- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Album Rock Paling Ditunggu di Ujung 2012


TS
andhikasukma
Album Rock Paling Ditunggu di Ujung 2012



Selamat Pagi Kaskuser

Ane newbitol kembali lagi membawa sedikit wacana tentang beberapa Album Rock yang paling ditunggu di penghujung tahun 2012 nih
Langsung aja yuuuukkkkk

Quote:
Memasuki paruh kedua tahun 2012, nama-nama besar dunia musik mengedarkan musik. Termasuk beberapa artis yang sudah lama hiatus. Tentu saja, karya-karya mereka menjadi album yang paling ditunggu-tunggu.
Kembalinya para artis yang sudah lama tidak aktif menjanjikan rentetan konser-konser lebih seru lagi tahun depan. Dan bukan tidak mungkin akan ditarik juga ke Indonesia. Jadi, bersiap-siaplah menabung mulai dari sekarang.
Kita tengok yuk beberapa album yang segera lounching

Kembalinya para artis yang sudah lama tidak aktif menjanjikan rentetan konser-konser lebih seru lagi tahun depan. Dan bukan tidak mungkin akan ditarik juga ke Indonesia. Jadi, bersiap-siaplah menabung mulai dari sekarang.
Kita tengok yuk beberapa album yang segera lounching

Quote:
No Doubt

Grup ini mungkin yang paling lama hiatus karena Gwen Stefani sempat sibuk konsentrasi dengan dua album solonya, Love. Angel. Music. Baby. (L.A.M.B) dan The Sweetest Escape.
Setelah 11 tahun peredaran album Rock Steady, Gwen Stefani, Toni Kanal, Tom Dummont, dan Adrian Young kembali dengan Push and Shove. Tanggal 11 Juli, detail album dibeberkan lewat website. Lima hari kemudian, beredar single pertama Settle Down, lengkap dengan video klip yang super eklektik.
Mereka sebenarnya sempet mencoba mencuri waktu terlebih dahulu dengan berkumpul dan mengerjakan musiknya terlebih dahulu di tahun 2008. Namun, usaha seperti itu juga tidak membuahkan hasil karena Gwen yang bertugas menulis lirik lagu grup hamil anak kedua.
Jika melihat dari konsep video klip dan musik Settle Down, No Doubt terlihat lebih matang dan konsisten di jalur ska, punk, reggae dan new wave. Tim produksi album ini yang ditunjuk grup pun masih sama. Yang bertindak menjadi produser album Mark Spike Stent. Mark adalah produser Rock Steady. Sophie Muller, sutradara video klip langganan grup pun dipercaya menggarap video klip Settle Down.


Grup ini mungkin yang paling lama hiatus karena Gwen Stefani sempat sibuk konsentrasi dengan dua album solonya, Love. Angel. Music. Baby. (L.A.M.B) dan The Sweetest Escape.
Setelah 11 tahun peredaran album Rock Steady, Gwen Stefani, Toni Kanal, Tom Dummont, dan Adrian Young kembali dengan Push and Shove. Tanggal 11 Juli, detail album dibeberkan lewat website. Lima hari kemudian, beredar single pertama Settle Down, lengkap dengan video klip yang super eklektik.
Mereka sebenarnya sempet mencoba mencuri waktu terlebih dahulu dengan berkumpul dan mengerjakan musiknya terlebih dahulu di tahun 2008. Namun, usaha seperti itu juga tidak membuahkan hasil karena Gwen yang bertugas menulis lirik lagu grup hamil anak kedua.
Jika melihat dari konsep video klip dan musik Settle Down, No Doubt terlihat lebih matang dan konsisten di jalur ska, punk, reggae dan new wave. Tim produksi album ini yang ditunjuk grup pun masih sama. Yang bertindak menjadi produser album Mark Spike Stent. Mark adalah produser Rock Steady. Sophie Muller, sutradara video klip langganan grup pun dipercaya menggarap video klip Settle Down.
Spoiler for No Doubt:

Quote:
Green Day

Grup yang paling ditunggu-tunggu karyanya juga setelah vakum cukup panjang adalah Green Day. Billie Joe Armstrong, Mike Dirnt, Tre Cool tidak tanggung untuk menyerbu kembali.
Tiga tahun setelah peluncuran album 21st Century Breakdown, Green Day mengumumkan proyek paling ambisius, yaitu album trilogi berjudul ¡Uno!, ¡Dos!, dan ¡Tré! yang akan beredar tanggal 25 September 2012, 13 November 2012, dan 15 Januari 2013.
Rob Cavallo kembali dipercaya sebagai produser album. Jika di album sebelumnya lirik-lirik Green Day serius dengan keadaan sosial politik, album ¡Uno! akan lebih santai. Setidaknya, jika menyimak dari lirik lagu Oh Love, single pertamanya.


Grup yang paling ditunggu-tunggu karyanya juga setelah vakum cukup panjang adalah Green Day. Billie Joe Armstrong, Mike Dirnt, Tre Cool tidak tanggung untuk menyerbu kembali.
Tiga tahun setelah peluncuran album 21st Century Breakdown, Green Day mengumumkan proyek paling ambisius, yaitu album trilogi berjudul ¡Uno!, ¡Dos!, dan ¡Tré! yang akan beredar tanggal 25 September 2012, 13 November 2012, dan 15 Januari 2013.
Rob Cavallo kembali dipercaya sebagai produser album. Jika di album sebelumnya lirik-lirik Green Day serius dengan keadaan sosial politik, album ¡Uno! akan lebih santai. Setidaknya, jika menyimak dari lirik lagu Oh Love, single pertamanya.
Spoiler for Green Day:

Quote:
Matchbox Twenty

Seperti halnya No Doubt, Matchbox Twenty termasuk grup rock yang mengambil cuti terlalu panjang. Salah satu alasan awal cuti grup adalah karena kesibukan sang vokalis dengan album solonya.
Rob Thomas, Paul Doucette, Brian Yale dan Kyle Cook akan mengeluarkan album keempat grup di awal September berjudul North, setelah vakum 10 tahun lebih.
Berkutat bersama di sebuah rumah di Nashville menggarap musik, Rob mengaku grupnya menciptakan banyak lagu dengan berbagai jenis musik. Namun berkat bantuan produser Matt Serletic, grup berhasil menyeleksi lagu dan rekaman di studio di Calabasas, California selama musim panas.
Single pertama, Shes So Mean, sudah beredar bulan lalu dan berhasil menembus Top 100 singles di Billboard.


Seperti halnya No Doubt, Matchbox Twenty termasuk grup rock yang mengambil cuti terlalu panjang. Salah satu alasan awal cuti grup adalah karena kesibukan sang vokalis dengan album solonya.
Rob Thomas, Paul Doucette, Brian Yale dan Kyle Cook akan mengeluarkan album keempat grup di awal September berjudul North, setelah vakum 10 tahun lebih.
Berkutat bersama di sebuah rumah di Nashville menggarap musik, Rob mengaku grupnya menciptakan banyak lagu dengan berbagai jenis musik. Namun berkat bantuan produser Matt Serletic, grup berhasil menyeleksi lagu dan rekaman di studio di Calabasas, California selama musim panas.
Single pertama, Shes So Mean, sudah beredar bulan lalu dan berhasil menembus Top 100 singles di Billboard.
Spoiler for Mathcbox Twenty:

Quote:
The Killers

Setelah menghilang empat tahun, The Killers akan kembali dengan Battle Born. Beberapa produser andal termasuk produser langganan U2, Steven Lilywhite direkrut untuk menggarap album kedatangan kembali mereka.
Begitu kabar ini beredar pun, single pertama grup rock Las Vegas ini, Runaways, menjadi single favorit radio-radio di Amerika.
The Killers telah menghilang agak lama. Jadi, secara kolektif dipilihlah Runaways sebagai lagu andalan pertama karena lagu ini punya kemampuan kuat sebagai lagu pembuka sebuah rekaman. Lagu ini bisa mengangkat emosi dan menciptakan gairah akan kemunculan kembali grup, kata presiden Island Def Jam Music Group, Steve Bartels.
Selama istirahat, grup bukannya tanpa masalah. Mereka kerap dirundung duka. Pertama, ketika ibu sang vokalis, Brandon Flowers, meninggal karena kanker otak di tahun 2010. Dan, baru-baru ini, peniup saksofon yang selalu mendukung setiap kali mereka manggung, Tommy Marth, bunuh diri.


Setelah menghilang empat tahun, The Killers akan kembali dengan Battle Born. Beberapa produser andal termasuk produser langganan U2, Steven Lilywhite direkrut untuk menggarap album kedatangan kembali mereka.
Begitu kabar ini beredar pun, single pertama grup rock Las Vegas ini, Runaways, menjadi single favorit radio-radio di Amerika.
The Killers telah menghilang agak lama. Jadi, secara kolektif dipilihlah Runaways sebagai lagu andalan pertama karena lagu ini punya kemampuan kuat sebagai lagu pembuka sebuah rekaman. Lagu ini bisa mengangkat emosi dan menciptakan gairah akan kemunculan kembali grup, kata presiden Island Def Jam Music Group, Steve Bartels.
Selama istirahat, grup bukannya tanpa masalah. Mereka kerap dirundung duka. Pertama, ketika ibu sang vokalis, Brandon Flowers, meninggal karena kanker otak di tahun 2010. Dan, baru-baru ini, peniup saksofon yang selalu mendukung setiap kali mereka manggung, Tommy Marth, bunuh diri.
Spoiler for The Killers:

Quote:
[url=http://id.omg.yahoo.comS E N S O Rsyanne-susita/album-rock-paling-ditunggu-di-ujung-2012.html;_ylt=Avqntw56Rqxy7bU0er4orva2_ut_;_ylu=X3oDMTQ0dGkwbjhiBG1pdANSUiBMYXRlc3QgQmxvZ3MEcGtnAzQ1ZmFjYzFjLWUyYjUtM2JjNS1iNGNmLWIxOTAxNzY0Y2M3NARwb3MDNwRzZWMDTWVkaWFQcm92aWRlck91dGxpbmsEdmVyAzU1YjVmMjYyLWQ2Y2UtMTFlMS05ZjNjLTI5YmRjZjBlYTA1Yw--;_ylg=X3oDMTM0ZDIzZXRjBGludGwDaWQEbGFuZwNpZC1pZARwc3RhaWQDNjY1NzhmZTYtNTUzMS0zZjU2LWJiYTktODM3N2NiNmE5ODA5BHBzdGNhdANibG9nfHN5YW5uZXN1c2l0YQRwdANzdG9yeXBhZ2U-;_ylv=3]SUMBER[/url]
CEK REPOST
CEK REPOST
Quote:
0
3K
Kutip
49
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan