- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Dubes as tewas setelah pelecehan nabi muhammad saw
TS
pakdepaidi
Dubes as tewas setelah pelecehan nabi muhammad saw
Spoiler for tersangka:
BENGHAZI Duta besar (dubes) Amerika Serikat (AS) untuk Libya, Christopher Stevens, dan tiga staf kedutaan lainnya dipastikan tewas saat mobil mereka diroket sekelompok pria bersenjata di Benghazi, Selasa (11/9/2012) waktu setempat.
Menurut pejabat Libya di Benghazi, serangan terjadi saat Stevens dan ketiga staf kedutaan hendak meninggalkan gedung kedutaan dan dalam perjalanan menuju tempat yang lebih aman. Pada saat yang sama, gedung kedutaan yang diserang dan dibakar sejumlah pria bersenjata.
DubesASdan tiga stafnya tewas ketika pria bersenjata menembakkan roket ke arah mereka, kata pejabat tersebut kepada Reuters di Benghazi.
Paradubes AS yang bertugas di negara-negara bergejolak biasanya disertai dengan keamanan ketat dan bepergian dalam konvoi dengan perlindungan yang baik.Para pejabat keamanan tengah mengkaji kemungkinan serangan itu dilakukan secara terkoordinasi.
Wakil Perdana Menteri Libya, Mustafa Abu Shagour, mengutuk pembunuhan para diplomat AS itu dan menyebutnya sebagai tindakan pengecut.
Terpisah, kelompok militan Hizbullah Lebanon mengecam film pelecehan Nabi Muhammad yang memicu protes dan kekerasan di Libya dan Mesir. Hizbulah menyebut film yang dibuat di AS itu sebagai serangan terhadap keyakinan agama dan mencerminkan kebijakan Barat.
Tanpa menyinggung pembunuhan diplomat AS di Libya, Hizbullah mengatakan, film tersebut merupakan tindakan tidak bermoral yang merupakan tingkat agresi tertinggi terhadap hak asasi manusia, yakni untuk menghormati keyakinan dan kesucian.
Film ini bertujuan membangkitkan ketegangan dan kebencian antara Muslim dan Koptik di Mesir, mencerminkan posisi sebenarnya dari aliansi Amerika-Zionis aliansi terhadap Islam dan Muslim, bunyi pernyataan itu.
tidak menolak
0
2.4K
6
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan