka pasti berbeda. Mereka lebih suka furnitur yang kecil, kompak, dan modern,” kata Effendi di Jakarta, Selasa (6/11).
Menurut Effendi, saat ini semakin jelas terlihat adanya pergeseran nilai yang menjadi pertimbangan bagi konsumen dalam memilih furnitur. Daya tahan sebuah furnitur sudah bukan menjadi pertimbangan utama, melainkan lebih menitikberatkan pada faktor estetika atau keindahan.
“Furnitur itu boleh saja awet, tapi itu bukan hal yang utama, karena kesannya jadi membosankan. Furnitur dengan model yang chic, modern, dan cantik akan lebih dipertimbangkan,” ujar dia.
SELENGKAPNYA
0
686
0


Komentar yang asik ya


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan