Kaskus

Entertainment

iyus3nAvatar border
TS
iyus3n
Sony Xperia Miro: Dengar Musik Jadi lebih Asik
Sony Mobile resmi memasarkan Xperia Miro di Tanah Air. Sony Xperia Miro disugguhkan dengan fitur pemutar musik yang ciamik dan tak hanya itu, Xperia Miro dibandrol dengan harga terjangkau.

Berbekal layar berukuran 3.5 inci dengan resolusi 320 x 480 pixel, layar Sony Xperia Miro juga diperlengkapi scratch-resistant glass. Sebagai operasi sisitem, Sony menanamkan Android 4.0 Ice Cream Sandwich.
Sony Xperia Miro: Dengar Musik Jadi lebih Asik
Smartphone Android ini nantinya hadir dalam 4 pilihan warna yang menawan yakni, Black, Black Pink, White, dan White Gold. Dan yang membuat Xperia Miro lebih styles, ketebalannya hanya 9.9 mm saja.

Sony Xperia Miro
Disegmen dapur pacu, Sony Xperia Miro masih menggunakan prosesor berkekuatan 800 MHz. Memori internal bekapasitas 4 GB dan slot memori ekternal ekspansi hingga 32 GB sedangkan RAM-nya berkapasitas 512 MB.

Kamera utama berkemampuan 5 MP dengan fitur autofocus, LED flash, geo-tagging, touch focus, face and smile detection, 3D sweep panorama dan kemampuan mengabadikan video dalam format VGA juga tersedia kamera sekunder berkemampuan VGA.

Sebagai ponsel musik, Xperia Miro dijajal dengan teknologi audio xLOUD yang dipercaya mampu menghasilkan suara yang nyaring dan renyah dan dentuman bass yang nendan, berbekal fitur TrackID pengguna bisa mengedit lagu dan setting musik favorit. Tak hanya itu, Sony Xperia Miro juga terintegrasi dengan Facebook.

Harga Sony Xperia Miro sekitar Rp 1.999.000 saja

SUMBER
0
3.9K
21
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan