- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Kami Yang Terabaikan
TS
nyoon
Kami Yang Terabaikan
Guys, ada sesuatu yang harus aku kasih tau ke kalian nih.
Coba sejenak kita liat keindahan ini:
Subhanallaah...
Bukan hawai, bukan Amerika apalagi Eropa, tapi itu adalah Peunasoe Island atau yang biasa dikenal Pulau Nasi (Aceh, Indonesia). Sebuah pulau yang terletak di sebelah timur laut pulau Sumatra dan di sebelah barat laut pulau Weh. Terletak di tengah-tengah antara ujung barat pulau Sumatra dengan pulau Breueh. (wikipedia).
Terlepas dari berbagai keindahan yang Allah berikan, sudah seharusnya kita lebih bersyukur atas nikmat yang diberikan. Tapi cobalah kalian tengok kondisi pendidikan yang ada disana. Terlihat jauh berbeda dari keindahan yang kalian dapatkan.
Dan inilah salah satu contoh kondisi pendidikan yang ada Pula Nasi (Aceh),
[YOUTUBE]
Video hasil karya 8D Production ketika Pemuda Aceh Peduli Sesama melakukan bakti sosial di Pulau Aceh, Tepatnya di Pulau Nasi, Kecamatan Pulo Aceh, Kabupaten Aceh Besar. Tercerminkan bahwa kondisi pendidikan disana sangatlah jauh berbeda dengan apa yang kita liat selama ini. Apalagi jika kita membandingkan dengan ada yang di Jawa. Bayangkan, jumlah siswa SD Deudap dari kelas 1 - 6 cuma ada 23 siswa. Dan kelas 5 hanya ada 1 siswa saja. WOW!
Terlintas dipikiran, kok banyak yaa diantara mereka yang sudah mendapatkan pendidikan yang layak malah disia-siakan. Ditambah dengan kasus-kasus yang menjerat mereka, seperti tawuran, freesex, pencurian bahkan kasus Narkoba.
Guys, masih banyak banyak saudara-saudara kita yang ingin mendapatkan pendidikan yang layak. Tapi kenapa kalian menyia-nyiakannya? Ayolah berpikir lebih kedepan, buat Indonesia lebih maju lagi. Kalahkan malas dan gengsimu!
Mungkin itu hanya sebagian kecil contoh dari kondisi pendidikan disudut Indonesia. Syukur Alhamdulillah, masih ada yang peduli dengan pendidikan mereka disana, bagaimana dengan kalian?
[SPOILER[/youtube]
Coba sejenak kita liat keindahan ini:
Subhanallaah...
Bukan hawai, bukan Amerika apalagi Eropa, tapi itu adalah Peunasoe Island atau yang biasa dikenal Pulau Nasi (Aceh, Indonesia). Sebuah pulau yang terletak di sebelah timur laut pulau Sumatra dan di sebelah barat laut pulau Weh. Terletak di tengah-tengah antara ujung barat pulau Sumatra dengan pulau Breueh. (wikipedia).
Terlepas dari berbagai keindahan yang Allah berikan, sudah seharusnya kita lebih bersyukur atas nikmat yang diberikan. Tapi cobalah kalian tengok kondisi pendidikan yang ada disana. Terlihat jauh berbeda dari keindahan yang kalian dapatkan.
Dan inilah salah satu contoh kondisi pendidikan yang ada Pula Nasi (Aceh),
[YOUTUBE]
Video hasil karya 8D Production ketika Pemuda Aceh Peduli Sesama melakukan bakti sosial di Pulau Aceh, Tepatnya di Pulau Nasi, Kecamatan Pulo Aceh, Kabupaten Aceh Besar. Tercerminkan bahwa kondisi pendidikan disana sangatlah jauh berbeda dengan apa yang kita liat selama ini. Apalagi jika kita membandingkan dengan ada yang di Jawa. Bayangkan, jumlah siswa SD Deudap dari kelas 1 - 6 cuma ada 23 siswa. Dan kelas 5 hanya ada 1 siswa saja. WOW!
Terlintas dipikiran, kok banyak yaa diantara mereka yang sudah mendapatkan pendidikan yang layak malah disia-siakan. Ditambah dengan kasus-kasus yang menjerat mereka, seperti tawuran, freesex, pencurian bahkan kasus Narkoba.
Guys, masih banyak banyak saudara-saudara kita yang ingin mendapatkan pendidikan yang layak. Tapi kenapa kalian menyia-nyiakannya? Ayolah berpikir lebih kedepan, buat Indonesia lebih maju lagi. Kalahkan malas dan gengsimu!
Mungkin itu hanya sebagian kecil contoh dari kondisi pendidikan disudut Indonesia. Syukur Alhamdulillah, masih ada yang peduli dengan pendidikan mereka disana, bagaimana dengan kalian?
[SPOILER[/youtube]
0
1.2K
6
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan