- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Taman Lego Malaysia, Pertama di Asia...!!!


TS
Toxz2710
Taman Lego Malaysia, Pertama di Asia...!!!




Quote:
Quote:
Taman Lego Malaysia



Quote:
Quote:

Quote:
Quote:
Penantian panjang akhirnya selesai sudah. Sebuah Taman Lego dibuka di Johor Baru, Malaysia. Di kawasan Asia, ini merupakan taman lego pertama yang berhasil dibangun.

Taman lego yang akan dibuka pada 15 September 2012 ini dibangun di atas lahan seluas 30 hektare dan menelan biaya sebesar 750 juta Ringgit. Taman Lego ini dihiasi batu bata berwarna-warni yang memang didedikasikan untuk anak-anak. Seorang staf dari Taman Lego Malaysia menyebutkan, terdapat lebih dari 50 juta batu bata yang digunakan untuk membuat taman ini.
Quote:

Taman lego yang akan dibuka pada 15 September 2012 ini dibangun di atas lahan seluas 30 hektare dan menelan biaya sebesar 750 juta Ringgit. Taman Lego ini dihiasi batu bata berwarna-warni yang memang didedikasikan untuk anak-anak. Seorang staf dari Taman Lego Malaysia menyebutkan, terdapat lebih dari 50 juta batu bata yang digunakan untuk membuat taman ini.
Quote:
Quote:

Quote:
Quote:
Taman inipun menghadirkan 40 wahana, pertunjukan, dan atraksi yang beragam dan menarik untuk dirasakan. Taman Lego Malaysia terbagi menjadi tujuh bagian, meliputi taman pembuka, taman imajinasi, kerajaan lego, taman petualangan, mini land, kota lego, dan lego teknik.

Daya tarik yang paling mengesankan adalah mini land. Mini land terbuat dari 30 juta keping lego. Pada bagian ini, terdapat berbagai landmark Asia yang diciptakan dengan skala 1:20. Landmark tersebut, di antaranya Angkor Wat (Kamboja) dan Wat Arun (Thailand). Selain itu, anak-anak dapat mengikuti pertandingan membangun sebuah kapal perompak yang terbuat dari lego.
Quote:

Daya tarik yang paling mengesankan adalah mini land. Mini land terbuat dari 30 juta keping lego. Pada bagian ini, terdapat berbagai landmark Asia yang diciptakan dengan skala 1:20. Landmark tersebut, di antaranya Angkor Wat (Kamboja) dan Wat Arun (Thailand). Selain itu, anak-anak dapat mengikuti pertandingan membangun sebuah kapal perompak yang terbuat dari lego.
Quote:
Quote:

Quote:

Quote:
Quote:
Mayoritas wahana yang ada di tempat ini ditujukan untuk anak-anak berusia di bawah 12 tahun. Namun, Anda tidak perlu khawatir karena terdapat beberapa wahana yang dapat dinikmati bersama keluarga, seperti studio lego 4D, Pulau Dino, dan Dino coaster.
Taman Lego Malaysia adalah taman lego keenam yang ada di dunia. Sebelumya, taman lego sudah lebih dulu dibangun di Denmark, Inggris, Jerman, dan dua taman lainnya dibangun di Amerika Serikat. Rencananya, pada 2014 sebuah Hotel Lego akan dibuka tepat di sebelah Taman Lego Malaysia.
Taman Lego Malaysia adalah taman lego keenam yang ada di dunia. Sebelumya, taman lego sudah lebih dulu dibangun di Denmark, Inggris, Jerman, dan dua taman lainnya dibangun di Amerika Serikat. Rencananya, pada 2014 sebuah Hotel Lego akan dibuka tepat di sebelah Taman Lego Malaysia.
Quote:
Quote:
Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:
as
Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Spoiler for Gallery:
Quote:

Quote:
Cukup Sekian Gan, Semoga Bermanfaat 


0
7.2K
Kutip
84
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan