- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Yang perlu diteladani Indonesia dari Negara lain


TS
Piiyung
Yang perlu diteladani Indonesia dari Negara lain

--=WELCOME TO MY THREAD=--

Indonesia
Apakah yang akan terlintas di benak agan kalau agan-agan sekalian dengar kata itu? Apakah sebuah zamrud khatulistiwa? Little piece of heaven? ataukah Negeri yang gemah ripah loh jinawi?

Mungkin nama itu banyak terdengar dulu kala disaat negeri ini masih terkenal dengan kebesarannya, keelokannya, serta pesonanya di mata dunia. Banyak negara-negara barat yang ingin menjadikan Indonesia sebagai kekuasaannya sehingga mereka menjajah negeri kita ini sekian lama, menghadapi itu semua rakyat kita tidak tinggal diam. Banyak pemuda-pemudi yang berjuang dengan mengorbankan jiwa dan raga kita untuk membebaskan negara kita dari belenggu penjajah Untuk menunjukkan bahwa negara kita bukanlah sapi perah mereka. Hingga akhirnya perjuangan itu terasa hasilnya di tahun 1945 dengan lahirnya momentum kemerdekaan yang telah diperjuangkan sekian lama.

Namun, semua kebesaran serta wibawa negara kita kembali tenggelam di mata dunia. Banyak terjadi kerusuhan yang justru terjadi di antara generasi muda kita, sementara generasi tua yang seharusnya menjadi panutan kita justru asyik dengan kehidupan glamor yang seharusnya tidak mereka tunjukkan sebagai pelayan masyarakat. Korupsi, korupsi, dan korupsi. Cuma itu yang bisa kita tahu dari kinerja sebagian besar para wakil rakyat kita yang tega menjual kekayaan alam bangsa ini kepada para pemodal asing asalkan mereka bisa hidup enak dan semakin kaya. Mungkin mereka lupa bagaimana kehidupan layak bagi bangsa ini dulu pernah diperjuangkan mati-matian selama beratus-ratus tahun lamanya.

Sudah saatnya kini Indonesia berbenah, menyadari bahwa negara-negara tetangga kita pun sudah mulai jauh meninggalkan kita. Tidak tergugahkah bangsa ini untuk mulai mengejar mereka dan jikalau perlu melebihi mereka.
Berikut adalah pendapat TS mengenai beberapa hal yang dapat negara kita contoh dari negara-negara lain agar dapat maju seperti mereka.

1. Stop Korupsi
Spoiler for China:
2. Menghargai Orang Pintar
Spoiler for India, Pakistan, China:
3. Semangat Tinggi
Spoiler for Jepang:
4. Damai
Spoiler for Swiss:
5. Menghargai Jasa Pahlawan
Spoiler for Amerika:
Yup! sekian kiranya pandangan TS tentang apa saja yang dapat negara kita lakukan untuk melakukan perubahan menuju negara yang lebih baik. Mari kita sebagai generasi muda, lakukan apa yang bisa kita lakukan sesuai bidang ilmu kita sebaik-baiknya. Agar para pendahulu kita tidak menyesal menitipkan kemerdekaan yang telah mereka perjuangkan kepada kita.
jangan jadi seperti ini...
Spoiler for penjual janji:
Kalo menurut agan info dari TS bermanfaat, boleh dong



0
4.7K
19


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan