- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Cafe Manga, Tempat Membaca, Minum, Makan dan Bahkan Tempat Menginap???


TS
kiyadon
Cafe Manga, Tempat Membaca, Minum, Makan dan Bahkan Tempat Menginap???
Jika Anda ada kesempatan untuk berkunjung ke Jepang, maka luangkanlah diri Anda untuk mampir ke cafe unik yang satu ini. Cafe bernuansa manga ini merupakan hasil kombinasi antara perpustakaan dan cafe.

Manga dalam bahasa jepang berarti gambar-gambar yang lucu. Kepopuleran manga mulai dirasakan selama abad 20-an. Gambar manga memiliki ciri khas berupa gambar karakter yang memiliki mata yang lebar dan bibir yang mungil. Manga sangat disukai oleh semua generasi di Jepang tak terkecuali hingga negara-negara di luar Jepang. Genre manga secara general kebanyakan bercerita mengenati kisah romantis dan juga petualangan.

Cafe manga sudah menjamur sejak tahun 1970 sebagai tempat untuk membaca buku sambil menikmati kopi. Seiring perkembangan zaman, cafe-cafe manga itu pun membenahi diri mereka dengan berbagai fasilitas berupa komputer untuk akses internet, video games dan DVD.

Cafe manga banyak tersebar disekitat stasiun kereta, di masing-masing cafe pun memiliki tarif yang berbeda-beda dalam kunjungan hariannya. Banyak orang yang sedang menunggu atau bahkan ketinggalan kereta yang berkunjung ke cafe-cafe tersebut. Uniknya, cafe-cafe manga tersebut tak hanya dapat digunakan untuk membaca saja, tetapi tak jarang para pelancong banyak juga yang memanfaatkan cafe tersebut sebagai tempat menginap dengan harga yang relatif murah dibandingkan menginap di hotel.

Untuk masalah tempat tidur, di cafe ini memang tidak disediakan, tetapi pilihan untuk tidur di kursi pun nampaknya cukup nyaman bagi para pecinta wisata murah. Kalau masalah makanan, para tamu pun cukup tak usah khawatir, karena mereka membelinya di mesin penjualan yang tersedia di dalam cafe tersebut. Ada pilihan es krim, mie bahkan hingga sandwich sebegai pilihan menu instan saat mereka bermalam di sana.

Meskipun cafe manga bukan tempat yang nyaman untuk bermalam, tapi bagi para pelancong yang berkunjung ke negara Sakura tersebut nampaknya wajib menyicipi keunikan khas dari cafe bernuansa komik tersebut. Wah,, ide bagus nih,, kalo-kalo gak ada tempat nginep yang murah saat di sana

TKP

Manga dalam bahasa jepang berarti gambar-gambar yang lucu. Kepopuleran manga mulai dirasakan selama abad 20-an. Gambar manga memiliki ciri khas berupa gambar karakter yang memiliki mata yang lebar dan bibir yang mungil. Manga sangat disukai oleh semua generasi di Jepang tak terkecuali hingga negara-negara di luar Jepang. Genre manga secara general kebanyakan bercerita mengenati kisah romantis dan juga petualangan.

Cafe manga sudah menjamur sejak tahun 1970 sebagai tempat untuk membaca buku sambil menikmati kopi. Seiring perkembangan zaman, cafe-cafe manga itu pun membenahi diri mereka dengan berbagai fasilitas berupa komputer untuk akses internet, video games dan DVD.

Cafe manga banyak tersebar disekitat stasiun kereta, di masing-masing cafe pun memiliki tarif yang berbeda-beda dalam kunjungan hariannya. Banyak orang yang sedang menunggu atau bahkan ketinggalan kereta yang berkunjung ke cafe-cafe tersebut. Uniknya, cafe-cafe manga tersebut tak hanya dapat digunakan untuk membaca saja, tetapi tak jarang para pelancong banyak juga yang memanfaatkan cafe tersebut sebagai tempat menginap dengan harga yang relatif murah dibandingkan menginap di hotel.

Untuk masalah tempat tidur, di cafe ini memang tidak disediakan, tetapi pilihan untuk tidur di kursi pun nampaknya cukup nyaman bagi para pecinta wisata murah. Kalau masalah makanan, para tamu pun cukup tak usah khawatir, karena mereka membelinya di mesin penjualan yang tersedia di dalam cafe tersebut. Ada pilihan es krim, mie bahkan hingga sandwich sebegai pilihan menu instan saat mereka bermalam di sana.

Meskipun cafe manga bukan tempat yang nyaman untuk bermalam, tapi bagi para pelancong yang berkunjung ke negara Sakura tersebut nampaknya wajib menyicipi keunikan khas dari cafe bernuansa komik tersebut. Wah,, ide bagus nih,, kalo-kalo gak ada tempat nginep yang murah saat di sana


TKP
Quote:


nona212 memberi reputasi
1
1.8K
5


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan