Kaskus

Entertainment

AdanWAvatar border
TS
AdanW
OMG!! Semoga Monyet Ini Nggak Dijadiin Atraksi Topeng Monyet ya..
Para pengusaha topeng monyet mungkin tak akan mengetahui hal ini. Baru-baru ini peneliti menemukan spesies terbaru dari keluarga monyet.
Spesies monyet bokong biru ini di temukan di Afrika dengan sebutan lokal, Lesula. Keberadaan monyet ini awalnya diketahui saat seorang kepala sekolah SD di Kongo menangkapnya pada tahun 2007.

OMG!! Semoga Monyet Ini Nggak Dijadiin Atraksi Topeng Monyet ya..

Jika dilihat sekilas, paras monyet ini mirip sekali dengan burung hantu. Tetapi bokong birunya itu merupakan ciri khasnya yang paling beda dibandingkan monyet llainnya yang pernah ada, menurut tulisan di jurnal PLoS ONE.
Keluarga besar monyet Lesula (Cercopithecus lomamiensis) ini banyak ditemukan di hutan terpencil di Kongo. Di Hutan tersebut monyet bokong biru banyak mengkonsumsi daun, batang, buah dan bahkan pucuk pohon sebagai pakannya.
Penemuan spesies baru ini merupakan suatu hal menakjubkan, sebab baru ada lagi spesies monyet yang pernah ditemukan di daratan Afrika setelah 28 tahun berlalu. Wah wah wah,, jangan-jangan ada banyak spesies monyet lainnya nih yang masih ngumpet di sana...

sumber : IYAA.com
_____________
di afrika ada topeng monyet juga ya emoticon-Bingung (S)
tien212700Avatar border
tien212700 memberi reputasi
1
1.7K
12
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan