Kaskus

Tech

quteindoAvatar border
TS
quteindo
Qute merilis Qute Messenger iOS versi 2.0
Qute Messenger 2.0 Kini Hadir Di iOS

Ada yang masih penasaran dengan Qute? Qute merilis iOS versi 2.0 dengan berbagai fitur tambahan...


Tencent akhirnya merilis Qute Messenger 2.0 bagi para pengguna iOS Apple. Qute Messenger merupakan instant messenger yang bisa digunakan di berbagai platform mobile. Kali ini, Qute hadir dengan beberapa fitur baru seperti Qute PIN, Advanced Search ,dan My Profile. Ayo kita cek masing – masing fitur dan kegunaannya. Let’s check this out!

Qute PIN – Fitur ini memungkinkan pengguna untuk memiliki PIN sendiri. PIN ini sebagai nomor identifikasi unik bagi para pengguna. Dengan adanya Qute PIN Anda juga bisa menambahkan teman Anda dari platform yang berbeda seperti Android, Blackberry dengan menggunakan Qute PIN sebagai nomor unik.

Advanced Search – Dengan menggunakan fitur advanced search, kamu bisamencariteman di seluruhduniaberdasarkan gender, negara, dan yang paling penting kamu juga bisa menambahkan mereka ke dalam daftar teman kamu.

My Profile – Pada bagian My Profile, kamu bisa mengedit Qute PIN, nama, status, jenis kelamin, ulang tahun, negara, pekerjaan, serta hobby. Selain itu, kamu juga bisa mengganti foto profile dengan foto yang paling cantik atau ganteng.

Selain beberapa fitur penting baru dalam versi ini,

Qute juga mempunyai beberapa keunggulan lain dibandingkan dengan messenger lain. Qute memungkinkan kamu mengirim pesan suara dan sharing foto langsung dari kamera atau dari gambar dari handphone.Aplikasi ini juga dilengkapi tiga set emoticon yang bisa mengekspresikan perasaan kamu kepada teman – temanmu.

So, bagi kamu yang sudah memiliki aplikasi ini segera update versi terbaru ini. Buat yang belum mencobanya, segera download aplikasi ini sehingga dapat menghiasi komunikasi dengan teman – teman kamu.

Quote:
0
1.9K
30
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan