- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
MPLIK, Manfaat Internet Untuk Rakyat


TS
Kh0liqabu
MPLIK, Manfaat Internet Untuk Rakyat
M-PLIK dan PLIK merupakan program nasional dari Balai Penyediaan dan Pengelolaan Pembiayaan Telekomunikasi dan Informatika (BP3TI), Direktorat Jenderal Penyelenggaraan Pos dan Informatika (Ditjen PPI) Kementrian Kominfo RI.
MPLIK(Mobil Pusat Layanan Internet Kecamatan) merupakan program KEMKOMINFO (Kementrian Komunikasi dan Informatika) melalui BPPPTI (Balai Penyedia dan Pengelola Pembiayaan Telekomunikasi dan Informatika) dalam rangka peningkatan pola pengembangan dan pemberdayaan masyarakat dalam bidang informasi dan telekomunikasi.
Manfaat MPLIK diantaranya :
Menteri Komunikasi dan Informatika, Tifatul Sembiring, mengatakan Mobile Pusat Layanan Internet Kecamatan (PLIK) adalah sebuah kendaraan roda empat jenis truk Elf yang di dalammnya terdapat enam unit Laptop yang sudah terhubungan dengan layanan internet, televisi dan sambungan telepon.
“Mobile Pusat Layanan Internet Kecamatan (PLIK) dirancangan agar masyarakat di daerah bisa menikmati akses internet seperti masyarakat perkotaan,” ujarnya
Ia berharap adanya Mobile Pusat Layanan Internet Kecamatan (MPLIK) meminimalisisr kesenjangan informasi antara masyarakat di daerah dengan perkotaan.
Menkominfo minta agar masyarakat bisa menjaga dan merawat Mobile Pusat Layanan Internet Kecamatan (MPLIK).
Menkominfo menjelaskan, Program Nasional M-PLIK dan PLIK dicanangkan di 5.748 kecamatan di seluruh Indonesia. Salah satu tujuannya adalah terhubungnya ribuan desa di Indonesia dan terciptanya konsep “Desa Pinter”. “Diharapkan dengan adanya M-PLIK dan PLIK, masyarakat lebih kritis terhadap sistem informasi masa kini melalui teknologi informasi. Dengan telah tersedianya perangkat komputer yang terhubung melalui akses internet, sejumlah kegiatan bisa dilakukan, diantaranya menciptakan informasi, baik informasi darurat maupun informasi produktif seperti potensi daerah, silaturahmi dengan warga di desa/nagari yang lain, dan terciptanya fasilitas pembelajaran TIK” ujar Tifatul.
Dalam operasionalnya M-PLIK di Kabupaten Tanah Datar dilaksanakan oleh Pihak Ketiga yaitu PT.Aplikanusa Lintas Artha. Menkominfo mengharapkan kepada Pemerintah Kabupaten Tanah Datar untuk membantu mengawasi dan memonitor pemanfaatan M-PLIK tersebut sehingga tidak disalahgunakan untuk kepentingan kelompok tertentu.
Dengan keberadaan M-PLIK, memungkinkan terselenggaranya layanan informasi dan komunikasi serta akses internet bagi masyarakat di Kecamatan dan di Kabupaten diseluruh pelosok Indonesia, dengan cara mengunjungi kecamatan secara bergantian, sehingga kecamatan yang sebelumnya tidak terjangkau akses internet maka dapat dijangkau dengan adanya sarana tersebut.
MPLIK(Mobil Pusat Layanan Internet Kecamatan) merupakan program KEMKOMINFO (Kementrian Komunikasi dan Informatika) melalui BPPPTI (Balai Penyedia dan Pengelola Pembiayaan Telekomunikasi dan Informatika) dalam rangka peningkatan pola pengembangan dan pemberdayaan masyarakat dalam bidang informasi dan telekomunikasi.
Manfaat MPLIK diantaranya :
- Membuka wawasan Masyarakat dalam melihat dunia khususnya melalui internet
- Meningkatkan percepatan layanan bidang masyarakat misalnya pembuatan KTP /KK secara elektronik , pembayaran PLN online dll
- Melakukan penyuluhan dan pelatihan masyarakat secara interaktif dengan video
Menteri Komunikasi dan Informatika, Tifatul Sembiring, mengatakan Mobile Pusat Layanan Internet Kecamatan (PLIK) adalah sebuah kendaraan roda empat jenis truk Elf yang di dalammnya terdapat enam unit Laptop yang sudah terhubungan dengan layanan internet, televisi dan sambungan telepon.
“Mobile Pusat Layanan Internet Kecamatan (PLIK) dirancangan agar masyarakat di daerah bisa menikmati akses internet seperti masyarakat perkotaan,” ujarnya
Ia berharap adanya Mobile Pusat Layanan Internet Kecamatan (MPLIK) meminimalisisr kesenjangan informasi antara masyarakat di daerah dengan perkotaan.
Menkominfo minta agar masyarakat bisa menjaga dan merawat Mobile Pusat Layanan Internet Kecamatan (MPLIK).
Menkominfo menjelaskan, Program Nasional M-PLIK dan PLIK dicanangkan di 5.748 kecamatan di seluruh Indonesia. Salah satu tujuannya adalah terhubungnya ribuan desa di Indonesia dan terciptanya konsep “Desa Pinter”. “Diharapkan dengan adanya M-PLIK dan PLIK, masyarakat lebih kritis terhadap sistem informasi masa kini melalui teknologi informasi. Dengan telah tersedianya perangkat komputer yang terhubung melalui akses internet, sejumlah kegiatan bisa dilakukan, diantaranya menciptakan informasi, baik informasi darurat maupun informasi produktif seperti potensi daerah, silaturahmi dengan warga di desa/nagari yang lain, dan terciptanya fasilitas pembelajaran TIK” ujar Tifatul.
Dalam operasionalnya M-PLIK di Kabupaten Tanah Datar dilaksanakan oleh Pihak Ketiga yaitu PT.Aplikanusa Lintas Artha. Menkominfo mengharapkan kepada Pemerintah Kabupaten Tanah Datar untuk membantu mengawasi dan memonitor pemanfaatan M-PLIK tersebut sehingga tidak disalahgunakan untuk kepentingan kelompok tertentu.
Dengan keberadaan M-PLIK, memungkinkan terselenggaranya layanan informasi dan komunikasi serta akses internet bagi masyarakat di Kecamatan dan di Kabupaten diseluruh pelosok Indonesia, dengan cara mengunjungi kecamatan secara bergantian, sehingga kecamatan yang sebelumnya tidak terjangkau akses internet maka dapat dijangkau dengan adanya sarana tersebut.
0
1.3K
4


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan