- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
[Juventini masuk, bukan juga boleh :)]Serba-Serbi JUVENTUS F.C.


TS
MuhammadAbid
[Juventini masuk, bukan juga boleh :)]Serba-Serbi JUVENTUS F.C.
Spoiler for Please:
Rate 



atau jika berkenan 



thx 











![[Juventini masuk, bukan juga boleh :)]Serba-Serbi JUVENTUS F.C.](https://dl.kaskus.id/i1154.photobucket.com/albums/p536/muhabidarrohman/juventus02_zps02ce04aa.jpg)
Quote:
Juventus Football Club S.p.A.(dari bahasa Latin yg artinya masa muda), biasa disebut sebagai Juventus dan popular dengan nama Juve, merupakan sebuah klub sepakbola profesional asal Italia yang berbasis di kota Turin, Piedmont, Italia. Klub ini didirikan pada 1897 dan telah mengarungi beragam sejarah manis, dengan pengecualian kejadian musim 2006-2007, di Liga Italia Seri-A. Klub ini sendiri merupakan salah satu anak perusahaan dari FIAT Group, yang saat ini dimiliki oleh keluarga Agnelli, dan membawahi perusahaan-perusahaan lain seperti Fiat Automobile, tim F1 Scuderia Ferrari, Ferrari Corse, dan Maserati Automobile.
Juventus merupakan klub tersukses dalam sejarah Liga Italia Seri-A dengan raihan 30 gelar juara (Scudetto) dan juga tercatat sebagai salah satu klub tersukses di dunia. Merujuk pada Federasi Sejarah & Statistik Sepak Bola Internasional, sebuah organisasi internasional yang berafiliasi pada FIFA, Juventus menjadi klub terbaik Italia pada abad 20, dan menjadi klub terbaik Italia kedua di Eropa dalam waktu yang sama.
Secara keseluruhan, Juve telah memenangi 52 kejuaraan resmi. Dengan rincian 41 di Italia dan 11 di zona UEFA dan dunia. Sekaligus menjadikannya sebagai klub tersukses keempat di Eropa, dan ketujuh di dunia, dengan gelar-gelar dunia yang diakui oleh enam organisasi konfederasi sepakbola dan tentunya FIFA.
Juve menjadi klub pertama Italia dan Eropa Selatan yang berhasil memenangi gelar Piala UEFA (sekarang namanya menjadi Liga Europa). Pada 1985, Juventus menjadi satu-satunya klub di dunia yang berhasil memenangi seluruh kejuaraan piala internasional dan kejuaraan liga nasional, dan menjadi klub Eropa pertama yang mampu menguasai semua kejuaraan UEFA dalam satu musim.
Juventus juga menjadi salah satu klub sepak bola Italia dengan jumlah fans terbesar dan diperkirakan ada 170 juta orang didunia yang juga menjadi fans Juve. Klub ini menjadi salah satu pencipta ide European Club Association, yang dulu dikenal dengan nama G-14, yang berisikan klub-klub kaya Eropa. Klub ini juga menjadi penyumbang terbanyak pemain untuk tim nasional Italia.
Juventus merupakan klub tersukses dalam sejarah Liga Italia Seri-A dengan raihan 30 gelar juara (Scudetto) dan juga tercatat sebagai salah satu klub tersukses di dunia. Merujuk pada Federasi Sejarah & Statistik Sepak Bola Internasional, sebuah organisasi internasional yang berafiliasi pada FIFA, Juventus menjadi klub terbaik Italia pada abad 20, dan menjadi klub terbaik Italia kedua di Eropa dalam waktu yang sama.
Secara keseluruhan, Juve telah memenangi 52 kejuaraan resmi. Dengan rincian 41 di Italia dan 11 di zona UEFA dan dunia. Sekaligus menjadikannya sebagai klub tersukses keempat di Eropa, dan ketujuh di dunia, dengan gelar-gelar dunia yang diakui oleh enam organisasi konfederasi sepakbola dan tentunya FIFA.
Juve menjadi klub pertama Italia dan Eropa Selatan yang berhasil memenangi gelar Piala UEFA (sekarang namanya menjadi Liga Europa). Pada 1985, Juventus menjadi satu-satunya klub di dunia yang berhasil memenangi seluruh kejuaraan piala internasional dan kejuaraan liga nasional, dan menjadi klub Eropa pertama yang mampu menguasai semua kejuaraan UEFA dalam satu musim.
Juventus juga menjadi salah satu klub sepak bola Italia dengan jumlah fans terbesar dan diperkirakan ada 170 juta orang didunia yang juga menjadi fans Juve. Klub ini menjadi salah satu pencipta ide European Club Association, yang dulu dikenal dengan nama G-14, yang berisikan klub-klub kaya Eropa. Klub ini juga menjadi penyumbang terbanyak pemain untuk tim nasional Italia.
Spoiler for Home Base Juventus:
Quote:
Spoiler for Jersey Juventus 10 musim terakhir:
Quote:
Spoiler for Tiltles:
Prestasi dan penghargaan
Secara umum, Juventus adalah klub tersukses di Italia dengan raihan gelar 45 gelar nasional di Italia dan salah satu klub tersukses di dunia dengan raihan 11 gelar internasional dengan raihan rekor 9 gelar UEFA dan dua FIFA menjadikan mereka sebagai klub keempat yang sukses di Eropa dan juga dunia, dimana semuanya telah diakui secara pasti oleh UEFA dan FIFA, beserta enam konfederasi sepak bola dunia.
Juventus telah memenangi 30 gelar Seri-A dan menjadi rekor terbanyak sampai saat ini dan juga menjadi catatan tersendiri saat Juve mendominasi lima musim berturut-turut Seri-A dari musim 1930-31 sampai 1934-35. Juve juga telah memenangi Piala Italia Sembilan kali dan menjadi rekor sampai saat ini.
Juventus menjadi satu-satunya klub sepak bola Italia yang telah mendapatkan tiga bintang sebagai tanda mereka telah menjuarai Seri-A 30 kali. Bintang pertama mereka dapatkan pada musim 1957-58 ketika Juve berhasil menjuarai Seri-A untuk kesepuluh kalinya, yang kedua pada 1981-82 ketika Juve menjuarai Seri-A untuk keduapuluh kalinya dan yang ketiga pada musim 2011-12 lalu. Juventus juga merupakan klub Italia pertama yang memenangi gelar dobel (Seri-A dan Coppa Italia) sebanyak dua kali, yaitu pada 1959-60 dan 1994-95.
Juventus tercatatkan juga sebagai klub pertama dan satu-satunya di dunia yang berhasil memenangi seluruh gelar kejuaraan resmi yang diakui oleh FIFA, Juve memenangi Piala UEFA tiga kali, berbagi rekor bersama Liverpool dan Inter Milan.
Klub Turin ini menempati posisi 7 tetapi teratas untuk klub Italiadalam daftar Klub Terbaik FIFA Abad 20 yang diumumkan pada 23 Desember 2000.
Juventus juga mendapatkan status sebagai World's Club Team of the Year sebanyak dua kali tepatnya pada 1993 dan 1996 dan menempati rangking 3 dalam Rangking Klub Sepanjang masa (1991-2008) oleh International Federation of Football History & Statistics.
`Secara umum, Juventus adalah klub tersukses di Italia dengan raihan gelar 45 gelar nasional di Italia dan salah satu klub tersukses di dunia dengan raihan 11 gelar internasional dengan raihan rekor 9 gelar UEFA dan dua FIFA menjadikan mereka sebagai klub keempat yang sukses di Eropa dan juga dunia, dimana semuanya telah diakui secara pasti oleh UEFA dan FIFA, beserta enam konfederasi sepak bola dunia.
Juventus telah memenangi 30 gelar Seri-A dan menjadi rekor terbanyak sampai saat ini dan juga menjadi catatan tersendiri saat Juve mendominasi lima musim berturut-turut Seri-A dari musim 1930-31 sampai 1934-35. Juve juga telah memenangi Piala Italia Sembilan kali dan menjadi rekor sampai saat ini.
Juventus menjadi satu-satunya klub sepak bola Italia yang telah mendapatkan tiga bintang sebagai tanda mereka telah menjuarai Seri-A 30 kali. Bintang pertama mereka dapatkan pada musim 1957-58 ketika Juve berhasil menjuarai Seri-A untuk kesepuluh kalinya, yang kedua pada 1981-82 ketika Juve menjuarai Seri-A untuk keduapuluh kalinya dan yang ketiga pada musim 2011-12 lalu. Juventus juga merupakan klub Italia pertama yang memenangi gelar dobel (Seri-A dan Coppa Italia) sebanyak dua kali, yaitu pada 1959-60 dan 1994-95.
Juventus tercatatkan juga sebagai klub pertama dan satu-satunya di dunia yang berhasil memenangi seluruh gelar kejuaraan resmi yang diakui oleh FIFA, Juve memenangi Piala UEFA tiga kali, berbagi rekor bersama Liverpool dan Inter Milan.
Klub Turin ini menempati posisi 7 tetapi teratas untuk klub Italiadalam daftar Klub Terbaik FIFA Abad 20 yang diumumkan pada 23 Desember 2000.
Juventus juga mendapatkan status sebagai World's Club Team of the Year sebanyak dua kali tepatnya pada 1993 dan 1996 dan menempati rangking 3 dalam Rangking Klub Sepanjang masa (1991-2008) oleh International Federation of Football History & Statistics.
Quote:
Gelar juara nasional Italia
Scudetto Seri-A
Juara (30 kali)[66]: 1905; 1925-26[67]; 193031; 1931-32; 193233; 193334; 193435; 194950; 195152; 195758; 195960; 196061; 196667; 197172; 197273; 197475; 197677; 197778; 198081; 198182; 198384; 198586; 199495; 199697; 199798; 200102; 200203; 2004-05; 2005-06; 201112.
Posisi kedua (20 kali): 1903; 1904; 1906; 193738; 194546; 194647; 195253; 195354; 196263; 197374; 197576; 197980; 198283; 198687; 199192; 199394; 199596; 199900; 200001; 200809.
Lega Calcio Seri-B
Juara (1 kali): 2006-07
Coppa Italia
Juara (9 kali): 193738; 194142; 195859; 195960; 196465; 197879; 198283; 198990; 199495.
Juara kedua (5 kali): 197273; 199192; 200102; 200304; 201112.
Super Coppa Italiana / Piala Super Italia
Juara (5 kali): 1995, 1997, 2002, 2003, 2012.
Juara kedua (3 kali): 1990; 1998; 2005.
Piala Kremlin
Juara (2 kali): 1954, 1958.
Scudetto Seri-A
Juara (30 kali)[66]: 1905; 1925-26[67]; 193031; 1931-32; 193233; 193334; 193435; 194950; 195152; 195758; 195960; 196061; 196667; 197172; 197273; 197475; 197677; 197778; 198081; 198182; 198384; 198586; 199495; 199697; 199798; 200102; 200203; 2004-05; 2005-06; 201112.
Posisi kedua (20 kali): 1903; 1904; 1906; 193738; 194546; 194647; 195253; 195354; 196263; 197374; 197576; 197980; 198283; 198687; 199192; 199394; 199596; 199900; 200001; 200809.
Lega Calcio Seri-B
Juara (1 kali): 2006-07
Coppa Italia
Juara (9 kali): 193738; 194142; 195859; 195960; 196465; 197879; 198283; 198990; 199495.
Juara kedua (5 kali): 197273; 199192; 200102; 200304; 201112.
Super Coppa Italiana / Piala Super Italia
Juara (5 kali): 1995, 1997, 2002, 2003, 2012.
Juara kedua (3 kali): 1990; 1998; 2005.
Piala Kremlin
Juara (2 kali): 1954, 1958.
Quote:
Gelar Eropa dan dunia
Piala/Liga Champions
Juara (2 kali): 1984-85, 1995-96.
Juara kedua (5 kali): 197273; 198283; 199697; 199798; 200203
Piala Winners UEFA
Juara (1 kali): 1983-84.
Piala UEFA/Liga Europa
Juara (3 kali): 1976-77, 1989-90, 1992-93.
Juara kedua (1 kali): 199495.
UEFA - Intertoto Cup
Juara (1 kali): 1999-00.
Piala Super Eropa
Juara (2 kali): 1984, 1996.
FIFA Club World Cup / Piala Toyota Intercontinental
Juara (2 kali): 1985, 1996.
Juara kedua (1 kali): 1973.
Piala/Liga Champions
Juara (2 kali): 1984-85, 1995-96.
Juara kedua (5 kali): 197273; 198283; 199697; 199798; 200203
Piala Winners UEFA
Juara (1 kali): 1983-84.
Piala UEFA/Liga Europa
Juara (3 kali): 1976-77, 1989-90, 1992-93.
Juara kedua (1 kali): 199495.
UEFA - Intertoto Cup
Juara (1 kali): 1999-00.
Piala Super Eropa
Juara (2 kali): 1984, 1996.
FIFA Club World Cup / Piala Toyota Intercontinental
Juara (2 kali): 1985, 1996.
Juara kedua (1 kali): 1973.
Spoiler for Legenda No. 10 Juventus:
Quote:
FINO ALLA FINE FORZA JUVE
0
3K
Kutip
19
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan