Cara Memilih Istri yang Benar sesuai dengan Hadist gan...
TS
soby88
Cara Memilih Istri yang Benar sesuai dengan Hadist gan...
assalamualaikum WR WB.
berjumpa lagi dengan soby88 yang selalu berusaha membuat tread yang bermutu dan bagus
supaya ada juragan yang merasa terhibur, merasa dapat tambah ilmu berkenan memberi ane sebuah cendol dan yang belom membantu rate supaya banyak muslim yang mengetahui.
Cara Memilih Istri yang Benar sesuai dengan Hadist gan...
rumah tangga adalah akhir dari sebuah kedewasaan seseorang untuk menjadi seorang yang bener2 tanggung jawab. disini seorang suami bertanggung jawab kepada anak dan istri. untuk memilih seorang istri tidak asal pilih gan, semuanya ada cara yang telah diberikan contoh oleh Nabi gan supaya kita tidak menyesal di kemudian hari gan.
Spoiler for hadist:
Quote:
حَدَّثَنَا يَحْيَى بْنُ حَكِيمٍ حَدَّثَنَا يَحْيَى بْنُ سَعِيدٍ عَنْ عُبَيْدِ اللَّهِ بْنِ عُمَرَ عَنْ سَعِيدِ بْنِ أَبِي سَعِيدٍ عَنْ أَبِيهِ عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ أَنَّ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ تُنْكَحُ النِّسَاءُ لِأَرْبَعٍ لِمَالِهَا وَلِحَسَبِهَا وَلِجَمَالِهَا وَلِدِينِهَا فَاظْفَرْ بِذَاتِ الدِّينِ تَرِبَتْ يَدَاكَ
artinya : Perempuan dinikahi karena empat faktor. Karena hartanya, nasabnya, kecantikannya dan karena agamanya. Maka menangkanlah wanita yang mempunyai agama, engkau akan beruntung.
cara memilih istri yang benar gan ada 4:
Spoiler for 1:
لِمَالِهَاyakni harta.
penjelasannya : setiap seseoang ketika memilih pasangan di harapkan mengetahui kadar harta seorang istri, apakah di bawah kita, diatas kita tau sekufu yakni setingkatan. dengan melihat kadar takaran tersebut diharapkan kelak tidak ada gujingan dari sebelah pihak. karena kadang ketika pertengkarang dalam rumah tangga hal seperti ini mungkin terjadi.
Spoiler for 2:
وَلِحَسَبِهَا yakni nasabnya.
penjelasannya : nasab artinya keturunan. sebelum kita memilih pasangan diharapkan kita mengetahui nasab dari pasangan kita, dari keluarga baik2, or dari keluarga yang suka minuman keras, pencuri atau dari golongan ulama. dengan melihat hat itu diharapakan kelak nanti kita akan mendapat keturuan yang lebih baik. ada pepatah mengatakan : buah tidak jatuh jauh dari pohonnya.
Spoiler for TS:
bagi yang sudah ISO karena membuat tread sangatlah susah gan.
bagi yang belom ISO.
Spoiler for 3:
وَلِجَمَالِهَاyakni kecantikannya.
penjelasannya : sebelum memilih pasangan ketika seharusnya melihat paras wajah dari calon istri kita gan, apakah dia cantik or sedang or jelek. diharapkan apabila yang kita pilih cantik mungkin bisa memperbaiki keturunan buat agan2 yang jelek. . namun ingat pepatah ini gan, Don't Judge The Book By The Cover. kecantikan yang hakiki itu bukan dari fisik nya gan, karena fisik itu sebuah dari anugerah. kecantikan yang kekal berasal dari hati (qolbu) gan.
Spoiler for 4:
وَلِدِينِهَاyakni agamanya.
penjelasannya: apabila k3 tersebut sudah tercapai dengan baik, tapi tanpa di dasari dengan agama gan, hasilnya pun tak ada keberkahan, tak ada hidayah gan. karena agama ini yang telah mendidik gan. makanan yang di masak halal or tidak gan. bisa menjaga kehormatan rumah tangga atau tidak.
dalam islam : seorang muslim nikah dengan muslim, tetapi zaman dahulu ada juga muslim yang menikah dengan agama nasrani tetapi dengan syarat ahli nasrani adalah seorang ahli kitab gan.
Spoiler for pesan TS:
tentang hal ini TS masih newbie, mohon bantuan or komeng gan tentang ini, terkhusus yang nasrani supaya bisa sharing gan. beda agama tidak menjadikan suatu konflik gan. bagi ane ikhtilafil ummati(muhammad SAW) adalah rahmat gan. terimakasih. klo berkenan cendolnya. dan semoga kita mendapat istri yang baik gan. dan menjadi hidup bahagia mawaddah waroohmah gan. amin. jangan lupa gan
Original Posted By jusjengkolpete►Wah poin terakhir setuju tuh..
Selama ini ane kira yg dimaksud milih agamanya kan agama muslim doank.. Tp ternyata agama tuh dlm artian agama luas.. Asal dia non muslim tp agamanya bagus, masuk kriteria yak..
Tp emang skrg boleh nikah selain ama agamanya sendiri?
Klo menurut ane, knapa agama yg harus dimenangkan.. Itu karna agama itu mengandung ilmu juga akhlak.. Nah akhlak ini yg paling penting buat manusia.. Ente klo rajin ibadah tp akhlaknya rendah, gak termasuk golongan yg beriman..
Maha Benar Allah Dengan Segala FirmanNya.. Shalawat serta salam smoga tercurah bagi Muhammad SAW hingga akhir jaman.. Amin..