balungan_sugihAvatar border
TS
balungan_sugih
--The Perfume Community-- - Part 10
Originally Quoted from Superboi:




Selamat Datang


Yuks sodara2 kita bikin rumah baru buat para pencinta parfum se indonesia

Quote:



NB: Gw bukan yang punya thread ini, thread ini milik kita semua Perfume Lovers! Jadi tolong saling mengingatkan aja ya untuk terus menjadikan thread ini tempat yang nyaman buat semua

----------------------------------------------------------------------------------------------------------

Waduh rumah lama, rumah lama kedua dan rumah lama ketiga kena locked plus ga bisa dibaca
rahma.syndrome
kartayuda
wongkar
wongkar dan 48 lainnya memberi reputasi
47
293.3K
11.1K
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Tampilkan semua post
eras87Avatar border
eras87
#1924
Misi gan
Agan2 sepuh di dunia perwangian..

Ane izin mau nanya..
Saat ini khan ane ada 2 parfum..
- marina de bourbon le prince intense( ini biasa pake sehari2..siang panas terik dan kalo keluar malam)
-Ysl Y edp ( untuk acara2 spesial krn harganya mayan gan)

Nah, yg marina ini kebetulan udah tinggal sepertiga dan ane rencana mau beli gantinya..
Ane rncana mau blind buy guerlain l'home idel EDP di toko ijo E*C...
Kira2 si guerlain ini bisa cocok ke semua suasana gak ya gan dan tahan lama??
Terlebih skrg ini kota Medan panasnya luar biasa..

Klo kira2 kurang cocok, ada saran kah gan??
Udah lamaa penasaran sama D&G light blue intense dan montblanc explorer ato salvatore leather intense..

(Budget dibawah 1jt)

Di Medan susah untuk sniff2 parfum...
Tokonya terbatas gan 😁

Trima kasih sebelumnya ya gan..



N.B:
1 lg gan, ane post di trit ini dan trit 1 lagi yg bru ya gan..
Bingung mau tanya dimana...
Ada 2 trit skrg 😁
0
Tutup