Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

romanetraAvatar border
TS
romanetra
2,4 Triliun untuk Harga Penjualan Manusia Termahal Dunia
emoticon-I Love Kaskus (S) "SELAMAT DATANG DI THREAD ANE GAN, SEMOGA NGGAK REPSOL" emoticon-I Love Kaskus (S)

"Berita ini sebenernya udah ada sejak pertengahan 2012 kemaren gan, cuma mau kasih info ke agan, just share gan emoticon-I Love Indonesia (S) "

Real madrid memasang banderol 200 juta euro untuk siapa saja yang ingin memiliki pemain terbaik mereka. Karena pemain mereka yang tak lain dan bukan, Cristiano Ronaldo lagi galau yang sedang kasih sinyal ingin hengkang, maka cepat-cepat Presiden Real memasang stempel/Cap harga di dada Ronaldo dengan harga selangit. Harga tersebut 2 kali lipat lebih dari harga pembelian ronaldo sebelum dia masih merumput di Manchester United. Hingga saat ini saja pembelian Ronaldo dari MU tersebut belum terpecahkan rekor sebagai pembelian termahal dunia yang lebih dari 1 Triliun Rupiah.

Tidak bisa dibayangkan saudara-saudara bagaimana jadinya pasar sepakbola dunia kalau harga begitu besar benar-benar jadi pertaruhan klub-klub kaya dunia untuk membayar manusia yang ingin dimilikinya. Tidak mustahil itu akan terjadi, klub-klub kaya dunia semacam, Paris Saint German, Chelsea, Manchester City, Anzi bla-bla.. dll sudah membuka brangkas lebar-lebar. Maklum saja, para pemilik klub adalah Raja Minyak dunia, jangankan cuma membeli seorang manusia yang cuma 2 triliun rupiah, membeli penduduk dunia pun mereka mampu (dengan catatan ada yang mau, kalau tidak mau jangan dipaksakan dong!).

Manager MU, Alex Ferguson sudah ancang-ancang untuk mengambil alih segera Ronaldo. Dia kepengin CR-7 balik lagi ke MU dan membuat kejayaan kembali Klub tersebut. Tapi dengan harga yang sudah dibandrol selangit, sepertinya ferguson akan kembali berpikir panjang untuk merekrut mantan anak asuh kesayangannya tersebut. Dia cuma bisa ngomong ke UEFA agar Financial Fair Play segera cepat diterapkan, karena takutnya yang begini ini, uang dari pemilik klub kaya bisa membeli segalanya, bukan dari managemen klub yang mengelola keuangan klub itu sendiri.

Benar juga sih, klub semacam PSG dan Manchester City sebelum di Akusisi oleh Orang Kaya merupakan klub yang biasa dengan pemain yang biasa saja. Tapi setelah di beli oleh Raja minyak dari Arab terlihat sekarang ini bagaimana para pemain mereka, dibeli dengan harga selangit, bergaji besar dan bahkan untuk pemain muda U-19 tahun saja dibeli dengan harga 40 juta euro. Bagaimana tidak Alex Fergusen geleng-geleng kepala melihat transfer pemain berkualitas yang dimainkan oleh pemilik Klub Kaya.

Walaupun dibandrol dan dibeli dengan harga selangit, tapi gaji ronaldo tidak lebih baik dari gajinya Abrahamovic di PSG, Messi, torres dan Rooney di MU. Ronaldo Pemain yang masih muda berbakat, punya andil besar di Real Madrid tapi cuma bergaji 10 Juta euro semusim. Bandingkan dengan Samuel Eto, sudah tua, dan tidak begitu membawa klub Rusia Anzi bla-bla..menjadi juara tapi begaji 20 juta euro semusim. Bagaimana ronaldo tidak gerah!.

Jose Mourinho pun turut membadani Ronaldo dari Klub-klub kaya yang akan segera mengambil alihnya. Real madrid mempunyai sejarah sebagai juara Eropa, sejarah tidak bisa dibeli dengan uang yang berlimpah. Banyak pemain yang bermimpi untuk bermain di real madrid, bukan karena bergaji besar, tapi karena klub merupakan raksasa eropa yang memiliki History cemerlang, 9 kali juara liga champions salah satu dari itu, belum ada satu klub pun yang menyamai rekor itu. Mimpi para pemain dunia untuk bermain di real yang besar, kalaupun ada pemain yang termotivasi karena uang tidak di real tempatnya.

Adakah klub sepakbola Indonesia yang mau membeli Ronaldo. Hitung-hitungan Bailot Century saja 6,7 triliun. Kalau cuma 2,4 triliun kan masih bersisa sedikit, lumayanlah jika Indonesia ingin bikin sejarah membeli manusia termahal dunia.

Spoiler for Manusia Termahal Dunia ::


Sumber: http://olahraga.kompasiana.com/bola/...ia-492740.html


Hargai usaha TS dalam membuat thread ini, dengan cara memberikan :

minimal : emoticon-Rate 5 Star emoticon-Rate 5 Star emoticon-Rate 5 Star bagi yang belum ISO

maximal : emoticon-Blue Guy Cendol (L) emoticon-Blue Guy Cendol (L) emoticon-Blue Guy Cendol (L) bagi yang sudah ISO

Diubah oleh romanetra 27-01-2013 03:55
0
5.5K
167
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan