- Beranda
- Komunitas
- News
- Sains & Teknologi
[BIOLOGI] Musik Tercipta Dari Berbagai Tumbuhan


TS
Roasted
[BIOLOGI] Musik Tercipta Dari Berbagai Tumbuhan
Quote:
![[BIOLOGI] Musik Tercipta Dari Berbagai Tumbuhan](https://dl.kaskus.id/photoserver.ws/images/WVIY4e9cd0d538bd6.png)
![[BIOLOGI] Musik Tercipta Dari Berbagai Tumbuhan](https://s.kaskus.id/images/2210914_20120416070851.png)
Sebelumnya Bantu :
![[BIOLOGI] Musik Tercipta Dari Berbagai Tumbuhan](https://dl.kaskus.id/cdn-u.kaskus.co.id/53/anrfuh8j.png)
![[BIOLOGI] Musik Tercipta Dari Berbagai Tumbuhan](https://dl.kaskus.id/img269.imageshack.us/img269/2936/cooltext609405489.png)
New KaskusOld Kaskus
Quote:
Musik Tercipta Dari
Berbagai Tumbuhan
Berbagai Tumbuhan
Quote:
Tujuan :
- Mengenalkan Musik Dari Berbagai Tumbuhan Kepada Semua Kaskuser
- Memberikan Informasi yang cukup dan berbagi pengetahuan tentang ilmu Biologi
Diego Stocco adalah seniman yang kreatif. Ia memanfaatkan alam untuk menciptakan musik. Daun-daun yang bergesek, kulit jeruk terbuang yang bisa mengeluarkan suara unik, semua jadi bukti Tuhan telah menciptakan alam dengan harmonisasi, asalkan kita bisa menggunakannya dengan kreativitas.
Spoiler for IMG:
![[BIOLOGI] Musik Tercipta Dari Berbagai Tumbuhan](https://dl.kaskus.id/4.bp.blogspot.com/-kTMo68cRQlQ/T9lOLCBob6I/AAAAAAAADHs/ufBPW0wRwb4/s400/thisiscolossal-335x187.jpg)
Diego memulai eksperimen ini pada tahun 2009. Ketika itu, ia terinspirasi untuk membuat instrumen musik dari sebuah pohon tua di halaman belakang rumahnya. Dan, Diego pun menemukan ide membuat musik dari alam.
Pada awalnya, Diego hanya bereksperimen dengan sebuah pohon bonsai. Nah, untuk menentukan kunci nada yang pas, Diego mencoba menggoyang goyangkan pohon bonsai tersebut.
Diego melakukan berbagai macam percobaan dengan pohon bonsai nya. Tidak mudah memang, namun Diego adalah seorang yang gigih. Diego mencoba segala nya, mulai dari digoyangkan, sampai digesek. Semua teknik sudah dicobanya. Setelah menemukan tenik yang tepat, Diego mencari nada nada yang dihasilkan pohon bonsai tersebut.
Pada awalnya, Diego hanya bereksperimen dengan sebuah pohon bonsai. Nah, untuk menentukan kunci nada yang pas, Diego mencoba menggoyang goyangkan pohon bonsai tersebut.
Diego melakukan berbagai macam percobaan dengan pohon bonsai nya. Tidak mudah memang, namun Diego adalah seorang yang gigih. Diego mencoba segala nya, mulai dari digoyangkan, sampai digesek. Semua teknik sudah dicobanya. Setelah menemukan tenik yang tepat, Diego mencari nada nada yang dihasilkan pohon bonsai tersebut.
Spoiler for IMG:
![[BIOLOGI] Musik Tercipta Dari Berbagai Tumbuhan](https://dl.kaskus.id/1.bp.blogspot.com/-xTIDdzqsWrg/T9lOKEoAVTI/AAAAAAAADHk/x8WfjvbljNI/s400/thisi-335x188.jpg)
![[BIOLOGI] Musik Tercipta Dari Berbagai Tumbuhan](https://dl.kaskus.id/3.bp.blogspot.com/-DhiERU6IZ6o/T9lOJMiOODI/AAAAAAAADHc/gqEgMTcJxWY/s400/jorymon-335x228.jpg)
![[BIOLOGI] Musik Tercipta Dari Berbagai Tumbuhan](https://dl.kaskus.id/2.bp.blogspot.com/-EMc2NcqyTAk/T9lOIMKsOSI/AAAAAAAADHY/n4ecjsh5ZNo/s400/ganzomag-335x223.jpg)
Kemudian Diego merekam suara suara yang dihasilkan tersebut. Diego memang menggunakan teknologi canggih, seperti perekam Rode NT6. Rode NT6 sendiri adalah alat semacam stetoskop dengan perekam mini. Musik yang dihasilkan Diego itu murni dari alam, tidak ada bantuan instrument musik buatan manusia lainnya.
Setelah bereksperimen dengan pohon bonsai, Diego pun mencoba unsur unsur alam lainnya. Contohnya saja pasir, kayu pohon, daun, kulit jeruk, kacang almond, biji bijian, hingga lebah. Dan ternyata percobaannya ini berhasil. Dan Diego pun mulai mengembangkan ide brilian ini.
Setelah bereksperimen dengan pohon bonsai, Diego pun mencoba unsur unsur alam lainnya. Contohnya saja pasir, kayu pohon, daun, kulit jeruk, kacang almond, biji bijian, hingga lebah. Dan ternyata percobaannya ini berhasil. Dan Diego pun mulai mengembangkan ide brilian ini.
Spoiler for Music From Nature:

Quote:
- Analisis :
Tumbuhan dapat dimainkan sebagai alat musik, dan menggunakan bantuan dari alat alat teknlogi canggih seperti perekam Rode NT6. Rode NT6 sendiri adalah alat semacam stetoskop dengan perekam mini. Semua jadi bukti Tuhan telah menciptakan alam dengan harmonisasi.
- Kesimpulan :
Tumbuhan tidak hanya sebagai posisi pertama dalam rantai aliran energi melalui organisme hidup melainkan dapat menjadi sebuah instrumen musik indah untuk di dengarkan oleh kita semua
Spoiler for Science & Techno Thread Competition 2012:
![[BIOLOGI] Musik Tercipta Dari Berbagai Tumbuhan](https://s.kaskus.id/images/2012/06/17/2020479_20120617064649.jpg)
Quote:
Quote:
0
9K
Kutip
77
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan