champagnedsAvatar border
TS
champagneds
tetangga suka melepas anjing di jalan
Halo agan2 sekalian. Saya mau share nie.
Tetangga saya pelihara 2 anjing golden retriver.
Tiap hari diumbar di jalan. Sehingga suka pee and poop di jalan maupun depan rumah saya maupun depan rumah tetangga lainnya.

Sudah berkali2 ditegur tapi tidak digubris. Malah sampai ribut besar. Cuma efektif beberapa hari saja. Kemudian mulai lagi bad habbitnya. Terkadang menunggu sampai semua tetangga sudah masuk rumah kalau malam hari. Baru dikeluarin, anjingnya mengganggu anjing tetangga lain dan anjing saya jadi mengonggong semua. Dan buat gaduh lingkungan. Jika dilihat ada tetangga lain, pura2 marahin anjingnya karena keluar rumah. Padahal dia yang keluarin sendiri. Krn gak mau clean after their own dogs. Gak mau keluar air buat bersih2. Males ngurusin anjing sendiri. Meteka anggap rumah saya dan tetangga lain itu toilet anjing mereka. Plus tetangga pilih diam lrn takut juga sama keluarga mereka yang tingkahnya kaya jagoan preman.

Sudah lapor RT percuma, malah makin menjadi jadi. Sekarang gang rumah saya terutama depan rumah saya bau pesing. Belum lagi anak2 tetangga gila itu yang pengangguran, tiap hari bergadang sampai pagi dengan bawa teman yang berlainan, sehingga buat anjingnya sendiri gonggong di tengah malam. Tiap jam mereka ngerokok juga gonggong anjingnya. Hal ini berlangsung sejak anak saya dalam kandungan sampai anak saya berumur 1thn 9bln sekarang. Kebayang gak guys...punya tetangga yang milih umbar anjingnya drpd silahturahmi dan respect sama tetangga lain.

Apakah ada komunitas khusus yang menangani hal seperti ini. Atau ada langkah hukum nya? Karena tinggal disebelah mereka seperti diteror setiap hari bertahun2.
0
4.7K
29
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan