Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

Zerro123Avatar border
TS
Zerro123
Seni Menjual


Seorang pemilik toko di kota kecil di daerah Kudus di
undang pergi ke kota Surabaya untuk mendengarkan
ceramah sales manager yang termasyur tentang Seni
Menjual.

Si Pembicara menceritakan kisah yang terkenal tentang
seorang wanita di toko gula-gula yang punya pembeli lebih
banyak dari pada karyawan toko lainnya.

" Dia memperhatikan bahwa kalau orang membeli satu
pon permen dari gadis lainnya, " ahli penjualan ini
menjelaskan, " mereka akan menaruh permen lebih dari
satu pon di atas timbangan, kemudian mengambil permen
satu demi satu sampai mendapatkan timbangan tepat satu
pon. Tetapi gadis ini menggunakan psikologi. Dia
menaruh permen kurang dari satu pon, lalu menambah
satu demi satu sampai pas satu pon. Bobot permen itu
sama, tetapi besar sekali bedanya bagi pembeli. "

Pemilik toko dari kota kecil ini mencamkan pelajaran
tersebut dalam hati dan setelah kembali ke tokonya di
Salatiga dia berkata kepada isterinya : " Sejak sekarang
kalau orang membeli selusin telur, aku ingin kau yang
menghitungkan, sebab telur akan kelihatan lebih besar
dalam tanganmu yang kecil. "
0
1.3K
25
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan