mr.hamdangerousAvatar border
TS
mr.hamdangerous
Tawon Dan Lebah. Apa Bedanya?




Spoiler for gak repost!:


Banyak orang menyangka tawon dan lebah sama, bahkan keduanya dianggap menghasilkan madu. Padahal, tidak. Walau bentuk dan perilakunya terlihat mirip, tawon (wasp) dan lebah (bee) adalah jenis serangga yang berbeda. Bila kita perhatikan, bentuk tubuh keduanya saja beda. Umumnya tawon kelihatan ramping dibanding lebah yang lebih gemuk. Namun, dari ukuran tubuh, tawon lebih besar daripada lebah, terutama lebah madu. Pada tubuh bagian atas (thorax) tawon, sedikit sekali ditumbuhi rambut halus. Sementara pada lebah, banyak ditumbuhi rambut. Perbedaan fisik lainnya terletak pada kaki. Meski jumlahnya sama, tiga pasang, kaki belakang lebah lebih besar dan pipih di banding kaki depannya. Sedangkan kaki tawon, ukurannya sama. Untuk lebih tahu perbedaannya simak penjelasan ane berikut ini emoticon-Ngakak

Spoiler for Pengertian:


Spoiler for Alat Sengat (Stinger):


Spoiler for Bentuk Tubuh:


Spoiler for Kaki:



Spoiler for Kebiasaan Makan:


Spoiler for Metamorfosis:


Spoiler for Manfaat:


Spoiler for Sarang:


Spoiler for Memberi Makan Larva:


Spoiler for Tabel Perbedaan:






Spoiler for Hargai TS:


Spoiler for Sumber:


Sekian dari ane gan. Kalau ada salah kata mohon di Maafkan emoticon-I Love Indonesia (S)
emoticon-I Love Indonesia (S)emoticon-I Love Indonesia (S)emoticon-I Love Indonesia (S)emoticon-I Love Indonesia (S)emoticon-I Love Indonesia (S)
Diubah oleh mr.hamdangerous 12-04-2014 07:00
0
110K
775
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan