

TS
sunsetrain
Tips Memilih Investasi (online)

Halo para penghuni SF UKM semua

Seperti yang kita tau, selama ini banyak sekali tawaran investasi baik di room 466 maupun di SF UKM ini (yang sebenarnya melanggar rules

*investasi di room 466 yang sangat ketat saja masih ada yang kena tipu ataupun merugi apalagi disini yang tidak ada regulasi si room 466 (terakhir penipuan besar di kaskus raya hampir 1M oleh ID Takoyaki Express)
Saya mau berbagi sedikit tips bagi agan-agan semua yang ingin menginvestasikan uangnya di salah satu investasi online tersebut :
1. Proposal
- setiap kita yang ingin investasi pasti minta proposal dikirim via email kn?


2. Return
- rata-rata orang akan langsung tergiur melihat return yang besar, kita harus hati" disini karena (tidak semua) banyak investasi yang memberikan bunga sangat tinggi (misalkan 50%/bulan, 2%/hari) itu berakhir pada penipuan


3. Meeting
- nah, disinilah point yang penting ! sebelum investasi usahakan bertemu langsung dengan yang empunya bisnis dan langsung melihat kondisi real bisnis tersebut agar para calon investor dapat gambaran lebih luas dan menambah pertimbangan untuk melakukan investasi + jangan lupa foto orangnya dan minta data diri pribadinya (just in case)

4. Kontrak Kerja Sama
- tidak kalah pentingnya, SPK investasi lebih baik di tandatangan di atas meterai dan dilegalisir oleh notaris agar mempunyai kekuatan hukum yang kuat jika dikemudian hari terjadi hal-hal yang tidak diinginkan

Sekian sedikit tips dari saya, semoga bisa membantu para calon investor disini dan ingat, do it with your own risk setiap investasi pasti ada resikonya

*saya siap membantu regulasi proposal dan validasi alamat para pencari investor untuk mengurangi kemungkinan penipuan dan kalau ada para pencari investor butuh validasi keuangan agar orang percaya bisa menghubungi saya untuk membantu
0
1.4K
13


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan