- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
DMARCO CAFE Review


TS
coklatbangett
DMARCO CAFE Review
FULLANDSTARVING - DMARCO CAFE Review
Beberapa hari yang lalu FullandStarving mampir ke salah satu Cafe di daerah Sabang. Kita ke Cafe ini karena makanannya yang unik. Nama Cafe nya DMarco singkatan dari Martabak dan Coffee Cafe ini sudah buka dari bulan Mei lalu. Di Jakarta sepertinya belum ada konsep Cafe dengan menu Martabak unik dengan rasa yang belum pernah ada. Cafe ini dibuat minimalis yang bisa memuat sekitar 27-30orang + ada WiFi nya jadi bisa internetan sambil makan martabak Karena Cafe yang mungil ini kita bisa lho buat Gathering Private apalagi dilengkapi dengan TV 40Inch. Dmarco Cafe buka dari jam 7-11 malam.


Ice Cheeseberry 22k
Nah, FullandStarving nyobain Ice Cheeseberry yang di dalamnya ada strawberry, keju dan eskrim. Eskrim nya bisa kita pilih Vanilla atau Coklat. Kalau suka Coklat kita bisa ganti strawberry dengan coklat, namanya pun berubah jadi Ice Chocoberry dengan harga yang sama. Ukuran martabak ini sekitar 10cm, rasa yang manis dan gurih serta topping yang menggunung.

Martabak Mushbeef - 25k atau 27k +telor
Mau martabak dengan topping unik? Cobain Martabak Mushbeef karena topping nya ada mushroom, smoked beef dan bisa juga tambahin telur setengah matang. FullandStarving ketagihan dengan Mushbeef karena rasanya yang asin beda dari martabak yang lain.

Martabak Noodle 26k
Meskipun sudah banyak yang jual martabak noodle, tapi dmarco cafe berbeda cara penyajian dari tempat-tempat lain. Disini adonan mie dan telornya begitu menyatu, dan juga ada tambahan smoked beef, mushroom, bawang bombay, tomat, dan daun bawang. Komplit banget kan? Untuk ukuran juga besar banget, dijamin kenyang

Es Timun 10k
Untuk harga minuman di Cafe, cukup dengan 10k kita bisa dapetin Es Timun yang ada selasi di dalamnya. Rasanya timun banget deh!

Ice Strawberry Coffee 25k
Kapan lagi bisa nyobain Strawberry pada kopi? Di Dmarco Cafe kita bisa pesan Ice Strawberry Coffee dengan sirup langsung dari perancis. Perpaduan rasa strawberry dengan kopi nya klop banget!
http://fullandstarving.files.wordpre...pg?w=414&h=618
Jl. Sabang No.43A, Jakarta Pusat.
Telp: (021) 9299 2003.
@DmarcoCafe
Facebook: Dmarco Cafe
http://www.youtube.com/watch?feature...&v=I4swERB1vMM
Beberapa hari yang lalu FullandStarving mampir ke salah satu Cafe di daerah Sabang. Kita ke Cafe ini karena makanannya yang unik. Nama Cafe nya DMarco singkatan dari Martabak dan Coffee Cafe ini sudah buka dari bulan Mei lalu. Di Jakarta sepertinya belum ada konsep Cafe dengan menu Martabak unik dengan rasa yang belum pernah ada. Cafe ini dibuat minimalis yang bisa memuat sekitar 27-30orang + ada WiFi nya jadi bisa internetan sambil makan martabak Karena Cafe yang mungil ini kita bisa lho buat Gathering Private apalagi dilengkapi dengan TV 40Inch. Dmarco Cafe buka dari jam 7-11 malam.


Ice Cheeseberry 22k
Nah, FullandStarving nyobain Ice Cheeseberry yang di dalamnya ada strawberry, keju dan eskrim. Eskrim nya bisa kita pilih Vanilla atau Coklat. Kalau suka Coklat kita bisa ganti strawberry dengan coklat, namanya pun berubah jadi Ice Chocoberry dengan harga yang sama. Ukuran martabak ini sekitar 10cm, rasa yang manis dan gurih serta topping yang menggunung.

Martabak Mushbeef - 25k atau 27k +telor
Mau martabak dengan topping unik? Cobain Martabak Mushbeef karena topping nya ada mushroom, smoked beef dan bisa juga tambahin telur setengah matang. FullandStarving ketagihan dengan Mushbeef karena rasanya yang asin beda dari martabak yang lain.

Martabak Noodle 26k
Meskipun sudah banyak yang jual martabak noodle, tapi dmarco cafe berbeda cara penyajian dari tempat-tempat lain. Disini adonan mie dan telornya begitu menyatu, dan juga ada tambahan smoked beef, mushroom, bawang bombay, tomat, dan daun bawang. Komplit banget kan? Untuk ukuran juga besar banget, dijamin kenyang

Es Timun 10k
Untuk harga minuman di Cafe, cukup dengan 10k kita bisa dapetin Es Timun yang ada selasi di dalamnya. Rasanya timun banget deh!

Ice Strawberry Coffee 25k
Kapan lagi bisa nyobain Strawberry pada kopi? Di Dmarco Cafe kita bisa pesan Ice Strawberry Coffee dengan sirup langsung dari perancis. Perpaduan rasa strawberry dengan kopi nya klop banget!
http://fullandstarving.files.wordpre...pg?w=414&h=618
Jl. Sabang No.43A, Jakarta Pusat.
Telp: (021) 9299 2003.
@DmarcoCafe
Facebook: Dmarco Cafe
http://www.youtube.com/watch?feature...&v=I4swERB1vMM
0
2.3K
11


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan