- Beranda
- Komunitas
- Hobby
- Manga, Manhua, & Manhwa
[momijis mini reviews] review singkat dari 4koma tankoubon di Jepang


TS
momiji manju
[momijis mini reviews] review singkat dari 4koma tankoubon di Jepang
Selamat datang di momiji's mini review
Thread ini dibuat dengan tujuan untuk sedikit memperkenalkan kepada rekan2 semua mengenai manga 4koma/comic strip yang sudah/sedang beredar di Jepang.
Facts dari thread ini:
-Semua 4koma yang direview adalah yang sudah terbit di Jepang dan dalam bentuk tankoubon
-TS tidak akan dan tidak memiliki keinginan untuk membuat scanlation maupun raw terhadap manga2 yang ada; selain masalah copyright, TS juga gak punya scanner
-Beberapa dari manga yang akan direview sudah terbit di Indonesia; dan banyak yang belum terbit (atau nggak akan terbit?)
-TS tidak akan memberikan penilaian bagus/jelek; indah/uelek, dsb, dst; tidak juga sok2an menilai dari segi artistik kek, plot kek, twist kek, kakek kek; yang ditulis di sini adalah murni subjective dari opini TS; setiap orang memiliki pendapat pribadi tersendiri; dan TS juga bukan ahli dalam hal manga; jadi sebelumnya mohon maaf terlebih dahulu kalau review saya di sini 'tidak cocok/sesuai' dengan pendapat rekan2 sekalian
-Walaupun melalui scanlation/dl itu mudah/gampang; TS berpesan: jika memang ada duit lebih, sebisa mungkin belilah manga terbitan resmi yang beredar di Indonesia jika memang di Indonesia telah beredar. Tindakan anda akan hal itu akan membantu publisher lain dan mangaka lain untuk menerbitkan seri2 imba mereka lainnya di Indonesia
First, sedikit tentang 4koma manga
q: Apa itu 4koma manga
a: Ngomong gampangnya, komik strip. 4koma manga merupakan manga dengan tipe penceritaan melalui komik strip, dimana setiap cerita yang ada di dalamnya terdiri dari 4kolom komik dan 4kolom komik tersebut sudah harus cukup menjadi satu buah sub cerita lengkap
q: Ceritanya tentang apa sih?
a: Majority dari 4koma manga bercerita tentang slice of life; cerita tentang kehidupan sehari2 dari tokoh utama beserta teman2nya. Kekuatan dari 4koma adalah gag comedy, dimana dalam setiap 4kolom bakalan ada lawakan tersendiri. Karena cerita tentang slice-of-life; maka topik dan tema 4koma manga sangatlah luas, mulai parodi, kehidupan sekolah, universitas, tk, dokter, pembunuh, tukang roti, resepsionis hotel, hostes, tukang sushi, dll; semua bisa dibuat cerita
q: 4koma tankoubon terbitnya gimana sih?
a: 4koma tankoubon hanya terbit rata2 1 tahun sekali (!!), yeah; menyedihkan memang, tapi memang begitu keadaannya; selain itu bukunya relatif lebih besar dari manga biasa (B4), lebih tebal (rata2 di atas 100pages), kualitas kertas juga lebih bagus, dan tentu saja, lebih mahal (antara 600-1000 yen). Publisher terbesar dari 4koma manga adalah Manga time comic; dengan saingannya adalah Dengeki Comic, Kadokawa Comic, Paretto comic
q: emang 4koma dampaknya gede ke dunia manga/anime?
a: cukup besar; banyak karya2 legendaris yang muncul di dunia otaku berasal dari 4koma manga, seperti Lucky Star, Hidamari Sketch, Pani poni dash, atau Azumanga Daioh. Bahkan 'perwakilan' moeblob di dunia otaku sendiri berasal dari sebuah 4koma manga, yaitu K-On!
(more tanya jawab bakal ditambah di kemudian hari)
enough with the chit-chat, di postingan berikutnya akan saya berikan review mengenai tankoubon yang ada, selamat menikmati :maho
Thread ini dibuat dengan tujuan untuk sedikit memperkenalkan kepada rekan2 semua mengenai manga 4koma/comic strip yang sudah/sedang beredar di Jepang.
Facts dari thread ini:
-Semua 4koma yang direview adalah yang sudah terbit di Jepang dan dalam bentuk tankoubon
-TS tidak akan dan tidak memiliki keinginan untuk membuat scanlation maupun raw terhadap manga2 yang ada; selain masalah copyright, TS juga gak punya scanner

-Beberapa dari manga yang akan direview sudah terbit di Indonesia; dan banyak yang belum terbit (atau nggak akan terbit?)
-TS tidak akan memberikan penilaian bagus/jelek; indah/uelek, dsb, dst; tidak juga sok2an menilai dari segi artistik kek, plot kek, twist kek, kakek kek; yang ditulis di sini adalah murni subjective dari opini TS; setiap orang memiliki pendapat pribadi tersendiri; dan TS juga bukan ahli dalam hal manga; jadi sebelumnya mohon maaf terlebih dahulu kalau review saya di sini 'tidak cocok/sesuai' dengan pendapat rekan2 sekalian
-Walaupun melalui scanlation/dl itu mudah/gampang; TS berpesan: jika memang ada duit lebih, sebisa mungkin belilah manga terbitan resmi yang beredar di Indonesia jika memang di Indonesia telah beredar. Tindakan anda akan hal itu akan membantu publisher lain dan mangaka lain untuk menerbitkan seri2 imba mereka lainnya di Indonesia

First, sedikit tentang 4koma manga
q: Apa itu 4koma manga
a: Ngomong gampangnya, komik strip. 4koma manga merupakan manga dengan tipe penceritaan melalui komik strip, dimana setiap cerita yang ada di dalamnya terdiri dari 4kolom komik dan 4kolom komik tersebut sudah harus cukup menjadi satu buah sub cerita lengkap
q: Ceritanya tentang apa sih?
a: Majority dari 4koma manga bercerita tentang slice of life; cerita tentang kehidupan sehari2 dari tokoh utama beserta teman2nya. Kekuatan dari 4koma adalah gag comedy, dimana dalam setiap 4kolom bakalan ada lawakan tersendiri. Karena cerita tentang slice-of-life; maka topik dan tema 4koma manga sangatlah luas, mulai parodi, kehidupan sekolah, universitas, tk, dokter, pembunuh, tukang roti, resepsionis hotel, hostes, tukang sushi, dll; semua bisa dibuat cerita
q: 4koma tankoubon terbitnya gimana sih?
a: 4koma tankoubon hanya terbit rata2 1 tahun sekali (!!), yeah; menyedihkan memang, tapi memang begitu keadaannya; selain itu bukunya relatif lebih besar dari manga biasa (B4), lebih tebal (rata2 di atas 100pages), kualitas kertas juga lebih bagus, dan tentu saja, lebih mahal (antara 600-1000 yen). Publisher terbesar dari 4koma manga adalah Manga time comic; dengan saingannya adalah Dengeki Comic, Kadokawa Comic, Paretto comic
q: emang 4koma dampaknya gede ke dunia manga/anime?
a: cukup besar; banyak karya2 legendaris yang muncul di dunia otaku berasal dari 4koma manga, seperti Lucky Star, Hidamari Sketch, Pani poni dash, atau Azumanga Daioh. Bahkan 'perwakilan' moeblob di dunia otaku sendiri berasal dari sebuah 4koma manga, yaitu K-On!
(more tanya jawab bakal ditambah di kemudian hari)
enough with the chit-chat, di postingan berikutnya akan saya berikan review mengenai tankoubon yang ada, selamat menikmati :maho
0
4.2K
12


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan