Kaskus PromoAvatar border
TS
Kaskus Promo
Yang Mau Ganti Handphone, Wajib Buka dan Baca Info Ini
Pasar smartphone di Indonesia emang jadi syurganya pecinta gadget gan, karena sederet merek pun menghiasi pasar smartphone tanah air yang membuat pengguna bisa memilih sesuai dengan kebutuhan. Seperti Vivo yang baru beberapa tahun belakangan ini meramaikan pasar gadget Indonesia lewat berbagai produk yang sudah meluncur. Mumpung infonya masih anget nih gan, karena pada 10 Mei 2017, Vivo kembali meluncurkan seri terbarunya yaitu Vivo V5s dengan menggelar launching di Raffels Hotel, Jakarta. Dengan menggandeng kembali Agnez Mo, Pevita Pearce dan Afgansyah Reza, kali ini Vivo juga menggandeng Ambassador baru, Al Glazali, Prilly Latuconsina, serta kakak beradik Zaskia dan Shireen Sungkar sebagai new product ambassador, tentunya Vivo V5s akan kembali mengulang kesuksesan yang serupa dari pendahulunya yakni Vivo V5.

uat yang lagi pikir-pikir mau ganti smartphone, sederet keunggulan yang dimiliki Vivo V5s pasti bakal bikin GanSis ngelirik.

Hasilkan Selfie Yang Sempurna
Vivo V5s bakal jadi teman yang sempurna untuk menghasilkan selfie yang sempurna, karena Vivo V5s dibekali dengan lensa kamera 20MP Front Camera Crystal-Clear Selfie dan New Selfie Softlight. Dijamin GanSis bisa berfoto selfie sepuasnya dengan hasil yang sangat ajib. Tidak peduli malam hari atau siang hari, hasil foto pun akan tetap sempurna dengan bantuan fitur New Selfie Softlight.

Group Selfie Bebas Worry!
Sering ngerasain group selfierame-rame tapi hasilnya kurang memuaskan gara-gara frame terlalu penuh, gan? Worry no more. Vivo V5s punya efek panning lanskap panorama, ini bakal membuat frame foto GanSis akan melebar secara otomatis meskipun agan menjepret dalam jarak dekat sehingga hasil foto group selfie pun terlihat makin sempurna!

Media Penyimpanan Yang Luas
Keterbatasan memori di smartphone jadi salah satu kendala yang sering dialami banyak orang, ini jadi salah satu keunggulan yang dimiliki Vivo V5s karena memiliki ruang penyimpanan luas yakni 64 GB ROM yang masih bisa diekspansi menggunakan kartu microSD hingga 256GB. Dari segi dapur pacu pun, Vivo V5s menggunakan prosesor octa-core CPU yang diduetkan dengan RAM 4GB dan Funtouch OS 3.0 yang memberikan kinerja maksimal.

Desain Kece dan elegan
Vivo V5s meluncur dengan desain panel samping yang mulus dan juga ramping yang membuatnya nyaman saat kita genggam. Dari segi tampilan visualnya pun sangat elegan yang membuat V5s mewah dan menawan untuk agan tenteng kemanapun dan kapanpun.

Fingerprint Multifungsi
Fingerprint yang terdapat pada Vivo V5s tentu akan membuat kita ga perlu berlama-lama lagi untuk unlock layar, tinggap tap pada finger board layar pun akan terbuka. Kecepatan akses bakal makin cepat dengan bantuan Fingerprint Launch untuk membuka kunci hanya dalam waktu 0,2 detik. Selain itum fingerpint ini juga bisa digunakan saat melakukan selfie ataupun untuk proteksi smartphone.

Dukungan Audio Yang Mangstab, Gan!
Sering mantengin film atau mendengarkan music lewat smartphone, pasti butuh kualitas audio yang nampol? Vivo V5s dibekali dengan audio Hi-Fi dengan penggunaan chip audio Hi-Fi AK4376 ikonik dari Vivo sehingga GanSis bisa menikmati pengalaman audio yang hampir mendekati aslinya emoticon-2 Jempol.

Memisahkan Kehidupan pribadi dan profesional
Buat GanSis yang kepingin memisahkan kehidupan pribadi dan profesional tapi enggan pakai dua ponsel Vivo V5s jadi jalan keluarnya lhoo, ini berkat App Clone yang akan membuat media chatting seperti WhatsApp, Line, atau BBM bisa memiliki dua akun. Dengan demikian, GanSis bisa menggunakannya untuk bisnis dan juga pribadi tanpa perlu repot pakai dua ponsel secara bersamaan emoticon-Cape d....

Multi-tasking Lebih Mudah dengan Smart Split 2.0
Pernah kesel gara-gara lagi asik nonton video terus ada pesan yang masuk, dan terpaksa keputus karena harus balas pesan? Ini ga bakal keulangan lagi seadainya pakai Vivo V5s gan, karena V5s punya Smart Split 2.0, yang bakal bikin multitasking jadi lebih mudah karena GanSis bisa menonton video sambil balas pesan yang masuk tanpa harus menutup salah satu layarnya.
Tahan dulu gan kalau udah ngiler pingin punya Vivo V5s, karena sederet keunggulan yang dimiliki oleh Vivo V5s bakal segera GanSis rasain koq, karena Vivo V5dah bisa dipesan dengan melakukan PreOrder di JD.ID


Vivo V5s masih bisa di pre-order sampai hari ini gan, 12 Mei 2017 di JD.ID dan Vivo Store di kotamu, dijamin GanSis jadi orang-orang pertama yang bakal nyobain fitur selfie softlight di handphone punya Agnes Mo, gan!
Untuk yang masih penasaran dengan smartphone seri terbaru keluaran dari Vivo ini, GanSis bisa dapetin info nya dengan meluncur ke LINK INI atau bisa intip spesifikasi lengkap nya DI SINI.
0
15.4K
100
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan