nugandafAvatar border
TS
nugandaf
[Sharing] TIPS Bagaimana Mengatasi Masalah Kepegawaian (Gaji, kinerja, rekrutmen,dl)
Assalamualaikum wr wb

What a Wonderful Day!


Beberapa hari terakhir saya meeting dengan beberapa klien baru. Ada yang baru start up, ada yang sudah jalan bisnisnya tapi bingung untuk arah pengembangan.

Uniknya, ada beberapa pertanyaan yang diajukan itu sama persis:

Saya takut rekrut karyawan,

nanti Gajinya darimana?

Bagaimana ya mencari Karyawan yang bagus tapi gajinya ngga terlalu mahal?

Bagaimana cari karyawan yang jujur?

Karyawan saya kok kerjanya sering malas-malasan?


Dan beragam pertanyaan sejenis. Nah, sekarang kita coba sharing sedikit tentang manajemen SDM untuk usaha start up dan ukm.

Tulang Punggung bisnis itu ada 2: sistem manajemen dan Orang.
Sistem pemasaran, produksi, keuangan sudah bagus dan perfect, tapi orang yang melakukan tidak ada atau tidak mampu, ya sama aja boong.

Maka dari itu, masalah SDM jangan pernah dianggap remeh.

Sebelumnya, saya sedikit share tentang cara berpikir pengusaha mengenai pegawai:

1. Pegawai adalah beban, tidak mampu, tidak bisa dipercaya.

Pegawai dianggap pemborosan karena si pengusaha harus menyisihkan sebagian keuantungannya untuk gaji. Maka si pengusaha akan menjadi single fighter dalam menjalankan bisnisnya, kalaupun ada pegawai, ya kerjanya kerja yang mudah saja, itupun di rekrut kalau sudah terpaksa. Apa bisnisnya bisa maju? Bisa, tapi ya akan mentok. Sehebat-hebatnya orang pasti ada batasnya. Yang dibutuhkan bisnis adalah superteam, bukan superman.

2. Pegawai adalah investasi.

Karena pegawai adalah investasi, maka ketika pengusaha membayar gaji, diharapkan si pegawai bisa bekerja baik sehingga profit perusahaan pun meningkat. Dan karena namanya adalah investasi, maka bisa untung bisa rugi.

Untung kalau si pegawai bekerja baik, profit meningkat, gaji besar pun sama sekali tidak masalah, pengusaha tutup mata. Rugi kalau sudah digaji, ternyata kinerjanya buruk, bukannya menambah profit malah menambah beban. Namanya investasi, pasti butuh ilmu, tidak bisa asal investasi, ilmu inilah yang akan mengurangi resiko kerugian, right?

See? Dari 2 sudut pandang sudah jelas berbeda perlakuannya. Kalau agan masih ada di sudut pandang pertama, lebih baik baca thread ini sampai habis, mudah2an pola pikirnya bisa bergeser ke yang kedua.

Okee, ada beberapa poin penting yang ane akan share:

1. 2 tingkatan pegawai: Manajerial dan Operasional
Spoiler for Tingkatan Pegawai:


2. Asumsi dasar pegawai itu adalah: mereka malas, mereka belum tahu, mereka cuma ingin gaji, dan mereka belum pengalaman.

Spoiler for Asumsi Dasar:


3. Tips Gaji
Spoiler for Gaji:


4. Proses Rekrut & Pemutusan kerja
Spoiler for Proses rekrutment:


5. Control, Control, Control! : Internal dan Eksternal

Spoiler for Control:



Okee, kita sharing lain waktu lagi ya!


Ane juga buat beberapa video sharing:

Video 2:

Halo Konsultan | Bagaimana Mendapatkan Pelanggan Pertama & Bangkit Dari Kegagalan Bisnis



Thread lengkapnya:

[Official] Halo Konsultan: Agan tanya, Konsultan Menjawab via Video | Real Case!

kalau agan-agan ingin sharing sama ane, feel free:
Spoiler for Sharing sama Ane:


[FREE]Kumpulan Business Plan:Strategi Marketing,Finance,SOP(Banyak Bidang, Real Case)

Spoiler for My Another Threads:


Have a Wonderful Day!
Diubah oleh nugandaf 23-04-2014 06:11
0
13.3K
126
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan