- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Angka '13' Di Dunia [Serba 13]


TS
newmessage
Angka '13' Di Dunia [Serba 13]
![Angka '13' Di Dunia [Serba 13]](https://s.kaskus.id/images/2012/10/25/4461023_20121025063424.jpg)
Spoiler for "Prolog":
13(thirteen/tigabelas) adalah bilangan asli setelah 12 dan sebelum 14
.
13 merupakan bilangan terkecil dengan nama sepanjang delapan huruf dalam ejaan bahasa Inggris
13 dalam pengucapan bahasa Inggris seringkali terjadi kesalapahaman antara 13 dan 30. Ketika diucapkan, hanya berbeda pada silabel yang ditekan pada saat pengucapan

13 merupakan bilangan terkecil dengan nama sepanjang delapan huruf dalam ejaan bahasa Inggris
13 dalam pengucapan bahasa Inggris seringkali terjadi kesalapahaman antara 13 dan 30. Ketika diucapkan, hanya berbeda pada silabel yang ditekan pada saat pengucapan
Spoiler for "13...13 is everywhere":
Well, kita sudah mengenal sangat baik angka 13. Mulai dari 'Unlucky 13', 'Lucky 13', 'Prime 13', dan lain - lain.
Tapi ternyata masih banyak fakta unik yang dimiliki si '13' ini. Apa sajakah?
Mari kita kupas setajam S*LET!! Bersama newmessage disini..
Tapi ternyata masih banyak fakta unik yang dimiliki si '13' ini. Apa sajakah?
Mari kita kupas setajam S*LET!! Bersama newmessage disini..
Spoiler for "13 For You!":
Spoiler for "13 in MATH!":
- Angka 13,adalah bilangan prima keenam,dan merupakan bilangan emirp(bilangan prima yang menghasilkan bilangan prima lain kalau dibaca terbalik
) yang paling kecil.
- Angka 13, juga merupakan bilangan Fibonacci,happy number
, dan juga salah satu dari TIGA Wilson primes(5, 13 dan 563)
- Angka 13, rasanya kurang kalau kita tidak menyinggung salah satu formasi pyhtagoras
Quote:5^2 + 12^2 = 13^2, (5, 12, 13) - Angka 13, merupakan jumlah dari Archimedean solid, dan juga merupakan hasil pembagian torus dengan TIGA potongan.
Spoiler for "Torus": - Angka 13, bilangan prima pertama yang terbentuk atas 2 bilangan ganjil.
- Angka 13, bilangan yang hasil pangkat kebalikannya adalah sama (13^2 = 169 ; 31^2 = 961)
- Angka 13, merupakan no.urut dari bilangan prima 41, yang juga merupakan jumlah dari semua bilanagn prima <= 13. (2+3+5+7+11+13=41)
- Daannn..Jumlah dari
Spoiler for "":Quote:s(n)=1^4n+2 + 2^4n+2 + 3^4n+2 + 4^4n+2 + 5^4n+2 + 6^4n+2
akan selalu bisa dibagi oleh angka 13 untuk nilai n=bilangan asli dan n>=0
Spoiler for "13 in Religions!":
Ternyata angka 13 juga mempunyai arti tertentu dan bahkan beberapa kepercayaan menganggap angka 13 memiliki kekuatan mistis :serem.
So, cekidot gan.
So, cekidot gan.
Spoiler for "13 @ Religion!":
Spoiler for "Islam":
Well, secara tidak sadar sebagai seorang muslim, setiap harinya kita melakukan 'rutinitas' 13 (termasuk ane
).
Apakah rutinitas 13 itu? Tidak lain adalah...
[SPOILER="13"]![Angka '13' Di Dunia [Serba 13]](https://dl.kaskus.id/panglimatipurwakarta.files.wordpress.com/2011/01/istikharaah.jpg)
Sholat
Penjelasannya seperti ini gan :

Apakah rutinitas 13 itu? Tidak lain adalah...
[SPOILER="13"]
![Angka '13' Di Dunia [Serba 13]](https://dl.kaskus.id/panglimatipurwakarta.files.wordpress.com/2011/01/istikharaah.jpg)
Sholat
Penjelasannya seperti ini gan :
Quote:
- Niat Sholat, memiliki arti memeliharakan taubat kita dari dunia dan akhirat.
- Berdiri Tegak, ketika mati dapat meluaskan tempat kita dalam kubur.
- Takbiratul Ikhram, cahaya yang menerangi dalam kubur
- Al - Fatihah, pakaian yang indah dalam kubur
- Ruqu' , sebagai tikar dalam kubur
- I'tidal, minuman dari air telaga al-kautsar dalam kubur
- Sujud, memagari kita ketika menyeberangi titian sirotul mustaqim
- Duduk Antara 2 Sujud, akan menaungi panji-panji nabi kita di dalam kubur
- Duduk antara 2 Sujud Akhir, menjadi kendaraan kita dipadang mahsyar
- Takhiyat Akhir, penjawab bagi soal yang dikemukakan oleh malaikat Munkar & Nakir
- Sholawat nabi, senagai pendingin api neraka di dalam kubur
- Salam, memelihara kita di dalam kubur
- Tertib ; pertemuan kita dengan Allah SWT
Spoiler for "Roman Catholicism":
Beberapa kejadian yang berhubungan dengan si 13 di agama Katolik pun beragam.Apa sajakah? Mari kita lihat dibawah ini
- Kemunculan Nossa Senhora de Fátima atau gadis suci Fatimapada tahun 1917 dipercaya terjadi pada hari ke-13 pada bulan yang berjalan.
Spoiler for "Fatima": - Angka 13 berhubungan dengan Saint Anthony of Padua, karena hari puasanya jatuh oada tanggal 13 Juni. Bahkan seringkali disebutkan Thirteen Tuesdays of St. Anthony melingkupi kegiatan berdoa pada tiap Kamis selama 13 minggu.
Spoiler for "Judaism":
Dalam kepercayaan Judaism, apalah arti angka '13'?
Quote:
- '13', merupakan usia dimana anak - anak dianggap telah menjadi dewasa dan menjadi Bar Mitzhvah
Spoiler for "":
Bar Mitzvah - '13',merupakan jumlah dari prinsip kepercayaan Yahudi (principles of Jewish faith)menurut Maimonides
Spoiler for "": - '13',merupakan banyaknya macam Pengampunan Tuhan menurut Rabbinic
- '13',merupakan jumlah lingkaran atau node yang membentuk Kubah Metatron.
Spoiler for "":
Metatron's Cube
Spoiler for :
LANJUTAN DIBAWAH!!
0
1.6K
Kutip
12
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan