- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
speedy problem dan penangannnya


TS
theiwaktuyul
speedy problem dan penangannnya
Assalamualaikum.
Selamat malam juraga-juragan
Selamat malam juraga-juragan
nyubie mau share tentang keunggulan kelemahan speedy dan penanggulangan gangguan
Keunggulan:
1. Pelanggan dapat tersambung ke Internet, dan tetap dapat menggunakan telepon untuk menerima / menelepon.
2. Kecepatan jauh lebih tinggi dari modem biasa(modem usb)
3. Tidak perlu kabel telepon baru, ADSL memungkinkan mengggunakan kabel telepon yang ada.
Kelemahan:
1. Sambungan Telkom Speedy akan bekerja dengan sempurna jika lokasi kita cukup dekat dengan sentral telepon. Paling tidak dalam jarak 2-3 km bentangan kabel biasanya cukup aman untuk digunakan ADSL sampai kecepatan sekitar 8Mbps. Teknologi DSL yang baru dapat mengirimkan dapat pada kecepatan sangat tinggi s/d 100Mbps, tentu untuk jarak yang sangat pendek.
2. Sambungan Telkom Speedy lebih cepat untuk menerima data daripada mengirim data melalui Internet.
3. Kabel tembaga tua dapat menurunkan kualitas sambungan dan menurunkan kecepatan.
4. Pada saat musim hujan, air sangat menganggu kualitas kabel telepon. Apalagi kalau banjir dan menenggelamkan Rumah Kabel telepon, dijamin akan menambah redaman kabel dan akan mengurangi kualitas sambungan ADSL.
5. Layanan Telkom Speedy tidak ada di wilayah yang tidak ada kabel telepon.
next ane mau coba bantu permsalahan gangguan yang biasanya di laporkan oleh pelanggan speedy
modem status standar
buka browser (google chrome / mozilla / dll)
masuk 192.168.1.1 (standar)
Spoiler for speedy:
usermane standar = admin (kalo tidak bisa = user )
password staddar = admin (kalo tidak bisa = user )
setelah itu juragan akan masuk setingan modem
pertama status
lihat point yang ane linkari kasi tanda merah
Spoiler for status:
pada PVC 1 ( tergantung setingan dimana )
pastikan VPI / VCI = 8-81
sudah memperoleh ip addres ( ip online / ip public) , subnet mask, gateway, dns Encapsulation pppoe , dan status UP
SNR margin
snr margin itu adalah keadaan kualitas hardware ( kabel (baik ikr / kabel dari sisi telkom), modem, spliter juga berpengaruh ) lebih lengkapnya googling aja hehehe
pastikan snr yang anda perolah itu lebik dari samadengan 14 db, karena kalau kurang dari itu kurang baik

line attenuation
sebaiknya maximal 50 db (sering putus-putus biasanya kalau lebih dari itu)

Data Rate (pkaet)
contoh : 3687 kbps (upstream) 613 kbps (downstream) atau (paketan 3mbps tergantung paketan juragan yang dipilih)

setingan / interface setup
Spoiler for interface:
(lihat bagian status )
yang perlu diperhatikan dan di isi
untuk setingan automatik / pppoe (pastikan adsl on fire

PVC1
VPI = 8
VCI = 81
encapulation pppoe ya gan
service name = speedy ( apa aja boleh )
username = misal 14140610xxxx@telkom.net
password = masukan pasword dari telkom. apabila hilang coba ke plasa telkom. (diperhatikan besar dan kecilnya)
default route = yes
save
cek kembali status

jika belum dapat ip publik maka tunggu sekitar 1 menit

jika 1 menit belum juga maka juragan lakukan setingan mode bridge
(adsl on ya gan )
yang perlu diperhatikan cari pvc dari 0-7 yang
contoh PVC 1 pastikan PVC lainnya deactive
VPI = 8
VCI = 81
terus ecapulation mode bridge.
terus save gan
terus conecnya bijimane?
mari kita buka
control panel > network connection > new connetion wizard > (win xp)
control panel > network internet > open network and sharing center (win 7)
terus ikuti langkah berikut
setup new connection or network (pilih next)
connect to the internet (pilih next)
setup a new connection anyway (pilih next)
chose no. create a new conetion (pilih next)
broadband connection (pilih next)
isikan service name = speedy ( apa aja boleh )
username = misal 14140610xxxx@telkom.net
password = masukan pasword dari telkom. apabila hilang coba ke plasa
connection name = (bebas) (pilih conect)
apabila error
678 (win xp) 651 (win7) = error port cmiiw
691 = password / username salah
dll ane lupa gan biasanya gangguan seringnya disini
jika berhasil coba lagi untuk setingan PPPOE / automatic
gangguan umum
1 . tidak bisa browsing
biasanya dari indikator lampu terlihat normal seperti
lampu power (on)
lampu adsl / link (on)
lampu lan (on)
lampu internet / data (on)
lampu wlan (on)
cek lan connection / setingan modem.
2. Tidak bisa conect
lampu power (on)
lampu adsl / link (on)
lampu lan (on)
lampu internet / data (off)
lampu wlan (on)
cek setingan modem /
3 Adsl off
lampu power (on)
lampu adsl / link (off)
lampu lan (on)
lampu internet / data (off) adsl off pasti inet off
lampu wlan (on)
cek modem gan kabel rj 11 ( kabel telpon yang ke modem )
cek instalasi kabel rumah / lapor 147 ( jangan mau di reset modem

modem itu barang elektronik yang gampang hank . perlakukanlah dengan baik

donlot http://telkomspeedy.com/support/downloads
untuk diagnosa jaringan

sekian dulu gan . .
Wassalamualaikum
semoga bermanfaat .
cmiiw
0
6.6K
18


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan