aldodarkAvatar border
TS
aldodark
Peternakan LABA-LABA RAKSASA di Indonesia
Hi Gan,
Agan2 semua pasti sudah ada yang pernah mendengar tentang Tarantula, dan mungkin juga ada yang belum mengetahuinya.
Lebih baik kalau ane kasi penjelasan singkat tentang Tarantula ke agan2.

Spoiler for Tarantula:


MANFAAT TARANTULA

Kehidupan dan habitat tarantula tidaklah jauh dengan pemukiman manusia, dan tidak mengherankan kalau si Tarantula ini memiliki beberapa manfaat yang salah 1 manfaat paling dasar dari manusia adalah untuk dikonsumsi
Spoiler for konsumsi:

dan manfaat yang telah dijelaskan sebelumnya, yaitu tarantula dipergunakan untuk props film dan fotografi
Spoiler for model:

dan beberapa peneliti banyak yang melakukan penelitian untuk mempergunakan racun tarantula sebagai pengobatan
Spoiler for penelitian:

dan banyak pula orang2 di negara barat mengoleksinya sebagai hewan peliharaan eksotis
Spoiler for hewan peliharaan:


Mengikuti Jejak para Kolektor Tarantula dari negara Barat, ternyata di Indonesia ada juga yang mengoleksi hewan ini dan bahkan melakukan budidaya dari Tarantula itu sendiri.
Seperti apakah dan Siapa yang melakukan budidaya hewan ini?

Spoiler for Peternakan Tarantula di Indonesia:


Spoiler for Seperti apa sih tarantula berkembang biak?:


Spoiler for Terus tarantula2 ini nantinya diapakan??:


Spoiler for Beberapa Media yang sempat meliput ke Lapak Kaki 8:


Sekian dulu yah gan dari saya, semoga menghibur dan menambah wawasan agan2 semua.
Bagi agan2 yang penasaran dan ingin tahu lebih lanjut seputar tarantula bisa langsung ke website

www.tarantulaindonesia.com







0
66.2K
384
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan