- Beranda
- Komunitas
- News
- Sains & Teknologi
[Matematika] 5 mitos Matematika yang Menyesatkan


TS
Rapers
[Matematika] 5 mitos Matematika yang Menyesatkan
Assalamuallaikum,
Ke-5 mitos sesat itu sebagai berikut:
Mitos 1: Matematika adalah ilmu yang sulit
![[Matematika] 5 mitos Matematika yang Menyesatkan](https://dl.kaskus.id/3.bp.blogspot.com/_PJDQXdI3UkY/S9hHaVS7PgI/AAAAAAAAAFo/6EalcFaJYT0/s320/IQ+kecerdasan.jpg)
Mitos 2: Matematika identik dengan menghafal banyak rumus
![[Matematika] 5 mitos Matematika yang Menyesatkan](https://dl.kaskus.id/www.timtim.com/public/images/drawings/large/Little_Einstein.gif)
Mitos 3: Matematika identik dengan kecepatan menghitung
![[Matematika] 5 mitos Matematika yang Menyesatkan](https://dl.kaskus.id/1.bp.blogspot.com/_PJDQXdI3UkY/S9hEvV45ZXI/AAAAAAAAAFQ/mSl4vO6As20/s1600/apakah+IQ+itu.gif)
Mitos 4: Matematika itu abstrak, tidak realistis
![[Matematika] 5 mitos Matematika yang Menyesatkan](https://dl.kaskus.id/www.techfresh.net/wp-content/uploads/2008/08/femisapien-robot.jpg)
Mitos 5: Matematika adalah ilmu yang membosankan, kaku, dan tidak rekreatif
![[Matematika] 5 mitos Matematika yang Menyesatkan](https://dl.kaskus.id/fbcdn-sphotos-a.akamaihd.net/hphotos-ak-ash3/534275_436837442996039_1614914810_n.jpg)
Thread tentang bagaimana cara memahami Matematik dan Fisika: http://livebeta.kaskus.co.id/thread/...0000011573079/
This Thread was powered by:
![[Matematika] 5 mitos Matematika yang Menyesatkan](https://s.kaskus.id/images/2012/06/17/2020479_20120617064649.jpg)
Tambahan dari agan kaskuser Cek Post #4
Jangan lupa di
ya gan kalau berkenan di hati 
Quote:
Pengantar
Quote:
Terima kasih kepada Allah SWT, telah memberikan TS kekuatan dan kesehatan dalam merampungkan tulisan ini. Shalawat serta salam kepada junjungan baginda Rasulullah SAW. semoga rahmat selalu menyertai beliau.
Ok, awalnya ane ngga ada niatan untuk ikut kompetisi ini dan awalnya hanya berminat untuk posting di Lounge. Namun ketika akan meng-klik Create New Thread Button ane ngeliat ada Kompetisi ini dan akhirnya Here I Am, ane cuman berharap semoga Thread ini dapat bermanfaat bagi kaskuser aktif maupun kaskuser Silent Reader dan ngga lebih dari itu
. Akhir kata, wassalamuallaikum
Ok, awalnya ane ngga ada niatan untuk ikut kompetisi ini dan awalnya hanya berminat untuk posting di Lounge. Namun ketika akan meng-klik Create New Thread Button ane ngeliat ada Kompetisi ini dan akhirnya Here I Am, ane cuman berharap semoga Thread ini dapat bermanfaat bagi kaskuser aktif maupun kaskuser Silent Reader dan ngga lebih dari itu

Quote:
For no Repsol
Spoiler for No Repost:
![[Matematika] 5 mitos Matematika yang Menyesatkan](https://dl.kaskus.id/lh3.googleusercontent.com/-3Ahh0HoyMUU/T-HU0t4_UCI/AAAAAAAAAFU/0p_eBMgnDd8/w497-h373/No%2BRepost.png)
Quote:
Spoiler for Content:
Quote:
Yang namanya mitos, tentu bukan kebenaran. Celakanya, banyak yang mempercayai dan terjebak dalam kesesatankarenanya. Salah satu mitos yang menyesatkan adalah mitos tentang Matematika. Mitos ini memuat sebagian besar orang merasa alergi terhadap Matematika. Akibatnya, mayoritas dari kita mendapat nilai buruk untuk bidang studi ini. Nilai buruk tersebut bukan lantaran kita tidak mampu, melainkan karena sejak awal sudah merasa alergi dan takut terhadap Matematika. Kenyataan ini menjadikan kita malas untuk mempelajari Matematika. Di antara sekian banyak mitos di seputar Matematika, setidaknya ada 5 mitos sesat yang sudah mengakar dan menciptakan persepsi negatif terhadap Matematika.
Ke-5 mitos sesat itu sebagai berikut:
Quote:
Mitos 1: Matematika adalah ilmu yang sulit
Spoiler for Mitos Pertama:
Quote:
![[Matematika] 5 mitos Matematika yang Menyesatkan](https://dl.kaskus.id/3.bp.blogspot.com/_PJDQXdI3UkY/S9hHaVS7PgI/AAAAAAAAAFo/6EalcFaJYT0/s320/IQ+kecerdasan.jpg)
Quote:
Ada anggapan, hanya orang dengan IQ tertentu yang mampu memahami matematika. Ini jelas menyesatkan. Meskipun bukan ilmu yang mudah, Matematika sebenarnya merupakan ilmu yang relatif tidak lebih sulit jika dibandingkan dengan ilmu lainnya. Soal matematika terasa sulit karena kita tidak memahami konsep dasarnya. Seperti yang kita ketahui, Matematika merupakan ilmu yang terus berkisinambungan mulai dari TK hingga SMA. Jika ada mata rantai yang putus, berarti ada konsep yang hilang. Padahal konsep tersebut merupakan prasyarat untuk belajar Matematika lebih lanjut. Sebagai contoh, untuk menganalisis dan menghitung diperlukan pemahaman konsep bilangan dan ukuran. Pekerjaan menganalisis dan menghitung menjadi hal yang lebih mudah dan menyenangkan jika konsep yang mendasarinya dikuasai.
Mitos 2: Matematika identik dengan menghafal banyak rumus
Spoiler for Mitos Kedua:
Quote:
![[Matematika] 5 mitos Matematika yang Menyesatkan](https://dl.kaskus.id/www.timtim.com/public/images/drawings/large/Little_Einstein.gif)
Quote:
Mitos ini menjadikan kita malas mempelajari matematika dan akhirnya tidak mengerti apa-apa tentang Matematika. Rumus Matematika tidak ada gunanya tanpa pemahaman konsep. Rumus yang sudah dihafal tidak akan bermanfaat ketika konsep belum dipahhami. Seseorang yang hafal rumus tidak akan mampu menjawab sebuah soal apabila tidak mampu memodelkan soal tersebut ke dalam rumus yang dihafalnya. Sesungguhnya, hanya sedikit rumus Matematika yang perlu (tapi tidak harus) dihafal, sedangkan sebagian besar rumus lain tidak perlu dihafal, melainkan cukup dimengerti konsepnya. Salah satu contoh, jika kita mengerti konsep anatomi bentuk irisan kerucut, maka lebih dari 90 persen rumus-rumus irisan kerucut tidak perlu dihafal.
Mitos 3: Matematika identik dengan kecepatan menghitung
Spoiler for Mitos Ketiga:
Quote:
![[Matematika] 5 mitos Matematika yang Menyesatkan](https://dl.kaskus.id/1.bp.blogspot.com/_PJDQXdI3UkY/S9hEvV45ZXI/AAAAAAAAAFQ/mSl4vO6As20/s1600/apakah+IQ+itu.gif)
Quote:
Tidak dapat dipungkiri, menghitung merupakan bagian tak terpisahkan dai Matematika. Namun demikian, kemampuan menghitung secara cepat bukanlah hal terpenting dalam Matematika. Yang terpenting adalah pemahaman konsep. Melalui pemahaman konsep, kita akan mampu melakukan penalaran terhadap permasalahan untuk kemudian mengubahnya kedalam model matematisasi
Jika permasalahan sudah tersaji dalam bentuk matematisasi, baru kemampuan menghitung diperlukan. Itupun bukan sebagai sesuatu yang mutlak karena saat ini telah banyak alat bantu menghitung seperti kalkulator dan komputer. Jadi, mitos ini perlu diluruskan. Yang lebih tepat, Matematika selalu berhubungan dengan pemahaman dan penalaran
,
Jika permasalahan sudah tersaji dalam bentuk matematisasi, baru kemampuan menghitung diperlukan. Itupun bukan sebagai sesuatu yang mutlak karena saat ini telah banyak alat bantu menghitung seperti kalkulator dan komputer. Jadi, mitos ini perlu diluruskan. Yang lebih tepat, Matematika selalu berhubungan dengan pemahaman dan penalaran
Mitos 4: Matematika itu abstrak, tidak realistis
Spoiler for Mitos Keempat:
Quote:
![[Matematika] 5 mitos Matematika yang Menyesatkan](https://dl.kaskus.id/www.techfresh.net/wp-content/uploads/2008/08/femisapien-robot.jpg)
Quote:
Mitos ini benar-benar sesat. Fakta menunjukan bahwa Matematika sangat realistis. Matematika merupakan bentuk analogi dari realita sehari-hari. Contoh paling sederhana adalah solusi dari Leonhard Euler, matematikawan Prancis, terhadap masalah Jembatan Konisberg (agan bisa googling). Selain itu, hampir di semua sektor, teknologi, ekonomi, dan bahkan sosial, Matematika berperan secara signifikan. Smart Robot yang mampu berpikir berisikan program yang didasarkan pada konsep Fuzzy Matematika. Hitungan aerodinamis pesawat terbang juga dilandaskan pada konsep Matematika, geometri, dan kalkulus. Hmapir semua teori ekonomi dan perbankan modern diciptakan melalui Matematika
Mitos 5: Matematika adalah ilmu yang membosankan, kaku, dan tidak rekreatif
Spoiler for Mitos Kelima:
Quote:
![[Matematika] 5 mitos Matematika yang Menyesatkan](https://dl.kaskus.id/fbcdn-sphotos-a.akamaihd.net/hphotos-ak-ash3/534275_436837442996039_1614914810_n.jpg)
Quote:
Anggapan ini jelas keliru. Meeskipun pemecahan masalah Matematika terasa eksak, tidak berarti matematika kaku dan membosankan. Meskipun jawaban yang benar dari masalah Matematika hanya (tunggal), cara atau metode menyelesaikan masalah matematika sebenarnya sangat bermacam-macam. Sebagai contoh, untuk membuktikan kebenaran teorema Pythagoras, dapat menggunakan banyak cara. bahkan menurut pakar matematika, Bana G. Kartasasmita, hingga saat ini sudah ada 17 cara untuk membuktikan teorema Pythagoras. Matematika juga rekreatif dan menyenangkan. Albert Einstein, menganggap Matematika sebagai senjata utamanya dalam merumuskan konsep Relativitas. Einstein menyukai Matematika ketika pamannya menjelaskan bahwa prosedur kerja Matematika mirip dengan cara kerja detektif, cara kerja yang sangat disukainya sejak kecil. Kalau kita mengetahui, cara kerja Matematika tak ubahnya seperti sebuah game yang seru.
Quote:
Kesimpulan:
Spoiler for Kesimpulan dan pendapat ane:
Sebenarnya Matematika itu tidaklah sulit gan, tergantung bagaimana kita memandangnya dari sudut mana dulu. Kalau agan berfikir Sulit dan merasa takut untuk mengerjakannya otomatis ngga bakal bisa
. Coba kalau agan bayangin ketika belajar Matematika adalah kesempatan untuk bermain dengan angka-angka dan mengasyikan pasti lama kelamaan suka agan. Memang sih, butuh waktu dan perjuangan untuk mencintai Matematika tapi kalau udah klop pasti agan bakal kesengsem sama nih Matematika, bahkan waktu ngerjain Matematika ada sensasi gimana gitu yang buat kita pengen lagi dan lagi 
. Intinya gan, ngga ada yang instan di dunia ini bahkan Thomas Alfa Edison gagal 999 kali sebelum berhasil nemuin bola lampu pertama. Disini ane akan mengutip apa yang pernah dibilang Einstein: A person who never made a mistake never tried anything new. So, jangan takut untuk mencoba gan




Quote:
Frequently Asked Question (F.A.Q)
Spoiler for faq:
Quote:
Q: Jika saya sudak melihat beberapa angka yang sulit maka saya langsung down karna sebelum saya bisa menjawab soal tersebut saya sudah tersugesti bahwa Matematika adalah ilmu pasti.
A: Kadang kita sendiri lah yang memikirkan sulitnya matematika, ubahlah paradigma berpikir seperti itu.. Intinya agan terlalu takut untuk mencoba, saya mengutip apa yang pernah dikatakan oleh orang bijak: "You try, you fail, you try you fail, you try and you fail, But The Real Fail is when you stop trying", intinya Never Give Up gan (kayak slogan ava ane
)
A: Kadang kita sendiri lah yang memikirkan sulitnya matematika, ubahlah paradigma berpikir seperti itu.. Intinya agan terlalu takut untuk mencoba, saya mengutip apa yang pernah dikatakan oleh orang bijak: "You try, you fail, you try you fail, you try and you fail, But The Real Fail is when you stop trying", intinya Never Give Up gan (kayak slogan ava ane

Quote:
Q: dari trit di atas apakah ada cara efektif agar olah pikir kita tentang matematika yang sulit itu bisa berubah menjadi pelajaran yang mengasyikan?
A: Kalau dari ane: Anggaplah matematika itu hal yang menyenangkan dimana kita bisa bermain dengan angka, terus jangan terlalu terpaku sama rumus yang penting ketika kita ketemu soal harus tau soal itu mau diapain (dijabarkan dulu), kalau masalah rumus nyontek2 dikit buku catatan ngga apa2, toh lama2 kita hafal juga.
Mungkin agan lain ada yang mau share silahkan
A: Kalau dari ane: Anggaplah matematika itu hal yang menyenangkan dimana kita bisa bermain dengan angka, terus jangan terlalu terpaku sama rumus yang penting ketika kita ketemu soal harus tau soal itu mau diapain (dijabarkan dulu), kalau masalah rumus nyontek2 dikit buku catatan ngga apa2, toh lama2 kita hafal juga.
Mungkin agan lain ada yang mau share silahkan
Quote:
Q: kalo nyontek temen gimana gan?
A: kalau Copy Paste jawaban temen ngga ane saranin gan , mending agan jangan nanya jawabannya tapi tanya Jalannya (jujur ane agak cerewet nanya kalau masalah fisika/mtk) kalau emang temen agan pinter intelektual dan spiritualnya pasti di ajarin. Inget: malu bertanya sesat dijalan, tapi banyak bertanya malu-maluin (kasian juga orang yang kita tanyain, emang salah apa coba dia kita interogasi kayak penjahat)
A: kalau Copy Paste jawaban temen ngga ane saranin gan , mending agan jangan nanya jawabannya tapi tanya Jalannya (jujur ane agak cerewet nanya kalau masalah fisika/mtk) kalau emang temen agan pinter intelektual dan spiritualnya pasti di ajarin. Inget: malu bertanya sesat dijalan, tapi banyak bertanya malu-maluin (kasian juga orang yang kita tanyain, emang salah apa coba dia kita interogasi kayak penjahat)

Thread tentang bagaimana cara memahami Matematik dan Fisika: http://livebeta.kaskus.co.id/thread/...0000011573079/
This Thread was powered by:
Quote:
![[Matematika] 5 mitos Matematika yang Menyesatkan](https://s.kaskus.id/images/2012/06/17/2020479_20120617064649.jpg)
Tambahan dari agan kaskuser Cek Post #4
Jangan lupa di


0
28.8K
Kutip
240
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan