Kaskus

News

cowokeAvatar border
TS
cowoke
Inilah Raksasa eCommerce Indonesia
Maaf jika tak berkenan atawa repost karena ane sekedar corat-coretemoticon-I Love Kaskus (S)emoticon-I Love Kaskus (S)emoticon-I Love Kaskus (S)

Usaha toko online atau lebih familiar dgn eCommerce, mengalami perkembangan pesat di asia, khususnya Indonesia. Namun sayang, banyak juga pihak-pihak yg coba menodai dgn penipuan, hoax, dll. Sehingga dampaknya mereka yg masih awam merasa trauma utk transaksi via online.
Inilah Raksasa eCommerce Indonesia
Maka muncullah kerjasama antar eCommerce kelas elit untuk saling bahu membahu dan bertukar pikiran bulan Mei yang lalu, mereka pun bersepakat bahwa asosiasi yang melaksanakan fungsi tersebut perlu segera didirikan. Oleh karena itu, didirikanlah Asosiasi E-Commerce Indonesia (IDEA – Indonesian E-Commerce Association).
Diantaranya adalah:
1. Wiliam Tanujaya dari tokopeedia.com selaku ketua
2. Ken Dean Law dari Kaskus.co.id
3. Kusumo Martanto dari BliBli.com
4. Edward Kim dari DealGoing.com
5. Edi Taslim dari Gramedia.com
6. Hendrik Tio dari Bhinneka.com
7. Dwi T. Cahyono dari Multiply.com
8. Remco Lupker dari TokoBagus.com
9. Jullian Gafar dari Berniaga.com
10. Aris Siswoko dari Plasa.com

7 misi mereka, yaitu:
-Pendidikan terhadap masyarakat tentang e-commerce yang aman dan bertanggung jawab.
-Regulasi/Kebijakan pemerintah yang pro-industri.
-Hak kekayaan intelektual.
-Sistem pembayaran pada e-commerce/toko online.
-Kejahatan cyber (Cyber Crime).
-Perlindungan pelanggan e-commerce.
-Kerja sama logistik.

Situs mereka

0
2.8K
21
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan