- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- Jokes & Cartoon
nyengir baca Puisi Mahasiswa Rantau


TS
hanggara77
nyengir baca Puisi Mahasiswa Rantau
malam ini terasa sedikit mencekam. .
bukan karena gelap atau pekatnya alam, ,
melainkan sebuah suara bergemuruh yang mengoyak telinga. .
ah seakan mata yang berat tak mampu tuk terlelap. .
dan gemuruh suara tersebut semakin jelas menggetarkan tubuh. .
aqu mencoba bangkit meraih sesuatu yg bisa redakan tubuhku yg bergoncang. .
ternyata gemuruh itu tak hilang. .
aku lupa, ternyata sekarang sudah akhir bulan. .
duit sepuluh ribu dalam saku tak mampu kusulap jadi obat laparku.
#nunggu transferan orang tua





bukan karena gelap atau pekatnya alam, ,
melainkan sebuah suara bergemuruh yang mengoyak telinga. .
ah seakan mata yang berat tak mampu tuk terlelap. .
dan gemuruh suara tersebut semakin jelas menggetarkan tubuh. .
aqu mencoba bangkit meraih sesuatu yg bisa redakan tubuhku yg bergoncang. .
ternyata gemuruh itu tak hilang. .
aku lupa, ternyata sekarang sudah akhir bulan. .
duit sepuluh ribu dalam saku tak mampu kusulap jadi obat laparku.
#nunggu transferan orang tua





0
5.7K
272


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan