Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

fluupyAvatar border
TS
fluupy
3 Cara Memerahkan Bibir Secara Alami, Cepat, Aman dan Permanen
Permisi mimin dan momod, karena di forum sebelah agak sepi. Disini bermaksud untuk berbagi ilmu cara memerahkan bibir secara alami yang udah tanpa adanya bahan kimia. Semoga bermanfaat.

Beberapa penelitian membuktikan bahwa orang yang memiliki bibir yang merah mempunyai kepercayaan diri lebih tinggi, maka mempunyai bibir merah merona menjadi idaman dan daya tarik tersendiri, tetapi tidak semua wanita dikaruniai bibir merah. Berbagai cara dilakukan dilakukan agar bibir bisa terlihat merah termasuk dengan sulam bibir, pastinya dengan sulam bibir akan mengeluarkan biaya yang tidak sedikit. Inilah yang mengakibatkan seorang wanita cenderung memakai lipstik agar bibir dapat tampil merah dan terlebih dapat terlihat natural. Oleh karena itu, kita akan berbagi cara memerahkan bibir secara alami, mudah, dan aman tanpa sulam bibir yang harapannya tentu permanen yang pembahasannya akan dibagi menjadi tiga subpokok sesuai dengan judul. Berikut tips dan Cara Memerahkan Bibir, cepat dan permanen dari fixayu.com yang dapat dipraktekkan baik wanita maupun pria maupun perokok.

Spoiler for Cara Pertama:


Spoiler for Cara Kedua:


Spoiler for Cara Ketiga :


Upaya Pendukung Untuk Mempercepat Bibir Merah Merona

Setelah anda mencoba salah satu cara alami untuk memerahkan bibir yang sudah dijelaskan diatas, selanjutnya anda bisa mempraktekkan cara berikut agar bisa mendapatkan hasil yang relatif cepat. Memang ada banyak sentilan perkataan mengenai bahan alami untuk kecantikan sangat lama dalam mendapatkan hasilnya, dan memiliki proses yang sangat panjang. Ternyata , hal ini merupakan perkataann yang tidak benar. Faktanya ada banyak bahan-bahan alami tidak memerlukan waktu yang lama dalam memetik hasilnya, walaupun memang bahan-bahan alamiah terkesan ribet atau dengan beberapa tahap. Namun jika dibandingkan dengan membeli produk memerahkan bibir yang belum diketahui bahan dari produk tersebut terlebih malah menggunakan tambahan bahan kimia, tentunya akan berbahaya bagi kesehatan.Berikut upaya yang dapat digunakan untuk memerahkan bibir agar memperoleh hasil yang relatif cepat

1. Minum jus buah dan sayur
Sebagai gantinya minuman yang di hindari di atas adalah dengan mengkonsumsi jus segar yang dari buah strawberry atau delima. Buah ini memiliki pigmen alami yang dapat memerahkan bibir. Manfaat ganda akan anda dapatkan selain memerahkan bibir tentunya kandungan vitamin dan mineral juga baik bagi kesehatan anda.

2. Rajin minum air

Salah satu kunci agar bibir tetap sehat adalah dengan mencukupi kebutuhan tubuh akan air. Untuk menjaga hidrasi tubuh ini, bawalah selalu air minum kemanapun Anda pergi. Tubuh butuh 2 hingga 3 liter per hari agar tubuh tetap terhidrasi dengan baik. Namun dalam kondisi normal orang dewasa membutuhkan 1,5 liter per hari atau setara dengan 6,3 gelas. Karena pada dasarnya tubuh kita tersusun lebih dari 70% dari cairan. Agar metabolisme berjalan optimal dan kulit terlihat segar, maka mengkonsumsi air putih sangat wajib bagi anda terutama yang ingin memerahkankan bibir secara alami, cepat, aman dan permanen.

3. Menggosok bibir
Membuang kulit bibir yang terkelupas bisa dilakukan untuk mendapatkan bibir merah alami. Caranya, gosoklah bibir dengan menggunakan sikat lembut dan madu atau gula sesudah gosok gigi. Meskipun dengan madu sudah dijelaskan diatas, namun cara ini sangatlah berbeda, kalau cara ini gosoklah bibir sesudah gosok gigi, sedangkan cara yang diatas tanpa sikat dan penggunaanya menjelang tidur.

Spoiler for Hindari Hal Berikut Agar Bibir Merah Maksimal:


Itulah cara yang dapat dilakukan agar bibir merah secara alami tanpa bahan kimia yang bisa kita aplikasikan dirumah tanpa bahan kimia maupun pengobatan lainnya. Semoga bermanfaat

Cara Memerahkan Bibir
Diubah oleh Kaskus Support 06 09-10-2016 00:15
0
31.3K
36
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan