Kaskus

Tech

bayz1104Avatar border
TS
bayz1104
Membuat Validasi Telepon dalam pembuatan web menggunakan PHP
Dalam pembuatan aplikasi berbasis web tentunya membutuhkan data user yang valid, tujuannya untuk mereport. Kali ini ane akan berbagi / sharing sedikit ilmu yang mudah-mudahan bermanfaat bagi agan-agan.
Berikut sintak validasi telepon :

penulisan di head nya (javascipt)
<script>
function CountMax()
{
var wert,max;
max = 100
wert = max-(document.form1.question.value.length);
if (wert < 0) {
alert(”Maaf, batas maksimum pengisian adalah ” + max + ” karakter!”);
document.form1.question.value = document.form1.question.value.substring(0,max);
wert = max-(document.form1.question.value.length);
document.form1.rv_counter.value = wert;
} else {
document.form1.rv_counter.value = max-(document.form1.question.value.length);
}
}
</script>


script PHP nya :
<?php
$telp = $_POST['telp']; // membaca value no telp dari form

$pattern = "^[1-9][0-9]{0, 7}";
if (ereg($pattern, $telp))
{
\techo "Nomor telepon valid";
}
else echo "Nomor telepon tidak valid";

?>
0
10.2K
5
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan