- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Harga Bensin Dunia VS Indonesia
TS
brownis322
Harga Bensin Dunia VS Indonesia
WELCOME AND HOPE YOU ENJOY
Spoiler for Buka Gan:
Berhubung banyak dari komentar kaskuser yang minta agar segera di updet mengenai jenis BBM yg d jual di negara dunia, serta perbandingan ekonomi juga garis kemiskinan. Maka Thread ini ane updet kembali kedua kalinya, walaupun cuma updet sederhana. Insya allah akan terus di upde
Alhamdulillah jadi HT First time
Spoiler for HT:
Ya walaupun malah dapet bata 2 biji, ama cendol abu2 ga tau berapa. Ane trimakasih pada agan2 semua dan juga mimin yang ganteng dan cantik. Tanda bahwa tulisan ane dihargai udah cukup buat ane gan
Mumpung msh diatas, di rate dlu ya gan
Spoiler for Buka Lagi Gan:
<curhat dlu sebelum ke inti> Ampun gan, jangan pada demo ngapa. Mentang2 BBM naik pada demo se udele dewek. Ane kos di jogja gan, macetnya minta ampun gara2 mahsiswa kampus ane pada demo di jalan utama. Mending demo lewat brosur jurnal atau kaskus atau yang lain kek, lebih sedikit kerugiannya gan, dan lebih bermanfaat juga menurut ane....udah
Sebagai mana kita ketahui gan, bahwa Bapak president jokowi menaikan harga BBM bersubsidi jenis premium dari RP 6.500 perliter menjadi Rp 8.500. Solar juga naik dari Rp 5.500 perliter menjadi Rp 7.500 perliter. Rp 2000 naiknya gan.
Nah sekarang kita bahas, sebenarnya standar atau lebih mahal atau lebih murah harga BBM negara kita dengan negara2 yang lain gan ( 16 Negara ).
Disisni ane ga ngebahas kenapa BBM kita lebih murah atau lebih mahal ya gan, cuma perbandingan aja.
Quote:
Sebelum Cekidot ni penjelasan apa itu RON :
RON(Research Octane Number) berkaitan dengan campuran dua unsur asas iaitu oktana dan pentana yang melengkapkan sifatnya menjadi bahan bakar petrol.
Contoh : RON88 bermaksud 88 peratus kandungannya ialah oktana dan selebihnya pentana. Begitu juga dengan RON97 iaitu hanya tiga peratus pentana dan selebihnya oktana.
Lebih singkatnya : Jenis Kualitas BBM
Jenis BBM yang dipakai di indonesia adalah RON88 sekelas Premium dan RON95 sekelas Pertamax Plus
Sebagai catatan, sudah sangat jarang Negara di dunia yang menjual Premium kepada rakyatnya.
RON(Research Octane Number) berkaitan dengan campuran dua unsur asas iaitu oktana dan pentana yang melengkapkan sifatnya menjadi bahan bakar petrol.
Contoh : RON88 bermaksud 88 peratus kandungannya ialah oktana dan selebihnya pentana. Begitu juga dengan RON97 iaitu hanya tiga peratus pentana dan selebihnya oktana.
Lebih singkatnya : Jenis Kualitas BBM
Jenis BBM yang dipakai di indonesia adalah RON88 sekelas Premium dan RON95 sekelas Pertamax Plus
Sebagai catatan, sudah sangat jarang Negara di dunia yang menjual Premium kepada rakyatnya.
Cekidot
Quote:
1. Venezuela
Harga bensin US$ 0,06 per liter atau Rp 728 per liter ( Subsidi )
Penapatan per Kapita negara 2013 : $10.610 (Rp 128,524,032 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 91 & 95
2. Arab Saudi
Harga bensin US$ 0,12 per liter atau Rp 1.450 per liter ( Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013: $22.663 (Rp 274,527,817 )
Termasuk 10 negara kaya minyak dengan produksi 11,75 juta barel per hari
Jenis BBM yang dipasarkan : : RON 91 & 95
3. Iran
Harga bensin US$ 0,25 per liter atau Rp 3.050 per liter ( Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013: $7.594 (Rp 91,989,773 )
Termasuk 10 negara kaya minyak dengan produksi 4,13 juta barel per hari
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 92 (leaded / pake timbal)
4. Mesir
Harga bensin US$ 0,26 per liter atau Rp 3.150 per liter ( Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013: $3.118 (Rp 37,769,833 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 90, 92 & 95 (leaded)
Harga bensin US$ 0,41 per liter atau Rp 4.980 per liter ( Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013: $36.583 (Rp 443,147,471 )
Jenis BBM yang dipasarkan :
6. Uni Emirat Arab
Harga bensin US$ 0,47 per liter atau Rp 5.700 per liter ( Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $48.992,47 ( Rp 593,463,656 )
Termasuk 10 negara kaya minyak dengan produksi 3,23 juta barel per hari
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 91 (leaded), 95 & 98
7. Malaysia
Harga bensin US$ 0,6 per liter atau Rp 7.300 per liter ( Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013: $10.578 (Rp 128,136,400 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 95 & 97
8. Amerika Serikat
Harga bensin US$ 0,89 per liter atau Rp 10.800 per liter ( Subsidi, melalui pengurangan biaya pajak )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $49.802 ( Rp 603,275,575 )
Termasuk 10 negara kaya minyak dengan produksi 10,59 juta barel per hari
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 87, 89 & 91
9. Brazil
Harga bensin US$ 1,07 per liter atau Rp 13.000 per liter ( Tidak Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $12,340 (Rp 149,480,354.32 )
Termasuk 10 negara kaya minyak dengan produksi 2.8 juta barel per hari
Jenis BBM yang dipasarkan :
10. Filipina
Harga bensin US$ 1.09 per liter atau Rp 13.250 per liter ( Tidak subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013: $2.462 (Rp 29,823,389 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 95 & 98
11. Thailand
Harga bensin US$ 1,1 per liter atau Rp 13.363 per liter ( Tidak Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013: $5.850 (Rp 70,863,863 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 91 & 95
12. India
Harga bensin US$ 1,17 per liter atau Rp 14.200 per liter ( Tidak Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $1.592 (Rp 19,284,661 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 91
13. Singapura
Harga bensin US$ 1,54 per liter atau Rp 18.700 per liter ( Tidak Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $60.883,33 ( Rp 737,505,057.72 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 95 & 98
14. Prancis
Harga bensin US$ 1,74 per liter atau Rp 21.140 per liter Tidak Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $44.730
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 95 & 98
15. Inggris
Harga bensin US$ 2,03 per liter atau Rp 24.700 per liter ( Tidak Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $39.049 ( Rp 473,019,315.72 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 95 & 98
16. Turki
Harga bensin US$ 2,17 per liter atau Rp 26.400 per liter. ( Tidak Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $10.362 ( 125,519,889 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 95 & 97
Spoiler for Venezuela:
Harga bensin US$ 0,06 per liter atau Rp 728 per liter ( Subsidi )
Penapatan per Kapita negara 2013 : $10.610 (Rp 128,524,032 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 91 & 95
2. Arab Saudi
Spoiler for Saudi Arabia:
Harga bensin US$ 0,12 per liter atau Rp 1.450 per liter ( Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013: $22.663 (Rp 274,527,817 )
Termasuk 10 negara kaya minyak dengan produksi 11,75 juta barel per hari
Jenis BBM yang dipasarkan : : RON 91 & 95
3. Iran
Spoiler for Iran:
Harga bensin US$ 0,25 per liter atau Rp 3.050 per liter ( Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013: $7.594 (Rp 91,989,773 )
Termasuk 10 negara kaya minyak dengan produksi 4,13 juta barel per hari
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 92 (leaded / pake timbal)
4. Mesir
Spoiler for Egypt:
Harga bensin US$ 0,26 per liter atau Rp 3.150 per liter ( Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013: $3.118 (Rp 37,769,833 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 90, 92 & 95 (leaded)
Spoiler for Brunei Darussalam:
Harga bensin US$ 0,41 per liter atau Rp 4.980 per liter ( Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013: $36.583 (Rp 443,147,471 )
Jenis BBM yang dipasarkan :
6. Uni Emirat Arab
Spoiler for UEA:
Harga bensin US$ 0,47 per liter atau Rp 5.700 per liter ( Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $48.992,47 ( Rp 593,463,656 )
Termasuk 10 negara kaya minyak dengan produksi 3,23 juta barel per hari
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 91 (leaded), 95 & 98
7. Malaysia
Spoiler for Malaysia:
Harga bensin US$ 0,6 per liter atau Rp 7.300 per liter ( Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013: $10.578 (Rp 128,136,400 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 95 & 97
8. Amerika Serikat
Spoiler for USA:
Harga bensin US$ 0,89 per liter atau Rp 10.800 per liter ( Subsidi, melalui pengurangan biaya pajak )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $49.802 ( Rp 603,275,575 )
Termasuk 10 negara kaya minyak dengan produksi 10,59 juta barel per hari
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 87, 89 & 91
9. Brazil
Spoiler for Brazil:
Harga bensin US$ 1,07 per liter atau Rp 13.000 per liter ( Tidak Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $12,340 (Rp 149,480,354.32 )
Termasuk 10 negara kaya minyak dengan produksi 2.8 juta barel per hari
Jenis BBM yang dipasarkan :
10. Filipina
Spoiler for Philippine:
Harga bensin US$ 1.09 per liter atau Rp 13.250 per liter ( Tidak subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013: $2.462 (Rp 29,823,389 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 95 & 98
11. Thailand
Spoiler for Thailand:
Harga bensin US$ 1,1 per liter atau Rp 13.363 per liter ( Tidak Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013: $5.850 (Rp 70,863,863 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 91 & 95
12. India
Spoiler for India:
Harga bensin US$ 1,17 per liter atau Rp 14.200 per liter ( Tidak Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $1.592 (Rp 19,284,661 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 91
13. Singapura
Spoiler for Singapore:
Harga bensin US$ 1,54 per liter atau Rp 18.700 per liter ( Tidak Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $60.883,33 ( Rp 737,505,057.72 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 95 & 98
14. Prancis
Spoiler for France:
Harga bensin US$ 1,74 per liter atau Rp 21.140 per liter Tidak Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $44.730
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 95 & 98
15. Inggris
Spoiler for England:
Harga bensin US$ 2,03 per liter atau Rp 24.700 per liter ( Tidak Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $39.049 ( Rp 473,019,315.72 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 95 & 98
16. Turki
Spoiler for Turkey:
Harga bensin US$ 2,17 per liter atau Rp 26.400 per liter. ( Tidak Subsidi )
Pendapatan per Kapita negara 2013 : $10.362 ( 125,519,889 )
Jenis BBM yang dipasarkan : RON 95 & 97
Untuk Indonesia, pendapatan per Kapita pada 2013 tercatat sebesar Rp 36.500.000. Melenceng dari target yang diperkirakan sebesar Rp 60.000.000.
Pada tahun 1961 sebenernya Indonesia termasuk jajaran Organisasi Negara-negara Pengekspor Minyak Bumi (OPEC). Tetapi pada tahun 2008 Indonesia mengundurkan diri dari organisasi tersebut disebabkan Indonesia telah menjadi importir minyak bumi sejak tahun 2003.
But over all..I Love Indonesia Really i do
Sekian perbandingannya gan. Bagemana Menurut Agan ??
One more time I Really Hope You Enjoy
And dont forget about something like this one ya gan
SUMUR
Sumur per Kapita
Komentar para Kaskuser Yg Ganteng dan Cuantikkk
Quote:
Komentar yang paling banyak d Qoute, selain informatif juga doi mejeng di pegewan
Spoiler for Komentar yg pling banyak di quote:
Quote:
Original Posted By Valkyrjur►beberapa hal yg perlu ente semua tahu.
di Malaysia dan Brunei itu tidak ada RON 88 maupun RON92. adanya RON 95 keatas. dan Solarnya setara PertaDex.
Malaysia yg kagak punya ladang minyak aja bisa ngasih harga BBM berkualitas dgn harga hanya selisih 1000 perak dari harga RON88 Indonesia, nah Indonesia yg katanya SDA-nya segudang kmana aja? Pertamina mandul, negara mandul, doh.
liat tuh Venezuela, bisa murah karena apa? karena perusahaan minyak-nya di Nasionalisasi semua
lah kita? ladang minyak dijual ke asing semua
di Malaysia dan Brunei itu tidak ada RON 88 maupun RON92. adanya RON 95 keatas. dan Solarnya setara PertaDex.
Malaysia yg kagak punya ladang minyak aja bisa ngasih harga BBM berkualitas dgn harga hanya selisih 1000 perak dari harga RON88 Indonesia, nah Indonesia yg katanya SDA-nya segudang kmana aja? Pertamina mandul, negara mandul, doh.
liat tuh Venezuela, bisa murah karena apa? karena perusahaan minyak-nya di Nasionalisasi semua
lah kita? ladang minyak dijual ke asing semua
Ni para agan yg mau pindah negara setelah baca ni thread
Spoiler for Yang mau Pindah Negara haha:
Quote:
Original Posted By trexni►ane mau beli ke venezuela aja gan
Quote:
Original Posted By epo_tian►kesimpulan nya ane harus ke venezuela dulu biar dapet bensin murah
Quote:
Original Posted By firdadausil►ane isi bensin ke Venezuela aja deh yaa
Quote:
Original Posted By Toinkz66►pindah ke venezuelaaaaa
Quote:
Original Posted By rifkivalkry►mulai sekarang ane mau beli bensin'a ke pom di Venezuela ah
Quote:
Original Posted By GueGe14► buset dahh... yg g mau naik hrga, pindah negara aj yuk...
Quote:
Original Posted By michael.gogo►yuk pindah ke venezuela
Terimakasih buat agan ini
Quote:
Original Posted By Maximus►bantu coba share bandingannya pake excel gan sapa tau bisa di share di depan, ga nolak di kasih cendol.
Quote:
Original Posted By abahkabayan80►harga BBM Indonesia saat ini dg minyak 77USD/barrel udah bukan harga subsidi, karena harga Rp8500 premium ron 88 sedangkan harga bensin saat ini di USA Rp8300 ron 95 (subsidi pajak doang) kalo dari USD di konversi ke nilai Rupiahkan , bandingkan dg pertamax Ron 92 Rp9500, semuanya udah bukan harga subsidi, dan kemahalan. kayaknya Indonesia sudah ga tepat disebut BBM subsidi, yg disubsidi bukan rakyat,tapi mafia migas dengan keuntungan bertriliun2.
Quote:
Original Posted By rendyrustanuari►menurut ane yg harus di naikin itu pajak kendaraan. ente liat aja mau beli motor/mobil aja mudah banget, uang muka kecil, udah bisa bawa pulang.
sekali BBM di naikin semua orang protes, penghasilan dgn gaya hidup kaga singkron.
kalau subsidi buat mereka yg mencari nafkah di bidang kendaraan kyk sopir bus/mikrolet/ojek itu pantes di kasi subsidi, lah kalau org yg maksain diri buat beli kendaraan yg gak singkron dgn penghasilan org seperti ini yg harus sadar diri.
sekali BBM di naikin semua orang protes, penghasilan dgn gaya hidup kaga singkron.
kalau subsidi buat mereka yg mencari nafkah di bidang kendaraan kyk sopir bus/mikrolet/ojek itu pantes di kasi subsidi, lah kalau org yg maksain diri buat beli kendaraan yg gak singkron dgn penghasilan org seperti ini yg harus sadar diri.
Quote:
Original Posted By topamax►
nah balik lg instropeksi, kita udh siap blom ngolah sendiri?
bukan teknologi yah..teknologi bisa lah tarik orang luar buat bikin itu alat dll...
udah siap belom mental buat ngurus??
Oil and Gas itu industri padat karya, padat harta, padat risiko..
tau kan mental orang indonesia???
baru liat duit dikit lgsg dikorupsi)))
akhirnya yah kaya di lap*ndo (salah satu industri minyak nasional, loh... itu contohnya ga semuanya asing kok..ada lap*ndo) tp gmn lapindo??
padat karya nya gagal..
padat hartanya yah bgitu dikorupsi duitnya buat beton sumur drillingnya pake yg acak adul aje..
padat risiko : tuh kegagalan manajemen risiko k3 nya, sampe skrg lumpur kluar truuuusssss...
dan bisa dblg, sdm kita ga siap secara mental..
bandingin minyak nasional (lap*ndo) == ngehasilin lumpur
sama minyak asing == yg ngasih bnyak duit ke indonesia contoh chevr*n di Riau..bikin HATRICK Gubernur Riau kena korupsi (bukti Indonesia blom siap mental)
nah balik lg instropeksi, kita udh siap blom ngolah sendiri?
bukan teknologi yah..teknologi bisa lah tarik orang luar buat bikin itu alat dll...
udah siap belom mental buat ngurus??
Oil and Gas itu industri padat karya, padat harta, padat risiko..
tau kan mental orang indonesia???
baru liat duit dikit lgsg dikorupsi)))
akhirnya yah kaya di lap*ndo (salah satu industri minyak nasional, loh... itu contohnya ga semuanya asing kok..ada lap*ndo) tp gmn lapindo??
padat karya nya gagal..
padat hartanya yah bgitu dikorupsi duitnya buat beton sumur drillingnya pake yg acak adul aje..
padat risiko : tuh kegagalan manajemen risiko k3 nya, sampe skrg lumpur kluar truuuusssss...
dan bisa dblg, sdm kita ga siap secara mental..
bandingin minyak nasional (lap*ndo) == ngehasilin lumpur
sama minyak asing == yg ngasih bnyak duit ke indonesia contoh chevr*n di Riau..bikin HATRICK Gubernur Riau kena korupsi (bukti Indonesia blom siap mental)
Quote:
Original Posted By Arion979873►
Sedikit pendapat ane....
Walaupun Venezuela adalah negara dengan BBM terendah, sekaligus negara penghasil minyak nomor 2 di dunia. Akan tetapi rakyatnya terus2an dimanja negara dengan subsidi yang sangat besar. akibatnya Venezuela menjadi salah satu negara termiskin di Amerika Selatan.
QUOTE:
"Despite being one of the world's top 10 oil-producing countries, more than 25% of Venezuelans live below the poverty line."
source:
http://edition.cnn.com/2013/05/28/wo...la-fast-facts/
Sedangkan negara timur tengah yang disebut TS di atas memang notabene negara kaya (dibanding Indonesia), jadi rasanya wajarlah memberi subsidi kepada rakyatnya yang populasinya sedikit (populasinya masih kalah banyak dengan populasi pulau Jawa)
Idealnya sih menurut ane, kenaikan BBM dibarengi dengan kenaikan UMP
Sedikit pendapat ane....
Walaupun Venezuela adalah negara dengan BBM terendah, sekaligus negara penghasil minyak nomor 2 di dunia. Akan tetapi rakyatnya terus2an dimanja negara dengan subsidi yang sangat besar. akibatnya Venezuela menjadi salah satu negara termiskin di Amerika Selatan.
QUOTE:
"Despite being one of the world's top 10 oil-producing countries, more than 25% of Venezuelans live below the poverty line."
source:
http://edition.cnn.com/2013/05/28/wo...la-fast-facts/
Sedangkan negara timur tengah yang disebut TS di atas memang notabene negara kaya (dibanding Indonesia), jadi rasanya wajarlah memberi subsidi kepada rakyatnya yang populasinya sedikit (populasinya masih kalah banyak dengan populasi pulau Jawa)
Idealnya sih menurut ane, kenaikan BBM dibarengi dengan kenaikan UMP
Quote:
Original Posted By gerimiskecil►
Baca lagi om kasus venezuela dan bolivia
Mereka nasionalisasi total. Diembargo ama dunia. Mereka cuma bisa jual separo harga pasar itupun cuma china
Indonesia mau nasionalisasi? Diembargo juga lho
Expertise gimana? Teknisinya mampu? Pertamina wilayah kerja dari sabang sampai merauke masih kalah produksi dari exxon mobil yang cuma dari satu sumue
Mau nasionalisasi total? Produksinya turun terus pasti.
yang ada impor tambah bengkak, semakin beban apbn. Lagian kenapa subsidi harus di hulu (bbm)? Kenapa ga yang disubsidi langsung hilir macem tiket angkutan umum kaya di prancis?
Kan permasalahan utamanya subsidi ga tepat sasaran. Ya di adjust harusnya gimana subsidi lebih efektif hehe. Jgn mau dikadalin sama mereka yang mengatasnamakan rakyat demi kepentingan sendiri faisal basri udah nyebut tuh mafia migas
Just my 2 cents. Masih banyak yang mikir indo mampu nasionalisasi. Padahal coba aja liat bentuk kontrak PSC-nya. Sok dipelajari gan
Baca lagi om kasus venezuela dan bolivia
Mereka nasionalisasi total. Diembargo ama dunia. Mereka cuma bisa jual separo harga pasar itupun cuma china
Indonesia mau nasionalisasi? Diembargo juga lho
Expertise gimana? Teknisinya mampu? Pertamina wilayah kerja dari sabang sampai merauke masih kalah produksi dari exxon mobil yang cuma dari satu sumue
Mau nasionalisasi total? Produksinya turun terus pasti.
yang ada impor tambah bengkak, semakin beban apbn. Lagian kenapa subsidi harus di hulu (bbm)? Kenapa ga yang disubsidi langsung hilir macem tiket angkutan umum kaya di prancis?
Kan permasalahan utamanya subsidi ga tepat sasaran. Ya di adjust harusnya gimana subsidi lebih efektif hehe. Jgn mau dikadalin sama mereka yang mengatasnamakan rakyat demi kepentingan sendiri faisal basri udah nyebut tuh mafia migas
Just my 2 cents. Masih banyak yang mikir indo mampu nasionalisasi. Padahal coba aja liat bentuk kontrak PSC-nya. Sok dipelajari gan
Quote:
Original Posted By pocongsetan43►Yah gan, dari segi nilai mata uangnya aja udah beda, pendapatan di berbagai negaranya juga beda" wajar lah gan rakyat indonesia pada demo/protes. Wong sebagian besar penghasilannya masih kebanyakan standar dan kebawah
Quote:
Original Posted By leonardoady►wah rupanya ada yang lebih tinggi dari Indonesia
baru tau ane
nice share gan
baru tau ane
nice share gan
Quote:
Original Posted By nozferatu►Beli motor yg jutaan, atau kredit ratusan mampu, tp gara" bensin naik 2000 aja udah demo abis-abisan
Quote:
Original Posted By jogokaryan►ts kampusnya uin suka ya?
Quote:
Original Posted By plekibo►ane pikir yang Venezuela TS nya salah ngetik kali ya, eh gak taunya emg bener segitu harganya
harga bensin di Venezuela lebih murah daripada isi angin ban di Indonesia,
harga bensin di Venezuela lebih murah daripada isi angin ban di Indonesia,
Quote:
Original Posted By yoEnPCR►Nah ne inpo yg bagus, biar masyarakat indonesia gk salah pengertian, tapi kalau emank bersubsidi lebih besar lagi kami sangat tidak keberatan. hahah
Quote:
Original Posted By TuanJhon►Nice thread gan, bagus tulis info jg UMP mereka. Spt Amrik ump mereka 60 Jt. beli bensin sebulan 600 rb, masih sisa 59.400.000.-. Propinsi kita ump 1.7 s/d 2.4jt. Beli bensin 300 rb. tinggal dikantong 1.4, jt. potong, beli pulsa, makan, listrik, cicilan ini itu, ... .
Ingat APBN yg 1.500T, 80% dari pajak.
Dari salesman yg keliling2 naik motor, menyisihkan 10% dari omsetnya buat pajak. Ingat untuk mendapat pajak (80%) = 1200T, perlu produksi Rp.12.000.T
Jadi yg istilah "dibakar di jalan, terbakar sia sia" tidak tepat.
80% dari THP (take home pay) para politikus, justru "dipungut dari" mereka yg berpanas panas dan terbakar matahari di jalan. POlitikus "yang itu"memang makin tua bukan makin arif bijaksana, tapi makin pikun.
Ingat APBN yg 1.500T, 80% dari pajak.
Dari salesman yg keliling2 naik motor, menyisihkan 10% dari omsetnya buat pajak. Ingat untuk mendapat pajak (80%) = 1200T, perlu produksi Rp.12.000.T
Jadi yg istilah "dibakar di jalan, terbakar sia sia" tidak tepat.
80% dari THP (take home pay) para politikus, justru "dipungut dari" mereka yg berpanas panas dan terbakar matahari di jalan. POlitikus "yang itu"memang makin tua bukan makin arif bijaksana, tapi makin pikun.
Quote:
Original Posted By rawar21►Catatan gan, d malay 7.300 itu ron 92 bukan 88 kyk disini, d indo ron 92 d tpt ane 12.200, kykny negara" lain jg sama,ron 92 minimal
Quote:
Original Posted By cigars►di desa ane meskipun harus beli 10.000/L (eceran) tapi kagak ada yang demo. nggak seheboh kaya yg di tv
Quote:
Original Posted By sammate►bagus cara ts ngebandinginnya . ga kayak artikel2 laen langsung disamaratain perbandngan bbm antar negara doang tnpa liat berapa kandungan RON.
nice thread gan
nice thread gan
Quote:
Original Posted By Strongerz►Ane pernah 2 tahun di puerto ordaz venezuala district san felix, hampir tiap hari tuh di caracas demo gan pemerintah nya korup trus terancam di isolasi dr perdagangan dunia ( lg panas sama obama nih ) tapi ane salut harga bbm mereka termurah sedunia , hugo chaves pahlawan nya nih .. buyback tambang minyak
Hugo chaves sendiri setelah terpilih lebih memilih potong gaji nya sendiri untuk kesejahteraan rakyat, pak pres skg yg terhormat berani ga ya ?
Hugo chaves sendiri setelah terpilih lebih memilih potong gaji nya sendiri untuk kesejahteraan rakyat, pak pres skg yg terhormat berani ga ya ?
Quote:
Original Posted By woongbee►gan, ane pernah ngerasain makan di perancis, makanan standar aja kurang lebih sekali makan 12 euro (biar gampang 1 euro= 15,000 IDR). bensin gak nyampe 2 euro. nah klo di mari rata2 2 liter bensin udah bisa makan lumayan enak. intinya jangan dibandingin lah. harga BBM lebih murah dari pada sekali makan.
Quote:
Original Posted By smirnoff_ice►wooww,, nice infoo gannn..
smoga bermanfaat bagi para kaskuser smuanya...
smoga bermanfaat bagi para kaskuser smuanya...
Quote:
Original Posted By Hendracute►
kita bandingkan kursnya gan :
1 USD = 12.180 IDR
1 USD = 3.355 MYR (ringgit)
jauh banget kan gan ?
kalo harga minyak mentah 1 barel $74 maka Malaysia keluar uang RM 248.270 dan kita keluar uang Rp 901.320..
murah mana ?
kita bandingkan kursnya gan :
1 USD = 12.180 IDR
1 USD = 3.355 MYR (ringgit)
jauh banget kan gan ?
kalo harga minyak mentah 1 barel $74 maka Malaysia keluar uang RM 248.270 dan kita keluar uang Rp 901.320..
murah mana ?
Quote:
Original Posted By themissingone1►Liat juga bagaimana infrasturkturnya mereka dalam mengolah minyak ini gan. Dalam hal ini kita nggak bsa cuma dri subsidi gan tp dri produksinya, cadangan minyak, kurs, perekonomian negara, infrastruktru, daya beli masyarakatnya.
Saya yakin, harga bensin mereka murah bukan karena subsidinya aja tp juga mereka mampu mengolah minyak mentah secara efisien.
Saya yakin, harga bensin mereka murah bukan karena subsidinya aja tp juga mereka mampu mengolah minyak mentah secara efisien.
Quote:
Original Posted By anakstres►
Coba ente pelajarin lg sejarah venezuela..
Moga aja presiden baru venezuela bisa mempertahankan ekonomi negara nya..
Ente lebih seneng indonesia ga maju"..
Kalo memang negara lg defisit apa harus maksain..
Sama aja punya duit lebih baik kredit rumah drpd bakar rokok..
Lebih baik untuk pembangunan drpd untuk bakar bbm yg hasinya malah ga tepat sasaran..
Coba ente pelajarin lg sejarah venezuela..
Moga aja presiden baru venezuela bisa mempertahankan ekonomi negara nya..
Ente lebih seneng indonesia ga maju"..
Kalo memang negara lg defisit apa harus maksain..
Sama aja punya duit lebih baik kredit rumah drpd bakar rokok..
Lebih baik untuk pembangunan drpd untuk bakar bbm yg hasinya malah ga tepat sasaran..
Diubah oleh brownis322 24-11-2014 21:32
nona212 memberi reputasi
1
216.6K
Kutip
2K
Balasan
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan