Kaskus

Entertainment

agxrikiAvatar border
TS
agxriki
[kuliners]Cara membuat& resep "LOTEK" makanan khas jawa?
Mungkin agan agan ada yang sudah ga asing mendengar makanan khas jawa ini(Lotek),tapi ada juga yang mendengarnya "makanan apa tuh? ,Makanan seperti apa tuh??" Nah Bagi yang mpenasaran dan mau mencoba membuatnya sendiri,Ane kasih resep & cara membuatnya gan.....

[QUOTE=]BAHAN:
10 lonjor kacang panjang,potong-potong
1 buah labu siam,rebus matang
1 ikat kangkung, siangi
50 gr touge,seduh air panas, tiriskan
100 gr nangka muda, potong-potong
100 gr tempe ,goreng
2 buah tahu ukuran sedang goreng

Bumbu/Saus:
250 gr kacang tanah,goreng
3 buah cabe merah besar,rebus
5 buah cabe rawit merah,rebus
3 cm kencur
1/2 sdt garam
1 sdm gula merah sisir
2 sdm air asam jawa
100 ml air hangat

Taburan:
Bawang goreng dan kerupuk

CARA MEMBUAT:
1. Rebus sayuran hingga matang,tiriskan.
2. Bumbu/saus:siapkan cobek batu,haluskan cabe merah,cabe rawit,kencur,
garam,dan gula merah,tambahkan kacang tanah,haluskan ,aduk rata.masukan air
asam jawa dan air,aduk rata.masukan sepotong nangka yang telah direbus,aduk
rata.
3. Penyajian:campur sayuran dengan bumbu,tempe,dan tahu goreng, aduk rata. Tata
dalam pingan, taburi dengan bawang goreng dan kerupuk merah. sajikan segera[/QUOTE]
"SELAMAT MENCOBA & MENIKMATI"

Habis mencicipinya agan jangan lupa minum emoticon-Blue Guy Cendol (L)trus Ane minta emoticon-Blue Guy Cendol (L) ,cintai makan emoticon-I Love Indonesia
0
1.6K
8
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan