Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

blagenthakAvatar border
TS
blagenthak
Tahukah Anda!! Mengapa Saat Bersin Mata Terpejam?

Hai Sobat, Tahukah anda bagi orang yang normal bahwa ada 3 (tiga) hal yang tidak bisa dihilangkan selama kita hidup. Karena saya orang Jawa maka ketiga hal tersebut saya singkat sebagai 3 W yaitu Watak, Watuk (Batuk), Wahing (Bersin). Anda boleh menyingkatnya sesuai dengan keinginan anda kok, karena kita Bhineka Tunggal Ika ^_^. Pada coretan kali ini akan diulas sekilas tentang Bersin.

Di negara-negara berbahasa Inggris ada kebiasaan untuk setidak-tidaknya satu orang untuk mengatakan "God bless you" (Semoga Tuhan memberkati Anda) (atau hanya "Bless you" - Kiranya Anda diberkati) bila seseorang bersin. Tradisi ini berasal dari Abad Pertengahan, ketika diyakini bahwa ketika seseorang bersin, jantungnya berhenti berdenyut, jiwanya meninggalkan tubuhnya, dan dapat direnggut oleh roh jahat. Kini, kata-kata itu diucapkan hanya sekadar sopan-santun dan biasanya orang yang bersin kemudian menjawab "Terima kasih". Juga ketika Demam Merah pertama kali merebak, orang seringkali mati karena bersin, sehingga orang mulai mengatakan "Semoga Tuhan memberkati Anda", dengan harapan bahwa mereka akan selamat. Dalam bahasa Spanyol, orang mengatakan "Salud", yang juga berarti kesehatan.


Dalam budaya Islam yang didasarkan pada berbagai hadis dan ajaran Muhammad . Sebuah contoh dari hal ini adalah hadis riwayat Al-Bukhari dari Abu Hurairah bahwa Nabi Muhammad pernah bersabda :
"Ketika salah satu dari kita bersin, biarkan dia berkata, "Al-hamdu-Lillah" (Segala puji bagi Allah) dan membiarkan saudaranya atau pendamping berkata kepadanya, "Yarhamuk Allah" (Semoga Allah merahmati anda) . Jika ia berkata, "Yarhamuk-Allah", kemudian biarkan (hidung itu) berkata, "Allah wa Yahdeekum yuslihu baalakum" (Semoga Allah membimbing Anda dan memperbaiki kondisi Anda)."

Pembahasan kali ini hanya pada soal Wahing (Bersin) saja. Tahapan bersin terbagi dalam tiga bagian. Yang pertama mata Anda menutup. Kemudian, Anda menarik nafas dalam. Akhirnya, nafas dihembuskan dengan keras melalui hidung dan mulut, bersamaan dengan debu dan kotoran yang memicu bersin. Otak mengontrol refleks ini dalam “pusat bersin”, yang ada dibagian dalam otak bernama medulla. Dan hal unik yang mungkin sobat blogger juga ada yang belum tahu (mungkin lho ini….hehehehehehe J) bahwa saat kita bersin secara otomatis mata pasti terpejam. Nah bagi sobat blogger yang belum percaya coba dech ingat-ingat apakah pernah bersin tanpa mata terpejam…hehehehehehe

Pembahasan kali ini hanya pada soal Wahing (Bersin) saja. Tahapan bersin terbagi dalam tiga bagian. Yang pertama mata Anda menutup. Kemudian, Anda menarik nafas dalam. Akhirnya, nafas dihembuskan dengan keras melalui hidung dan mulut, bersamaan dengan debu dan kotoran yang memicu bersin. Otak mengontrol refleks ini dalam “pusat bersin”, yang ada dibagian dalam otak bernama medulla. Dan hal unik yang mungkin sobat blogger juga ada yang belum tahu (mungkin lho ini….hehehehehehe J) bahwa saat kita bersin secara otomatis mata pasti terpejam. Nah bagi sobat blogger yang belum percaya coba dech ingat-ingat apakah pernah bersin tanpa mata terpejam…hehehehehehe


Coretan kali ini bertujuan menjawab 1 (satu) pertanyaan saja yaitu Mengapa saat bersin mata terpejam?



Cekidoott

Bersin adalah keluarnya udara semi otonom yang terjadi dengan keras lewat hidung dan mulut. Udara ini dapat mencapai kecepatan 70 m/detik (250 km/jam). Bersin dapat menyebarkan penyakit lewat butir-butir air yang terinfeksi yang diameternya antara 0,5 hingga 5 µm. Sekitar 40.000 butir air seperti itu dapat dihasilkan dalam satu kali bersin. Bersin merupakan kegiatan refleks tubuh jika ada sesauatu berupa bakteri dan cairan yang masuk ke lubang hidung. Otomatis, tubuh menolak kehadiran itu dan akhirnya kita pun bersin. Dalam istilah medis bersin adalah 'sternutatory reflex' yaitu suatu refleks yang membuat seseorang bersin. Bersin merupakan suatu kegiatan yang positif karena memiliki fungsi membersihkan faring (rongga antara hidung, mulut dan tenggorakan).


Meskipun terlihat sederhana, bersin merupakan salah satu tindakan tubuh yang sangat rumit. Secara teknis bersin diproduksi bila adanya kontak dengan iritasi di mukosa hidung sehingga merangsang saraf trigeminal. Nantinya bisa merangsang pons dan medullai di otak yang pada gilirannya memicu reaksi saraf tambahan. TERUSAN MENGAPA BERSIN MATA TERPEJAM



BACA ARTIKEL LAINNYA

FILOSOFI PANDAWA LIMA
Memahami Embun dan Petir Sebagai Gejala Alam
Sedikit Keunikan Bilangan
Sedikit Belajar Matematika (Dalil Pythagoras)
Sekilas Proxy dan Web Penyedia Proxy Gratis
Tips Pencarian Google
Potensi Budaya Daerah Ngawi Jawa Timur
Penghasilan Online Bagi Pemula
Diubah oleh blagenthak 01-12-2012 05:17
0
1.6K
10
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan