[RENUNGAN] GIFT FOR U "7 UP" untuk segarkan harimu
TS
phydtree
[RENUNGAN] GIFT FOR U "7 UP" untuk segarkan harimu
Spoiler for pertama-tama:
Sekedar renungan aja ni gan buat menyegarkan hari-hari ente
Quote:
GIFT FOR U "7 UP" untuk menyegarkan hari-harimu
Quote:
Quote:
1. GET UP: Tidak peduli berapa kali Anda gagal tetaplah bangun dan bangkit kembali.
2. DRESS UP: Kecantikan dari dalam jauh lebih penting daripada sekadar hiasan luar sementara.
3. SHUT UP: Berhentilah bicara tentang kesuksesan di masa lalu dan berkeluh kesah tentang masalahmu. Setiap manusia pasti mempunyai "medan perang"nya masing-masing. Jadilah pejuang yang tangguh dan berhentilah mengasihani diri sendiri.
4. STAND UP: Berdirilah teguh, tolak semua hal yg bisa melemahkan diri anda, yakinlah sejauh anda berusaha dengan maksimal pastilah akan ada berkat yang mengalir dihidup anda dan Anda pasti berhasil.
5. LOOK UP: Janganlah melihat dirimu yang terbatas, lihatlah jauh ke masa depan dan lihatlah Tuhanmu yang tak terbatas.
6. REACH UP: Capailah lebih tinggi dari prestasi sebelumnya. Berikan selalu yang terbaik dari usahamu.
7. LIFT UP: Naikkan semua impian mu, di dalam doa dan permohonan serta ucapan syukur.
Spoiler for renungan:
Spoiler for :
Spoiler for salam super:
Quote:
Cukup sekian yang bisa TS bagi, semoga bermanfaat
TS teramat sangat tidak menolak disedekahi lho gan