kaukauserAvatar border
TS
kaukauser
10 Burung Tercepat didunia
Burung yang notabene nya memang terbang di angkasa normalnya memang memilikikecepatan di atas semua mahluk yang hidup didaratan
namun beberapa diantara mereka ternyata ada yang mmiliki kecepata sangat tinggi yang tidak dimiliki burung lainnya

berikut ini daftar 10 burung dengan kecepata tertinggi didunia yang pernah dicatat






10. Canvasback  - - 73 mph



Canvasback merupakan spesies burung yang masih sekeluarga dengan bebek
Canvasback merupakan burung yang berhabitat di rawa dan tempat berair lainnya disekitar Amerika Utara
mereka adalah burung yang suka bermigrasi, dan ketika bermigrasi mereka selalu membentuk formasi V
Rentang sayang mereka mencapai 34 inch, dan ketika terbang mereka mampu mencapai top speed 73 mph  (117 km/jam)




9. Grey Head Albatros - -  78,9 mph



Albatros adalah slah satu spesies elang laut, sebagian besar hidup mereka berada disekitar lautan memangsa ikan
albatros memiliki rentang sayap hingga 2,2 meter, normal speed mereka adalah 68 mph namun tercatat mereka mampu terbang dengan kecepatan 78,9 mph (126 km/jam)



8. Red Breasted Merganser - - 81 mph



Merupakan salah satu spesies bebek penyelam yang berukuran cukup besar, ditemukan sekitar eropa dan amerika utara
merganser juga merupakan tipe burung migrator yang akan berpindah tempat ketika pergantian musim
tercata kecepatan mereka mampu mencapai 81 mph (130 km/jam)


7. Spur Winged Goose - - 88 mph



Merupakan salah satu spesies angsa yang sebagian besar menghabiskan hidupnya di air
spur winged goose adalah spesies angsa besar dari afrika , dan merupakan spesies tercepat dari semua jenis spesies angsa lainnya
tercatat top speed mereka mampu mencapa 88 mph (141 km/jam)




6. Burung Frigate - - 95 mph



Merupakan salah satu unggas air yang ditemukan didaerah tropis seluruh dunia
dengan rentang sayap 2,3 meter, frigate merupakan salah satu burung dengan kecepatan tinggi, tercatat mereka mampu mencapai top speed 95 mph (152 km/jam)


5. Eurasian Hobby - - 100 mph



Eurasian Hobby meupakan slaah satu spesies Elang yang cukup kecil yang ditemukan di eropa, afrika dan asia
burung ini merupakan migrator jarang jauh, dimana mereka bermigrasi dari asia tengha ke asia selatan dengan tingkat kecepatan 100 mph (160 km/jam)


4. white throated needletail - - 105 mph



Merupakan burung tipe insektivora yang memiliki habitat di perbukitan sekitar asia dan siberia
mreka merupakan burung tipe migrator, yang bermigrasi keasia selatan dan australia ketika musim dingin tiba


3. gyrfalcon - - 130 mph 



Merupakan salah satu spesies falcon yang terbesar dikelasnya, dengan panjang mencapai 20 - 24 inch dan berat 1,3 kg
top speed mereka tercatat mencapai 130 mph (209 km/jam)



2. Golden Eagle - - 200 mph



Merupakan spesies elang terbesar di amerika utara dengan panjang 26 - 40 inch dan berat mencapai 7 kg
golden eagle memiliki penglihatan yang sangat tajam, sehingga mempu melihat mangsa yang kecil sekalipun dari ketinggian 
ketika memasuki mode dive, golden eagle mampu mencapai top speed hingga 200 mph (321 km/jam)




1. Peregrine Falcon - - 242 mph



Merupakan spesies falcon, dan mendapat julukan hewan tercepat diplanet bumi
ditemukan dihampir semua benua kecuali antartika, pregrine falcon memiliki otot, jantung serta paru paru yang jauh lebih kuat dan efisen dibandngkan burung lainnya, yang membuat asupan dan suply oksigen mereka tidak terganggu ketika terbang dalam kecepatan tinggi
trcatat kecepatan mereka mencapai 242 mph (389 km/jam)





Note : Falcon, Egle dan Hawk jika diterjemahkan ke bahasa indonesia memiliiki makna yang sama yaitu Elang, namun dalam bahasa luar ketiganya merupakan spesies yang berbeda
begitu juga dengan goose dan swan
lain kali akan saya posting mengenai perbedaannya




Saus : The Mysterious World
0
7.6K
41
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan