- Beranda
- Komunitas
- Female
- Kids & Parenting
Makanan yang dihindari bayi usia dibawah 1 tahun


TS
Moccacino.F1
Makanan yang dihindari bayi usia dibawah 1 tahun
Quote:
1.Madu
Tidak dianjurkan untuk bayi dibawah usia satu tahun,karena ada kemungkinan terkena bakteri Clostridium Botulinum.
Bayi belum memiliki imunitas terhadap bakteri ini dan bisa mengakibatkan lumpuh karena dia meracuni saraf.
2.Garam
Makanan bayi sebaiknya tidak diberi garam karena belum kuat diproses oleh ginjalnya.
ASI dan formula sudah mencukupi kebutuhan garam ditubuhnya
3.Gula
Biarkan bayi tidak terbiasa pada rasa manis yang bisa merusak giginya.
4.Kacang
Selain ada kemungkinan tersedak,kacang juga sangat berpotensial menimbulkan reaksi alergi
5.Susu sapi
Sebagai minuman,tidak mencukupi kandungan lemak,nutrisi (terutama besi), dan kalori.
Terlalu banyak sodium. Juga berpotensi menjadi alergen.Kecuali produk susu seperti keju,
diperbolehkan setelah bayi berusia 6 bulan.
Makanan yang dihindari hingga usia 6 bulan
1.Gandum dan segala produknya
bisa menimbulkan reaksi Alergen (alergi)
2.Telur
Dapat Menyebabkan Alergen,terutama bagian putihnya yang memiliki banyak kandungan protein.
3.Ikan-ikanan
Dapat Menyebabkan Alergen
4.Buah-buahan asam
seperti jeruk,anggur,nanas.Perut bayi belum kuat untuk diberi makanan asam
*Catatan
Pada usia 4-6 bulan ini,ASI atau susu formula masih menjadi sumber utama makanan bayi.Makanan lain hanya sekedar tambahan.
Belajar makan adalah yang hal yang terpenting pada usia ini.
Jangan khawatir jika bayi anda hanya makan sedikit atau tidak mau makan sama sekali.
Coba lagi di lain waktu.
Kalau bayi terlihat mendorong makanan dengan lidahnya,mungkin bayi belum siap menerima makanan padat.
Selalu menunggu 4 hari untuk memperkenalkan makanan baru kepada Bayi,
agar terlihat apakah bayi memiliki reaksi alergi terhadap makanan itu.
Tidak dianjurkan untuk bayi dibawah usia satu tahun,karena ada kemungkinan terkena bakteri Clostridium Botulinum.
Bayi belum memiliki imunitas terhadap bakteri ini dan bisa mengakibatkan lumpuh karena dia meracuni saraf.
2.Garam
Makanan bayi sebaiknya tidak diberi garam karena belum kuat diproses oleh ginjalnya.
ASI dan formula sudah mencukupi kebutuhan garam ditubuhnya
3.Gula
Biarkan bayi tidak terbiasa pada rasa manis yang bisa merusak giginya.
4.Kacang
Selain ada kemungkinan tersedak,kacang juga sangat berpotensial menimbulkan reaksi alergi
5.Susu sapi
Sebagai minuman,tidak mencukupi kandungan lemak,nutrisi (terutama besi), dan kalori.
Terlalu banyak sodium. Juga berpotensi menjadi alergen.Kecuali produk susu seperti keju,
diperbolehkan setelah bayi berusia 6 bulan.
Makanan yang dihindari hingga usia 6 bulan
1.Gandum dan segala produknya
bisa menimbulkan reaksi Alergen (alergi)
2.Telur
Dapat Menyebabkan Alergen,terutama bagian putihnya yang memiliki banyak kandungan protein.
3.Ikan-ikanan
Dapat Menyebabkan Alergen
4.Buah-buahan asam
seperti jeruk,anggur,nanas.Perut bayi belum kuat untuk diberi makanan asam
*Catatan
Pada usia 4-6 bulan ini,ASI atau susu formula masih menjadi sumber utama makanan bayi.Makanan lain hanya sekedar tambahan.
Belajar makan adalah yang hal yang terpenting pada usia ini.
Jangan khawatir jika bayi anda hanya makan sedikit atau tidak mau makan sama sekali.
Coba lagi di lain waktu.
Kalau bayi terlihat mendorong makanan dengan lidahnya,mungkin bayi belum siap menerima makanan padat.
Selalu menunggu 4 hari untuk memperkenalkan makanan baru kepada Bayi,
agar terlihat apakah bayi memiliki reaksi alergi terhadap makanan itu.
0
5.7K
Kutip
33
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan