Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

sancimeleketeAvatar border
TS
sancimelekete
Walau PERNAH dizalimi, Muslim Myanmar Malah Membantu Bencana Banjir MYANMAR GAN!
Masih ingat dengan upaya Genosida umat muslim Myanmar yang dilakukan oleh mayoritas umat Buddha Myanmar? Jika sudah lupa, ane flashback dulu : ini adalah peristiwa pengusiran disertai pembantaian terhadap Muslim Rohingya yg berada di Prov. Rakhine (Bag. Barat Myanmar) yang berkobar diantara tahun 2012 hingga puncaknya diawal 2015 ini. Untuk lebih jelas silakan cek trit ini http://www.kaskus.co.id/thread/555ee...ashin--wirathu .

Well, sekalipun muslimin disana sempat berada dalam kondisi teror dan intimidasi oleh umat Buddha, ternyata hal tersebut tidak menyurutkan niat sekelompok muslim (yg masih bertahan di Myanmar) untuk turut serta meringankan beban rakyat Myanmar yg belakangan terkena bencana Banjir Parah.

Spoiler for Banjir Besar di Myanmar:



Muslim di Myanmar turut membantu penanganan bencana Banjir.

Walaupun pernah dizalimi sebagai minoritas di Myanmar, namun sekitar 5 kelompok LSM muslim di Myanmar mengumbulkan dana, sandang, dan pangan untuk membantu masyarakat mayoritas Myanmar. Beberapa masjid dijadikan Pusat Penggalangan Bantuan yang kemudian bantuan yg terkumpul akan disalurkan ke masyarakat Myanmar lainnya tanpa diskriminasi.

berikut beberapa gambar kelompok Muslim Myanmar yg membantu masyarakat Myanmar lainnya













Source :
http://www.mmtimes.com/index.php/nat...od-relief.html


Begitulah hidup, Saat ada kaum Muslim yg menjadi minoritas dibantai dan diusir, mereka tetap membantu kaum mayoritas non-muslim (saat mereka diterpa kesusahan) tanpa diskriminasi dan tanpa dendam, Sungguh inilah yang Rasulullah ajarkan. Hidup ini Indah andai kita bisa menyingkirkan sifat2 negatif dan memupuk rasa saling menghargai. Semoga masyarakat Myanmar bisa terbuka matanya dan menyadari kekhilafannya dulu yg sempat terbawa provokasi Biksu Ashin Wirathu dalam misi 969-nya. Keep Peace Myanmar, Keep Peace World! emoticon-Smilie
Diubah oleh sancimelekete 08-08-2015 04:23
0
9K
95
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan