jalakranauAvatar border
TS
jalakranau
Malas ke Dokter, Ini Cara Alami Bersihkan Karang Gigi
Quote:


WARTA KOTA, PALMERAH -- Perawatan ke dokter gigi membutuhkan biaya yang tak sedikit.
Untungnya, ada cara buatan sendiri yang sangat efektif untuk membersihkan gigi Anda.
Kabar baiknya adalah, cara ini benar-benar alami.
Karang gigi merupakan masalah yang paling umum yang dihadapi kebanyakan orang jika berbicara tentang kesehatan mulut.
Tentu saja, karang gigi tidak terlihat indah dan tidak disukai keberadaannya.
Jika anda tidak berusaha membersihkannya, hal ini bisa mengakibatkan infeksi yang disebut juga dengan periodontitis.
Tapi tenang saja, dengan cara-cara berikut ini, anda dapat merontokkan karang gigi dengan mudah dan cepat.
Cara ini tidak akan menimbulkan efek samping dan dapat diterapkan oleh semua orang.
Salah dalam menyikat gigi dan flossing tidak teratur juga dapat menimbulkan plak dan pembentukan karang gigi.
Ini akan membuat napas anda jadi tak sedap dan membuat gigi anda menguning atau cokelat.
Tapi dengan trik berikut ini, anda tak perlu takut lagi.


Quote:


Quote:


emoticon-Shakehand2

Quote:


Quote:


Quote:


Quote:


emoticon-Shakehand2
Diubah oleh jalakranau 18-04-2016 08:59
0
10.4K
47
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan