- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
[PIC]Tempat Tinggal Ikan yang Ekstrim dan Menakjubkan!!!


TS
s4lvotere
[PIC]Tempat Tinggal Ikan yang Ekstrim dan Menakjubkan!!!
NUBIE THREAD
Spoiler for buka1:
maaf lo repost

TEMPAT TINGGAL IKAN YANG ANEH DAN MENAKJUBKAN
Quote:
Di Bawah Binatang : Pearlfish
Ikan ini memilih tempat tinggal di bawah binatang lain mungkin menjadi tempat yang buruk bagi sebagian ikan, tapi merupakan keuntungan tersendiri bagi ikan jenis pearlfish. Cara hidup yang menarik ini adalah cara yang paling spesifik bagi kelompok ikan jenis ini. Mereka dapat hidup di dalam karang, bintang laut dan hewan lain yang memiliki lubang. Ketimun laut merupakan tempat yang paling sering dipilih ikan jenis ini untuk dijadikan rumah mereka juga karena kelembapan dan aman didalam ketimbun laut serta biasanya ikan ini hidup secara berpasangan. Pada dasarnya mereka hidup di dalam rongga2 dan keluar pada malam hari untuk mencari makanan. Bagi ketimun laut, hal ini tidak menjadi masalah, karena ikan pearlfish bukan parasit bagi mereka.
Spoiler for pearlfish:
![[PIC]Tempat Tinggal Ikan yang Ekstrim dan Menakjubkan!!!](https://dl.kaskus.id/news.bbcimg.co.uk/media/images/57692000/jpg/_57692472_pearlfishgreen.jpg)
Ikan ini memilih tempat tinggal di bawah binatang lain mungkin menjadi tempat yang buruk bagi sebagian ikan, tapi merupakan keuntungan tersendiri bagi ikan jenis pearlfish. Cara hidup yang menarik ini adalah cara yang paling spesifik bagi kelompok ikan jenis ini. Mereka dapat hidup di dalam karang, bintang laut dan hewan lain yang memiliki lubang. Ketimun laut merupakan tempat yang paling sering dipilih ikan jenis ini untuk dijadikan rumah mereka juga karena kelembapan dan aman didalam ketimbun laut serta biasanya ikan ini hidup secara berpasangan. Pada dasarnya mereka hidup di dalam rongga2 dan keluar pada malam hari untuk mencari makanan. Bagi ketimun laut, hal ini tidak menjadi masalah, karena ikan pearlfish bukan parasit bagi mereka.
Quote:
Di Pepohonan : Mangrove Killfish
Ikan kecil yang menakjubkan ini dapat bertahan hidup hingga 66 hari tanpa air!!! Kryptolebias marmoratus hidup di hutan bakau atlantik barat dan memiliki kekuatan untuk bertahan hidup tanpa air di tumbuhan dan batang pohon air dalam jangka waktu yg lama selama ikan ini dalam keadaan lembab. Kemampuannya ini dikarenakan insang yang dapat beradaptasi (mengeluarkan sampah nitrogen melalui kulit selama kekurangan air). Tercatat ikan ini dapat bertahan hidup sampai 66 hari berturut-turut melalui respirasi kulit. Ikan jenis ini bersifat hermaprodit yang sangat jarang ditemui untuk hewan jenis vertebrata, dan memungkinkan hewan ini dapat mereproduksi sendiri.
Spoiler for Mangrove Killfish:
![[PIC]Tempat Tinggal Ikan yang Ekstrim dan Menakjubkan!!!](https://dl.kaskus.id/news.bbcimg.co.uk/media/images/57738000/jpg/_57738446_femalemangrovekillifishatbristolaquarium.jpg)
Ikan kecil yang menakjubkan ini dapat bertahan hidup hingga 66 hari tanpa air!!! Kryptolebias marmoratus hidup di hutan bakau atlantik barat dan memiliki kekuatan untuk bertahan hidup tanpa air di tumbuhan dan batang pohon air dalam jangka waktu yg lama selama ikan ini dalam keadaan lembab. Kemampuannya ini dikarenakan insang yang dapat beradaptasi (mengeluarkan sampah nitrogen melalui kulit selama kekurangan air). Tercatat ikan ini dapat bertahan hidup sampai 66 hari berturut-turut melalui respirasi kulit. Ikan jenis ini bersifat hermaprodit yang sangat jarang ditemui untuk hewan jenis vertebrata, dan memungkinkan hewan ini dapat mereproduksi sendiri.
Quote:
Di Air Panas : Desert Pupfish
Pada musim panas, suhu di daerah Death valley California sangat membakar. Untuk bertahan hidup pada suhu ekstrim ini, ikan pupfish gurun atau Cyprinodon macularius, telah beradaptasi sejak lama dengan kondisi ini. Banyak yang mengira bahwa ikan ini telah bertahan sejak zaman es dan berevolusi melalui proses seleksi alam cukup yg ekstrim. Meskipun keistimewaannya tidak diragukan lagi, tapi ikan ini sudah mulai langka dikarenakan hilangnya habitat dan ancaman predator.
Spoiler for Desert Pupfish:
![[PIC]Tempat Tinggal Ikan yang Ekstrim dan Menakjubkan!!!](https://dl.kaskus.id/news.bbcimg.co.uk/media/images/57739000/jpg/_57739696_pupfish1.jpg)
Pada musim panas, suhu di daerah Death valley California sangat membakar. Untuk bertahan hidup pada suhu ekstrim ini, ikan pupfish gurun atau Cyprinodon macularius, telah beradaptasi sejak lama dengan kondisi ini. Banyak yang mengira bahwa ikan ini telah bertahan sejak zaman es dan berevolusi melalui proses seleksi alam cukup yg ekstrim. Meskipun keistimewaannya tidak diragukan lagi, tapi ikan ini sudah mulai langka dikarenakan hilangnya habitat dan ancaman predator.
Quote:
Jantan dalam Tubuh Betina : Anglerfish
Jantan yang hidup di dalam tubuh betina : di kedalaman laut yang paling dalam dan gelap, sangat sulit menemukan pasangan. Ikan anglerfish mempunyai cara tersendiri dalam hal ini, ketika ikan jantan menemukan pasangannya dengan mengikuti baunya, ikan jantan mengkaitkan giginya dan menyatukan dirinya ke ikan betina. Dengan cara ini baik ikan betina dan jantan selalu bersama
Ikan betina ini menjadi rumah bagi ikan jantan setelah mereka meyatukan diri mereka dan bertukar sperma dan darah.
Spoiler for Anglerfish:
![[PIC]Tempat Tinggal Ikan yang Ekstrim dan Menakjubkan!!!](https://dl.kaskus.id/news.bbcimg.co.uk/media/images/57693000/jpg/_57693003_anglerfish.jpg)
Jantan yang hidup di dalam tubuh betina : di kedalaman laut yang paling dalam dan gelap, sangat sulit menemukan pasangan. Ikan anglerfish mempunyai cara tersendiri dalam hal ini, ketika ikan jantan menemukan pasangannya dengan mengikuti baunya, ikan jantan mengkaitkan giginya dan menyatukan dirinya ke ikan betina. Dengan cara ini baik ikan betina dan jantan selalu bersama

Quote:
Di Kedalaman Laut : Hadal Snail Fish
Makhluk hidup di dasar laut sejati, Hadal Snail Fish atau Pseudoliparis Amblystomopsi, pertama kali ditemukan bentuknya terlihat manis dan lucu. Ikan yang hidup paling dalam ini mampu beradaptasi dengan tekanan berat laut pada kedalaman 7,7 km di palung Jepang lautan pasifik. Mereka berenang di tempat2 yg belum terjamah manusia. Ikan jenis ini menggunakan penerima getaran pada moncongnya untuk menavigasi kedalaman laut dan menemukan makanan. Mereka bergerak sangat cepat, baik berenang maupun memangsa makanan.
Spoiler for Hadal Snail Fish:
![[PIC]Tempat Tinggal Ikan yang Ekstrim dan Menakjubkan!!!](https://dl.kaskus.id/news.bbcimg.co.uk/media/images/45085000/jpg/_45085192_fish_512.jpg)
Makhluk hidup di dasar laut sejati, Hadal Snail Fish atau Pseudoliparis Amblystomopsi, pertama kali ditemukan bentuknya terlihat manis dan lucu. Ikan yang hidup paling dalam ini mampu beradaptasi dengan tekanan berat laut pada kedalaman 7,7 km di palung Jepang lautan pasifik. Mereka berenang di tempat2 yg belum terjamah manusia. Ikan jenis ini menggunakan penerima getaran pada moncongnya untuk menavigasi kedalaman laut dan menemukan makanan. Mereka bergerak sangat cepat, baik berenang maupun memangsa makanan.
Quote:
Di dalam Mulut : Jawfish
Ikan jawfish mempunyai keunikan dalam melindungi anaknya, yaitu dalam mulutnya!. Ketika si betina bertelur, dia akan menempatkan telur-telurnya di dalam mulut si jantan. Pada masa ini, si jantan tidak bisa memakan seperti biasanya. Ikan jantan jawfish dapat memuat sebanyak 400 telur dalam mulutnya.
Spoiler for Jawfish:
![[PIC]Tempat Tinggal Ikan yang Ekstrim dan Menakjubkan!!!](https://dl.kaskus.id/news.bbcimg.co.uk/media/images/57738000/jpg/_57738441_mouthbrooder.jpg)
Ikan jawfish mempunyai keunikan dalam melindungi anaknya, yaitu dalam mulutnya!. Ketika si betina bertelur, dia akan menempatkan telur-telurnya di dalam mulut si jantan. Pada masa ini, si jantan tidak bisa memakan seperti biasanya. Ikan jantan jawfish dapat memuat sebanyak 400 telur dalam mulutnya.
Quote:
Di dalam Lubang Hydrothermal : Ellpout Fish
Lubang hydrothermal dapat mencapai suhu 380 derajat celcius dan merupakan salah satu ekosistem tempat tinggal terekstrim di dunia. Ellpout fish (Thermarces Cerberus) adalah makhluk hidup yang tinggal di tempat tersebut, dan memakan makanan jenis crustasea (kepiting, udang, dll). Bentuk tubuhnya yang panjang, hampir seperti pisau, merupakan bentuk ideal pada tempat ekstrim tersebut. Yang paling menarik adalah cara mereka berpindah tempat antar lubang dengan cara menghentakkan badan mereka di dasar laut untuk melompat antar lubang.
Spoiler for Ellpout Fish:
![[PIC]Tempat Tinggal Ikan yang Ekstrim dan Menakjubkan!!!](https://dl.kaskus.id/news.bbcimg.co.uk/media/images/57739000/jpg/_57739699_ox7gan05.jpg)
Lubang hydrothermal dapat mencapai suhu 380 derajat celcius dan merupakan salah satu ekosistem tempat tinggal terekstrim di dunia. Ellpout fish (Thermarces Cerberus) adalah makhluk hidup yang tinggal di tempat tersebut, dan memakan makanan jenis crustasea (kepiting, udang, dll). Bentuk tubuhnya yang panjang, hampir seperti pisau, merupakan bentuk ideal pada tempat ekstrim tersebut. Yang paling menarik adalah cara mereka berpindah tempat antar lubang dengan cara menghentakkan badan mereka di dasar laut untuk melompat antar lubang.
Quote:
Di dalam Tempurung : Cichlids Fish
Berbeda dengan ikan kerang lainnya, ikan kecil ini hidup dalam kerang di Great Lake Afrika. Ikan ini telah mengalamai evolusi selama ratusan tahun dan hidup dalam kerang sebagai tempat yang baik untuk melindungi diri mereka dari ancaman predator.
Spoiler for Cichlids Fish:
![[PIC]Tempat Tinggal Ikan yang Ekstrim dan Menakjubkan!!!](https://dl.kaskus.id/news.bbcimg.co.uk/media/images/57738000/jpg/_57738443_cichlid_1.jpg)
Berbeda dengan ikan kerang lainnya, ikan kecil ini hidup dalam kerang di Great Lake Afrika. Ikan ini telah mengalamai evolusi selama ratusan tahun dan hidup dalam kerang sebagai tempat yang baik untuk melindungi diri mereka dari ancaman predator.
Quote:
Di dalam Kegelapan : Blobfish
Ikan ini disebut sebagai ikan terjelek yang pernah ada, dan tinggal di kedalaman laut Australia dan Selandia Baru. Di dasar laut, berenang adalah cara yang paling sulit dilakukan mengingat ikan ini tubuhnya berat, seperti jelly dan berlendir dan pastinya jelek. Namun dibalik tampangnya yang gak karuan, ikan ini memiliki rasa melindungi yang luar biasa kepada anak-anaknya. Ketika si betina bertelur di dasar laut, si jantan dan si betina akan saling menjaga bersama-sama... so sweet...
Spoiler for Blobfish:
![[PIC]Tempat Tinggal Ikan yang Ekstrim dan Menakjubkan!!!](https://dl.kaskus.id/i.okezone.com/content/2010/01/27/56/298181/ILInTnun5m.jpg)
Ikan ini disebut sebagai ikan terjelek yang pernah ada, dan tinggal di kedalaman laut Australia dan Selandia Baru. Di dasar laut, berenang adalah cara yang paling sulit dilakukan mengingat ikan ini tubuhnya berat, seperti jelly dan berlendir dan pastinya jelek. Namun dibalik tampangnya yang gak karuan, ikan ini memiliki rasa melindungi yang luar biasa kepada anak-anaknya. Ketika si betina bertelur di dasar laut, si jantan dan si betina akan saling menjaga bersama-sama... so sweet...

Quote:
Di Tumbuhan Anemon : Clownfish
Ikan badut & anemon hidup berdampingan & saling menguntungkan Anemon akan melindungi ikan badut dan ikan badut akan menangkal ikan kupu-kupu (Butterfly Fish) yang suka memakan anemon. Ikan badut juga akan memakan invertebrata kecil yang melekat di tentakel anemon yang membahayakan anemon (parasit) dan membantu membersihkan anemon dari kotoran seperti pasir dsb. Di sisi lain kotoran dari ikan badut memberikan nutrisi untuk anemon. Anemon memiliki sengatan beracun yang hanya dapat ditahan oleh ikan badut. Mekanisme tersebut dapat terjadi karena lapisan lendir pada ikan badut (berbahan dasar gula). Hal ini akan menjadikan anemon tidak mengenali ikan badut sebagai musuh sehingga anemon tidak menyengat ikan badut. Ikan badut akan membela mati-matian anemon tempat mereka tinggal, ikan badut tidak pernah menyimpang lebih jauh dari 30 cm/lebih dari inangnya seumur hidup mereka.
Spoiler for Clownfish:
![[PIC]Tempat Tinggal Ikan yang Ekstrim dan Menakjubkan!!!](https://dl.kaskus.id/news.bbcimg.co.uk/media/images/57731000/jpg/_57731674_anemone_purple_anemonefish.jpg)
Ikan badut & anemon hidup berdampingan & saling menguntungkan Anemon akan melindungi ikan badut dan ikan badut akan menangkal ikan kupu-kupu (Butterfly Fish) yang suka memakan anemon. Ikan badut juga akan memakan invertebrata kecil yang melekat di tentakel anemon yang membahayakan anemon (parasit) dan membantu membersihkan anemon dari kotoran seperti pasir dsb. Di sisi lain kotoran dari ikan badut memberikan nutrisi untuk anemon. Anemon memiliki sengatan beracun yang hanya dapat ditahan oleh ikan badut. Mekanisme tersebut dapat terjadi karena lapisan lendir pada ikan badut (berbahan dasar gula). Hal ini akan menjadikan anemon tidak mengenali ikan badut sebagai musuh sehingga anemon tidak menyengat ikan badut. Ikan badut akan membela mati-matian anemon tempat mereka tinggal, ikan badut tidak pernah menyimpang lebih jauh dari 30 cm/lebih dari inangnya seumur hidup mereka.
Lanjut Di Bawah Gan 



tien212700 memberi reputasi
1
23.4K
Kutip
275
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan