Mungkin ada agan yang sudah dengar pertanyaan ini. Mungkin juga ada yang udah bisa jawab. Dulu ane bisa jawab saat ane kelas SMP 2. Dan sekarang, ane lupa lagi jawabannya
Pertanyaan yang sangat simple tapi membutuhkan waktu lama untuk berfikir. Ini dia pertanyaannya:
Quote:
Budi dan teman-temannya membeli 5 kopi . satu kopi seharga 5 dollar. Budi ditraktir oleh temannya. teman Budi ada 3 orang. 1 orang membayar 10 dollar. terkumpullah uang 30 dollar. Budi pun membayarnya ke kasir. total harga kopi mereka 25 dollar, dan budi mendapat kembalian 5 dollar. Karena ganjil, akhirnya Budi memutuskan 2 dollar dia simpan dan 3 dollar dia berikan kepada teman-temannya, satu orang 1 dollar.
Nah, coba kita hitung kembali.
berarti 1 orang 10 dollar-1 dollar: 9 dollar.
kalo ditambah semua: 9 dollar+9 dollar+9 dollar: 27 dollar.
Nah, Budi kan pegang 2 dollar, jadi 27 dollar+2 dollar: 29 dollar.
Kemana 1 dollar lagi?
Pertanyaan ke 2 dengan sistem yang sama:
Quote:
1+1+1+1+1+1+1-1:6
1+1+1+1+1+1+1+1:8
Kenapa kalo ditambah semua hasilnya 8? Kok bukan 7? kan yang dikurang cuma satu?
Ayo yang bisa jawab. Ane juga penasaran ama jawabannya nih hehehe