Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

kriegsAvatar border
TS
kriegs
BERBAGAI PASUKAN PENAKLUK DUNIA #1
Karena ane demen dengan sejarah, peperangan, dan game strategi maka ane buat ni trit dan moga bisa jadi HT..
TRIT ini ane persembahkan buat kaskuser sekalian, terutama MIMIN dan MOMOD yang telah menghidupkan kembali ID saya ini.. emoticon-Kiss

Ane akan bahas tentang Armor dan strategi pertempuran masing2 pasukan

THE GREEK ARMY
Banyak yang udah tau kan tentang sejarah pasukan Yunani di Sparta pimpinan Leonidas yang berhasil mengalahkan invasi Persia, Pasukan Agememnon yang dipimpin oleh Achiles dan Myrmidion Squad yang berhasil menaklukkan Troy, serta Alexander dari Macedonia yang berhasil menguasai Eropa dan Asia sampai ke India.

Yunani adalah negara demokrasi pertama di dunia, yang berhasil melahirkan filsuf2 top seperti Plato, Aristoteles, Socrates, dsb. Dibalik kepemimpinan hebat, terdapat pula strategi2 dan prajurit2 telatih yang membantu para Raja menggapai impiannya.

Pasukan inti Yunani disebut HOPLITES, diambil dari HOPLON (perisai). Mereka bertempur dengan formasi ketat yang disebut PHALANX (bukan palang kereta) emoticon-Hammer2
Spoiler for Greek:


Setiap pasukan membawa sebuah HOPLON(perisai bulat gede dari kayu yang dilapisi perunggu), DORU (tombak sepanjang 2 meter) dan sidearm berupa pedang pendeng yang disebut XIPHOS. Perisai harus mampu melindungi prajurit lain di sisi kiri, dan memiliki berbagai jenis gambar tergantung asal mereka.

Untuk baju tempur, karena relatif mahal, biasanya prajurit mendapatkannya dari warisan ayahnya (jangan mikir kalo mereka perang telanjang dada dan pake sempak aja kek di 300)ada yang dari kulit atau perunggu (veteran)
Helm yang dipake juga macem2, tergantung kota dimana mereka tinggal.
Pelindung tulang kering kek waktu maen bola juga ada lo gan
Spoiler for ARMOR:


Setiap pasukan pasti memiliki kekurangan, untuk menutupi itu mereka menciptakan Light Infantry untuk melindungi flank (samping dan belakang).

PELTATS
pasukan support yang dikembangkan di Thracia dengan membawa shield dan beberapa javelin (tombak) untuk dilempar.
Spoiler for peltats:


THE ROME
Sebenernya Romawi tuh niru Yunani.. dalam hal kepercayaan, kalo di Yunani dewa Zeus, di Romawi disebut Jupiter. Roma menjadi kekuatan baru selepas wafatnya Alexander, yang memecah belah kerajaan. Berada tepat di tengah Eropa, dekat dengan Afrika dan Asia serta disiplin tinggi menjadikan Roma kekaisaran yang besar.

Doktrin perang Roma berhasil, tak satupun warga Itali mengeluh tentang perang, bahkan wanita2 berlomba2 memiliki anak sebanyak mungkin untuk dijadikan tentara. Sejak awal mereka suka berperang dengan bangsa lain semacam Galia(perancis), Carthage(Afrika utara dan Spanyol), Yunani, hingga ke Scotlandia dan Timur tengah emoticon-Cape d... (S)

Senjata utama pasukan Romawi disebut GLADIUS, pedang pendek yang digunakan untuk menusuk daripada membacok lawan. Selaint itu mereka juga dilengkapi dengan PILUM(tombak sekali pakai), LORICA SEGMENTATA (armor) dan juga ga lupa helm dan pelindung dengkul..

Spoiler for armor:



Taktik bertarung kalo lawan pasukan berat, mereka akan maju dan melempar PILUMterlebih dulu untuk serangan semi-jauh. PILUM kalo udah dilempar ga bisa dilempar balik, ujungnya yang iron-soft akal bengkok kalo udah kena lawan. Ada juga formasi TESTUDO yang digunakan saat mendekati pasukan lawan yang menggunakan serangan jarak jauh.
Spoiler for tactic:


Pasukan Romawi ada berbagai jenis, mulai dari..

Spoiler for army type:


Sekian dari trit seri pertama ane gan..
sebenernya masih banyak yang ingin ane bahas, tapi ane mo liat pendapat dan respon kaskuser sekalian tentang trit ane..

kalo rame dan bagus, apalagi jadi HT ane bakal bikin trit BERBAGAI PASUKAN PENAKLUK DUNIA #2, yang lebih bagus dan lengkap tentunya..

ane minta yang ijo2 gan capek nih bikinnya.. emoticon-Blue Guy Cendol (L)

jangan lupa di rate biar ga tenggelam ni trit..emoticon-Sundul Gan (S)

jangan lupa juga komen gan...emoticon-Kiss


SUMBER
[url]http://vroma.rhodes.edu/~bmcmanus/romanarmy2.html[/url]
http://www.ancientmilitary.com/roman-weapons.htm
mbah google dan total war rome 2 encyclopedia

kalo mau ngerasain sensasinya, maen game TOTAL WAR ROME 2 aja gan.. emoticon-Matabelo

ane dah namatin 3x ga bosen2

awas ngiler emoticon-Ngakak
Spoiler for rome2:


UPDATE!!!
BERBAGAI PASUKAN PENAKLUK DUNIA #2
http://www.kaskus.co.id/post/526691c...cb173004000007
Diubah oleh kriegs 22-10-2013 14:57
0
7.9K
43
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan