- Beranda
- Komunitas
- Regional
- Kalimantan Timur
[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim


TS
shrief
[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim
[share&diskusi] ayo agan2 di RKT yang pada seneng nyepeda
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://s.kaskus.id/images/2013/05/23/1618957_20130523074202.jpg)
Sepeda Low Rider pertama kali di perkenalkan pada tahun 1960an, sepeda ini pertama kali di perkenalkan oleh The custom king George Barris, sebelum menemukan sepeda low rider si Tuan King ini pekerjaanya adalah menceperkan mobil, Memang saat itu virus Mobil Low Rider sedang mewabah di kalangan anak muda Amerika, Tetapi trend itu hanya bisa dirasakan oleh anak2 muda dari keluarga kaya saja karena untuk membuat sebuah mobil low rider membutuhkan uang yang tidak sedikit, sementara anak2 dari kalangan bawah hanya bisa melongo.
Melihat situasi seperti itu si King mendapatkan ide dengan mencoba membangun sebuah sepeda yang mengacu pada kesan low rider, untuk eksperimen pertama kali si King menerapkan pada sepedanya. Mulailah si King ini memperkenalkan kreasinya dari situ bisa di tebak banyak anak2 dari keluarga yang kurang mampu beralih berkreasi membuat sepeda low rider.
Melihat peluang trend sepeda LR yang mulai di gandrungi akhirnya pada tahun 1963 pabrik sepeda SCHWIIN untuk pertama kalinya mengeluarkan model revolusi baru New Cruiser STING RAY, model ini dibuat mengacu pada model motor model dragster yang sedang ngetop pd saat itu.Karena model tersebut nyaman di kendarai begitu juga dengan desainnya yg unik maka model tersebut menjadi booming dan digemari oleh anak2 muda.
oya agan2 yang punya foto sepedaan and cerita masukan aja kesini okee
ada tambahan nih dari goweser kaltim
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://dl.kaskus.id/u.kaskus.co.id/17/5l785sei.jpg)
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://dl.kaskus.id/u.kaskus.co.id/17/yue3k0rv.jpg)
Spoiler for Road bike:
Road Bike tuh biasanya disebut sepeda balap. Bannya tipis, posisi pengendaranya membungkuk. Larinya paling ngacir, tapi menderita kalo ketemu jalan jelek.
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://s.kaskus.id/images/2013/05/23/1618957_20130523071742.jpg)
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://s.kaskus.id/images/2013/05/23/1618957_20130523071742.jpg)
Spoiler for MTB ato mounttain bike:
Mountain bike atau sepeda gunung. Sebetulnya buat dipake off road, tapi banyak juga dipake sehari-hari. Bannya lebih gendut, forknya pake suspensi, posisi pengendara lebih tegak. MTB ada yang nggak pake suspensi belakang (hard tail), ada yang pake (full suspension).
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://s.kaskus.id/images/2013/05/23/1618957_20130523072813.jpeg)
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://s.kaskus.id/images/2013/05/23/1618957_20130523073050.jpg)
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://s.kaskus.id/images/2013/05/23/1618957_20130523072813.jpeg)
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://s.kaskus.id/images/2013/05/23/1618957_20130523073050.jpg)
Spoiler for Bmx:
Kalo BMX awalnya juga kalo nggak salah buat off road. Bentuknya kecil, lincah, cocok buat maen freestyle. Bannya kecil, kalo buat jarak jauh berasa nggak nyampe-nyampe.
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://s.kaskus.id/images/2013/05/23/1618957_20130523074411.jpg)
Spoiler for Hybird:
Hybrid tuh campuran MTB sama road bike. Biasanya framenya MTB tapi pake ban buat road bike.
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://s.kaskus.id/images/2013/05/23/1618957_20130523073514.JPG)
Spoiler for fixed gear:
Fixed Gear. Ini kayak single speed tapi kalo nggak salah roda belakangnya nggak pake freewheel, jadi kalo rodanya muter pedal juga harus ikut muter.
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://s.kaskus.id/images/2013/05/23/1618957_20130523073438.jpg)
Spoiler for Folding bike (seli):
si kecil efisien tujuannya mudah dibawa kemana mana gan ![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://s.kaskus.id/images/2013/05/23/1618957_20130523073810.jpg)
ane bingung gan mau tulis apa soal seli jadi ane kasi gambar aja ya...
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://s.kaskus.id/images/2013/05/23/1618957_20130523073810.jpg)
ane bingung gan mau tulis apa soal seli jadi ane kasi gambar aja ya...
Spoiler for sepeda ontel:
sepedah jaman penjajahan dulu gan tapi masih tetep eksis hehehe
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://s.kaskus.id/images/2013/05/23/1618957_20130523074040.jpg)
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://s.kaskus.id/images/2013/05/23/1618957_20130523074040.jpg)
Spoiler for sepeda Lowrider:
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://s.kaskus.id/images/2013/05/23/1618957_20130523074202.jpg)
Sepeda Low Rider pertama kali di perkenalkan pada tahun 1960an, sepeda ini pertama kali di perkenalkan oleh The custom king George Barris, sebelum menemukan sepeda low rider si Tuan King ini pekerjaanya adalah menceperkan mobil, Memang saat itu virus Mobil Low Rider sedang mewabah di kalangan anak muda Amerika, Tetapi trend itu hanya bisa dirasakan oleh anak2 muda dari keluarga kaya saja karena untuk membuat sebuah mobil low rider membutuhkan uang yang tidak sedikit, sementara anak2 dari kalangan bawah hanya bisa melongo.
Melihat situasi seperti itu si King mendapatkan ide dengan mencoba membangun sebuah sepeda yang mengacu pada kesan low rider, untuk eksperimen pertama kali si King menerapkan pada sepedanya. Mulailah si King ini memperkenalkan kreasinya dari situ bisa di tebak banyak anak2 dari keluarga yang kurang mampu beralih berkreasi membuat sepeda low rider.
Melihat peluang trend sepeda LR yang mulai di gandrungi akhirnya pada tahun 1963 pabrik sepeda SCHWIIN untuk pertama kalinya mengeluarkan model revolusi baru New Cruiser STING RAY, model ini dibuat mengacu pada model motor model dragster yang sedang ngetop pd saat itu.Karena model tersebut nyaman di kendarai begitu juga dengan desainnya yg unik maka model tersebut menjadi booming dan digemari oleh anak2 muda.
oya agan2 yang punya foto sepedaan and cerita masukan aja kesini okee
ada tambahan nih dari goweser kaltim
Spoiler for TS gak mo kalah goes bontang-sangatta 60km:
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://dl.kaskus.id/u.kaskus.co.id/17/5l785sei.jpg)
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://dl.kaskus.id/u.kaskus.co.id/17/yue3k0rv.jpg)
Quote:
Original Posted By LoooserKidz►
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://dl.kaskus.id/u.kaskus.co.id/15/dczwzbcx.jpg)
ane sama teman-teman ane ni gan...
Spoiler for mejeng dikit ya gan,:
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://dl.kaskus.id/u.kaskus.co.id/15/dczwzbcx.jpg)
ane sama teman-teman ane ni gan...
Quote:
Original Posted By faozi►
Spoiler for Gowes pagi hari:
Jam 6.17, ku keluarkan si Parmi (MTB kepunyaanku)
kayuhan demi kayuhan kaki kiri dan kanan saling bergantian, dengan gear depan ditengah dan posisi gear belakang diangka 4 cukup nyaman untuk jalan dan menikmati udara pagi.
Dari Jl. A.Yani, kini masuk ke JL. Sudirman arah pelabuhan.Didepan taman Bekapai dua orang wanita paruh baya dengan seragam orange telah duduk berdua. Mereka adalah pekerja keras yang membersihkan jalan. Saya rasa mereka mulai kerja habis subuh, atau malah habis sahur, mengingat sekarang bulan puasa. MUngkin mereka sedang membicarakan kebutuhan menjelang ramadhan. Sama-sama belum beli baju anak mereka, rencana mo bikin ketupat dan opor ayam, ato malah lagi membicarakan hal-hal yang lebih bagus, mungkin membicarakan tempat i'tikaf sepuluh hari terahir ramadhan ini, "ngalap berkah" dari Sang Penguasa Alam.
Masuk pasar Klandasan mulai terlihat jalur hijau khusus sepeda. Ini yang aku suka dari Balikpapan, meskipun di tempat lain mungkin ada juga. Tetapi tahun 2000-2004 di Jogja belum ada, hanya ada jalur non bermotor di Malioboro. Tahun 2005-2007 di Jakarta juga belum ada jalur hijau. Tahun 2007- awal 2009 di Semarang dan Jawa Tengah juga sama. Tahun 2009-2010 di Makassar dan Bali juga belum ada jalur hijau khusus sepeda. Balikpapan memang mmeberikan kesan sendiri buatku. Sayangnya beberapa ruas jalur hijau dijadikan parkir para pemilik mobil yang otomastis memakan seluruh lebar jalur hijau. Yah.... punya mobil ga ada garasinya. ahirnya jatah orang diambil juga.
Berhenti sejenak di monumen depan Kodam Mulawarman, tempat ini dulu sering aq kunjungi, biasanya kalo sabtu sore suka rame. Banyak orangtua yang membawa anak-anaknya kesini. Ada tempat berman dari keramik yang lumayan luas. Pohon-pohon juga tumbuh disana. cumipun bentuk pantainya kalah cantik dengan pantai Kemala, tetapi tentu tempat ini tetap memikat bagi sebagian orang.
Kulanjutkan mengayuh si Parmi. kali ini sampai di lapangan Merdeka. Tempat ini biasanya dijadikan finis bagi para biker. Kalau habis dowhill ato onroad tiap minggu maka biasanya kita finish disini. Para Biker juga dah tau..kalo dijalan berpencar nanti ketemu ditempat langganan, SOMAY BANDUNG, pasti ketemu. Kalau minggu pagi, minuman favoritnya es kelapa muda gula merah yang rasanya ada jahe-jahenya. Cukup membuat tenaga balik lagi selepas mengayuh sepeda beratus kayuhan, Kadang bisa serasa pinsan bagi pemula. Aku pernah merasakan itu. PErtama kali bersepeda diajak offroad, naik-turun bukit, sampai ahirnya ada kunang di kepalaku. Sungguh pengalaman yang hampir membuat saya hampir kapok bersepeda, tetapi ada peserta yang usianya sudah tua, dia bilang tiap pengendara sepeda baru akan merasakan hal yang sama, begitu juga aq dulu, kata dia sambil memberikan pisang. Makanlah pisang, nanti akan segera pulih. Aih.... benar juga, kunang-kunang itu berangsur hilang dan aq bisa segera malanjutkan bersepeda lagi.
Sepasang suami istri sedang duduk berdua dibawah tiang bendera di lapangan merdeka . Posisi tiang bendera itu sepertinya memang ditengah dari lebar lapangan. Bendera belum dipasang, mungkin temporary aja kalo pas ada 17 Agustus ato yang lainnya baru dipasanga. Aku tahu dia suami istri karena yang wanita kelihatan besar perutnya. Mungkin mereka lagi membicarakan langkah-langkah persalinan, memilih rumah sakit yang bagus yang akan menjamin preses persalinanya, membicarakan kebutuhan si buah hati, mulai dari popok, pakaian bayi, ranjang bayi, kereta dorongnya, ato.... malah lagi membicarakan nostalgia mereka dimasa lalu. Bisa saja awal mereka bertemu di tempat itu. Waktu lagi joging ato sekedar jalan-jalan dimalam minggu, terus ketemuan. Em.. ga tau pasti seh?
Kearah barat sampai juga aq di Melawai. Pulau babi kelihatan terendam beberapa meter, Kalo air lagi surut, biasalnya bisa jalan kaki menuju pulau kecil itu. Tepatnya bukan pulau kali ya? Tumpukan karang yang besar, terus ditumbuhi pohon-pohon. Belum pernah nyoba kesana seh. Beberapa orang sedang memancing, mungkin hanya iseng untuk membunuh waktu, dari pada tidur. Yang lainnya, ada satu bapak yang menghadap laut, dia sendirian, mungkin istrinya dari jawa sudah mudik duluan, sehingga dari sahur sampai buka dia sendirian. Dua orang pasangan muda-mudi melihat arah laut juga. Mungkin sepasang kekasih, karen akalau dari umurnya sangat tidak mungkin mereka menikah diusia belia. Bisa jadi sang gadis ijin ke orangtuanya mo pinjem buku temennya, ada PR yang belum digarap. Nah lo... bohong kan? puasanya rusak dunk??
Weh....hari dah siang..aq lanjutkan perjalanan melewati Pelabuhan semayang, Jl. Minyak, Rapak dan kembali ke Kos di Gn.Sari.
Selamat pagi Balikpapan !!!!
Balikpapan 25 Agustus 2010
kayuhan demi kayuhan kaki kiri dan kanan saling bergantian, dengan gear depan ditengah dan posisi gear belakang diangka 4 cukup nyaman untuk jalan dan menikmati udara pagi.
Dari Jl. A.Yani, kini masuk ke JL. Sudirman arah pelabuhan.Didepan taman Bekapai dua orang wanita paruh baya dengan seragam orange telah duduk berdua. Mereka adalah pekerja keras yang membersihkan jalan. Saya rasa mereka mulai kerja habis subuh, atau malah habis sahur, mengingat sekarang bulan puasa. MUngkin mereka sedang membicarakan kebutuhan menjelang ramadhan. Sama-sama belum beli baju anak mereka, rencana mo bikin ketupat dan opor ayam, ato malah lagi membicarakan hal-hal yang lebih bagus, mungkin membicarakan tempat i'tikaf sepuluh hari terahir ramadhan ini, "ngalap berkah" dari Sang Penguasa Alam.
Masuk pasar Klandasan mulai terlihat jalur hijau khusus sepeda. Ini yang aku suka dari Balikpapan, meskipun di tempat lain mungkin ada juga. Tetapi tahun 2000-2004 di Jogja belum ada, hanya ada jalur non bermotor di Malioboro. Tahun 2005-2007 di Jakarta juga belum ada jalur hijau. Tahun 2007- awal 2009 di Semarang dan Jawa Tengah juga sama. Tahun 2009-2010 di Makassar dan Bali juga belum ada jalur hijau khusus sepeda. Balikpapan memang mmeberikan kesan sendiri buatku. Sayangnya beberapa ruas jalur hijau dijadikan parkir para pemilik mobil yang otomastis memakan seluruh lebar jalur hijau. Yah.... punya mobil ga ada garasinya. ahirnya jatah orang diambil juga.
Berhenti sejenak di monumen depan Kodam Mulawarman, tempat ini dulu sering aq kunjungi, biasanya kalo sabtu sore suka rame. Banyak orangtua yang membawa anak-anaknya kesini. Ada tempat berman dari keramik yang lumayan luas. Pohon-pohon juga tumbuh disana. cumipun bentuk pantainya kalah cantik dengan pantai Kemala, tetapi tentu tempat ini tetap memikat bagi sebagian orang.
Kulanjutkan mengayuh si Parmi. kali ini sampai di lapangan Merdeka. Tempat ini biasanya dijadikan finis bagi para biker. Kalau habis dowhill ato onroad tiap minggu maka biasanya kita finish disini. Para Biker juga dah tau..kalo dijalan berpencar nanti ketemu ditempat langganan, SOMAY BANDUNG, pasti ketemu. Kalau minggu pagi, minuman favoritnya es kelapa muda gula merah yang rasanya ada jahe-jahenya. Cukup membuat tenaga balik lagi selepas mengayuh sepeda beratus kayuhan, Kadang bisa serasa pinsan bagi pemula. Aku pernah merasakan itu. PErtama kali bersepeda diajak offroad, naik-turun bukit, sampai ahirnya ada kunang di kepalaku. Sungguh pengalaman yang hampir membuat saya hampir kapok bersepeda, tetapi ada peserta yang usianya sudah tua, dia bilang tiap pengendara sepeda baru akan merasakan hal yang sama, begitu juga aq dulu, kata dia sambil memberikan pisang. Makanlah pisang, nanti akan segera pulih. Aih.... benar juga, kunang-kunang itu berangsur hilang dan aq bisa segera malanjutkan bersepeda lagi.
Sepasang suami istri sedang duduk berdua dibawah tiang bendera di lapangan merdeka . Posisi tiang bendera itu sepertinya memang ditengah dari lebar lapangan. Bendera belum dipasang, mungkin temporary aja kalo pas ada 17 Agustus ato yang lainnya baru dipasanga. Aku tahu dia suami istri karena yang wanita kelihatan besar perutnya. Mungkin mereka lagi membicarakan langkah-langkah persalinan, memilih rumah sakit yang bagus yang akan menjamin preses persalinanya, membicarakan kebutuhan si buah hati, mulai dari popok, pakaian bayi, ranjang bayi, kereta dorongnya, ato.... malah lagi membicarakan nostalgia mereka dimasa lalu. Bisa saja awal mereka bertemu di tempat itu. Waktu lagi joging ato sekedar jalan-jalan dimalam minggu, terus ketemuan. Em.. ga tau pasti seh?
Kearah barat sampai juga aq di Melawai. Pulau babi kelihatan terendam beberapa meter, Kalo air lagi surut, biasalnya bisa jalan kaki menuju pulau kecil itu. Tepatnya bukan pulau kali ya? Tumpukan karang yang besar, terus ditumbuhi pohon-pohon. Belum pernah nyoba kesana seh. Beberapa orang sedang memancing, mungkin hanya iseng untuk membunuh waktu, dari pada tidur. Yang lainnya, ada satu bapak yang menghadap laut, dia sendirian, mungkin istrinya dari jawa sudah mudik duluan, sehingga dari sahur sampai buka dia sendirian. Dua orang pasangan muda-mudi melihat arah laut juga. Mungkin sepasang kekasih, karen akalau dari umurnya sangat tidak mungkin mereka menikah diusia belia. Bisa jadi sang gadis ijin ke orangtuanya mo pinjem buku temennya, ada PR yang belum digarap. Nah lo... bohong kan? puasanya rusak dunk??
Weh....hari dah siang..aq lanjutkan perjalanan melewati Pelabuhan semayang, Jl. Minyak, Rapak dan kembali ke Kos di Gn.Sari.
Selamat pagi Balikpapan !!!!
Balikpapan 25 Agustus 2010
Quote:
Original Posted By faozi►Ni poto-potonya gan
Spoiler for Poto 1 untuk Parme Ane (premier 2.0, walo jelek tetapi setia):
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://dl.kaskus.id/img294.imageshack.us/img294/6238/parmi.jpg)
Spoiler for Poto 2 untuk Go green:
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://dl.kaskus.id/img839.imageshack.us/img839/1359/sepeda1.jpg)
Spoiler for Poto 3 untuk Tanjakan CInta:
![[Share & Diskusi] Bersepeda Kaltim](https://dl.kaskus.id/img834.imageshack.us/img834/8006/tanjakancinta.jpg)
Spoiler for tambahan lagi:
Quote:
Diubah oleh shrief 23-05-2013 07:44


nona212 memberi reputasi
1
44.3K
Kutip
1.1K
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan