- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Andaikan BECAKAYU hanya untuk kendaraan umum


TS
kucinglemas
Andaikan BECAKAYU hanya untuk kendaraan umum
Kalau agan pernah melintas di jalan Kalimalang / KH. Noer Ali mungkin agan pernah liat pancang jalan layang ini

Pada jaman dahulu, konon ini adalah rencana pembangunan jalan tol Becakayu yang menghubungkan Bekasi - Cawang - Kampung Melayu. Entah kenapa proyek mandek.
Nah, berhubung proyek ini akan dilanjutkan, tapi tidak sebagai jalan tol, melainkan jalan layang non tol, maka ane punya usulan supaya proyek ini nantinya diperuntukkan sebagai jalur Trans Jakarta / Monorel.
Halte bisa dijangkau via kendaraan umum yang melintas di jalan kalimalang sehingga kendaraan umum semacam mikrolet tidak kehilangan penghasilan, malah bisa bertambah.
Karena di Bekasi Barat banyak gedung pusat perbelanjaan, terminalnya bisa diintegrasikan dalam gedung pusat perbelanjaan gan
Keuntungannya :
1. Jalur steril akan membuat perjalanan jadi cepat
2. Menarik warga untuk naik kendaraan umum
3. Berpotensi mengurangi kemacetan di kalimalang
4. Mengurangi polusi udara dari kendaraan bermotor
5. Biaya transportasi murah dan mengurangi beban jalan tol Halim
Demikian usulan ane, semoga yang berkepentingan membacanya. Amiiin
Kalau agan agan punya usul juga, silahkan di posting di sini ya

Pada jaman dahulu, konon ini adalah rencana pembangunan jalan tol Becakayu yang menghubungkan Bekasi - Cawang - Kampung Melayu. Entah kenapa proyek mandek.
Nah, berhubung proyek ini akan dilanjutkan, tapi tidak sebagai jalan tol, melainkan jalan layang non tol, maka ane punya usulan supaya proyek ini nantinya diperuntukkan sebagai jalur Trans Jakarta / Monorel.
Halte bisa dijangkau via kendaraan umum yang melintas di jalan kalimalang sehingga kendaraan umum semacam mikrolet tidak kehilangan penghasilan, malah bisa bertambah.
Karena di Bekasi Barat banyak gedung pusat perbelanjaan, terminalnya bisa diintegrasikan dalam gedung pusat perbelanjaan gan

Keuntungannya :
1. Jalur steril akan membuat perjalanan jadi cepat
2. Menarik warga untuk naik kendaraan umum
3. Berpotensi mengurangi kemacetan di kalimalang
4. Mengurangi polusi udara dari kendaraan bermotor
5. Biaya transportasi murah dan mengurangi beban jalan tol Halim
Demikian usulan ane, semoga yang berkepentingan membacanya. Amiiin
Kalau agan agan punya usul juga, silahkan di posting di sini ya
0
1.6K
2


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan